Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Beragam Masalah, Ford Recall 1,3 Juta Mobil

Reporter

image-gnews
Logo Ford. REUTERS/Mike Segar
Logo Ford. REUTERS/Mike Segar
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Produsen mobil Amerika Serikat, Ford melakukan empat penarikan atau recall sejumlah kendaraan yang diproduksinya terkait masalah suspensi, transmisi, dan beberapa masalah lainnya, yang melibatkan sekitar 1,3 juta kendaraan, termasuk SUV (Sport Utility Vehicle) Explorer dan pickup F-150 di Amerika Utara.

Penarikan terbesar adalah untuk SUV Ford Explorer tahun 2011-2017 yang mengalami masalah patah kaki suspensi belakang yang dapat mengurangi kontrol terhadap kemudi, sehingga meningkatkan risiko kecelakaan, kata Ford dalam sebuah pernyataan.

Baca juga: Porsche, Subaru, dan Ford Recall Mobil di Cina, