Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

PT Astra Otoparts Tbk Akan Garap After Market dan Tambah Jenisnya

Reporter

image-gnews
Presiden Direktur Astra Otoparts, Hamdhani Dzulkarnaen Salim usai Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan. Sumber: swa.co.id
Presiden Direktur Astra Otoparts, Hamdhani Dzulkarnaen Salim usai Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan. Sumber: swa.co.id
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - PT Astra Otoparts Tbk sepanjang tahun 2018 berhasil mencatatkan laba sebesar Rp611 miliar, mengalami kenaikan hingga 10,8 persen dibanding tahun 2017. Dari keuntungan tersebut, sebesar Rp245 miliar atau 40 persen dibagikan sebagai dividen tunai, sedangkan sisanya akan digunakan sebagai modal kerja dan investasi.

Presiden Direktur Astra Otoparts, Hamdhani Dzulkarnaen Salim, mengungkapkan di tahun 2019 ini akan fokus pada sektor after market yang dinilai lebih potensial di tengah kondisi penjualan kendaraan baru yang diperkirakan masih stagnan.

“Strategi kami adalah terus melakukan leverage after market yang berkaitan dengan unit in operation baik dari roda dua dan roda empat. Ini tidak selalu harus relevan dengan kendaraan baru tahun ini, tetapi justru kendaraan yang sudah ada di market dari beberapa tahun yang lalu. Saat ini kendaraan roda dua yang beroperasi di atas 70 juta unit dan empat roda di atas 10 juta unit. Itu masih akan menjadi fokus kami untuk pasar domestik,” kata Hamdhani dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan di Jakarta, Kamis 11 April 2019.

“Kami juga akan berusaha untuk menambah jenis komponen yang kami suplai ke masing-masing konsumen. Jadi kalau ada brand yang melokalkan komponen, kami selalu berusaha untuk mendapatkan itu semua,” tambah Hamdhani.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Hamdhani juga menyampaikan akan meningkatkan semaksimal mungkin ekspor komponen-komponen terutama untuk after market. Penjualan ekspor Astra Otoparts berkontribusi sekitar 8 persen dari total penjualan perseroan.

Pada kesempatan yang sama, Direktur Keuangan Astra Otoparts, Wanny Wijaya, mengatakan, tahun ini perseroan menyiapkan capital expenditure (capex) senilai Rp800 miliar dengan sumber pendanaan menggunakan kas internal Astra Otoparts.

SWA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Astra Otoparts Cetak Laba Bersih Rp 1,3 Triliun pada Januari-September 2023

16 November 2023

Bengkel Astra Otoservice. (Astra Otoparts)
Astra Otoparts Cetak Laba Bersih Rp 1,3 Triliun pada Januari-September 2023

PT Astra Otoparts Tbk mencatatkan laba bersih konsolidasian sebesar Rp 1,3 triliun sepanjang periode Januari-September 2023.


Laba Astra Otoparts Naik 116,9 Persen di 2022, Jadi Rp 1,32 Triliun

22 Februari 2023

Pengunjung memadati booth PT Astra Honda Motor di pameran Indonesia Motorcycle Show, 2 November 2022. TEMPO/Wawan Priyanto
Laba Astra Otoparts Naik 116,9 Persen di 2022, Jadi Rp 1,32 Triliun

Astra Otoparts membukukan laba bersih tumbuh 116,9 persen (yoy) menjadi Rp 1,32 triliun pada 2022 dari sebelumnya Rp 611,34 miliar pada 2021.


Aspira Ajak Nonton MotoGP Mandalika 2022, Gelar Kompetisi #NgegaskeMandalika

29 Januari 2022

Tim Gresini Racing pada 15 Januari 2022 memperlihatkan tampilan sepeda motor dan racing suit untuk kembali ke kelas premier setelah absen selama 7 tahun. PT Astra Otoparts Tbk (Astra Otoparts) melalui salah satu merek suku cadang roda dua dan roda empat miliknya, Aspira, muncul di livery Gresini Racing MotoGP. Logo Aspira akan tersemat di fairing sepeda motor dan racing suit kedua pembalap Gresini Racing. FOTO: Astra Otoparts/Gresini Racing
Aspira Ajak Nonton MotoGP Mandalika 2022, Gelar Kompetisi #NgegaskeMandalika

Kompetisi #NgegaskeMandalika dengan hadiah nonton bareng MotoGP Mandalika 2022 bersama Aspira berakhir 20 Februari 2022.


Cara Shop&Drive Ikut Dorong Kompetensi Lulusan SMK

26 Juni 2019

Ritel modern otomotif milik Astra Otoparts, Shop&Drive melangsungkan grand opening Teaching Factory (TEFA) - Bengkel binaan Astra Otoparts: Shop&Drive - Shop&Bike di SMK PGRI 20, Jakarta Timur, Selasa 25 Juni 2019
Cara Shop&Drive Ikut Dorong Kompetensi Lulusan SMK

Pada TEFA - Bengkel Binaan Astra Otoparts: Shop&Drive tidak hanya dilaksanakan kegiatan layanan jasa penggantian produk tapi juga pembelajaran


Pirelli Luncurkan Ban untuk Motor Underbone dan Sportbike 400cc

19 Maret 2019

Ban Pirelli Diablo Rosso Sport. 17 Maret 2019. (Pirelli)
Pirelli Luncurkan Ban untuk Motor Underbone dan Sportbike 400cc

Ban Pirelli Diablo Rosso Sport untuk motor underbone dan sportbike hingga 400cc ini diproduksi di pabrik Subang, Jawa Barat.


Lika-liku Mobil Esemka Menjadi Kendaraan Multiguna AMMDes

9 Oktober 2018

Kendaraan AMMDes dengan alat penjernih air untuk korban gempa Palu dan Lombok selesai diproduksi. Kendaraan ini segera dikirim ke lokasi gempa. 9 Oktober 2018. (Foto: Kiat Mahesa Wintor)
Lika-liku Mobil Esemka Menjadi Kendaraan Multiguna AMMDes

Inisiator mobil Esemka, Sukiyat, kini menjabat sebagai Presiden Komisaris PT KMWI yang memproduksi kendaraan AMMDes bersama PT Astra Otoparts Tbk


Mobil Desa Kiat Mahesa Wintor Siap Diproduksi, Begini Tampangnya

27 Maret 2018

Platform Alat Mekanis Multiguna Pedesaan dipamerkan di Kantor Kementerian Perindustrian, Selasa 27 Maret 2018. TEMPO/Fery Firmansyah
Mobil Desa Kiat Mahesa Wintor Siap Diproduksi, Begini Tampangnya

Rencananya, mobil desa ini diproduksi massal pada awal 2019.


Outlet Astra Otoparts Layani Pengantian Oli di Rumah

24 Februari 2018

Pekerja mengganti pelumas sepeda motor di bengkel Dunia Motor, Pasar Minggu, Jakarta, 13-8, 2012. Menjelang hari raya Idhul Fitri sejumlah calon pemudik bermotor melakukan beberapa penggantian seperti Oli mesin, Ban, Rantai dan servis mesin. TEMPO/Wisnu Agung Prasetyo.
Outlet Astra Otoparts Layani Pengantian Oli di Rumah

Layanan outlet Astra Otoparts akan setara dengan ketika konsumen datang ke bengkel.


Astra Otoparts Tawarkan Peredam Kejut Berteknologi Jepang

18 November 2017

Astra Otoparts, distributor peredam kejut KYB di Indonesia, akan meluncurkan varian peredam kejut KYB New SR Special dan KYB Lowfer Sports. Dok. KYB Indonesia
Astra Otoparts Tawarkan Peredam Kejut Berteknologi Jepang

Astra Otoparts menawarkan KYB Lowfer Sports yang cocok untuk memodifikasi mobil agar menjadi lebih ceper,


Astra Otoparts Tak Pasang Target Ambisius

9 Januari 2017

Lcdc.law.ugm.ac.id
Astra Otoparts Tak Pasang Target Ambisius

Penjualan kendaraan bermotor baru dinilai tidak akan terlalu
agresif tahun ini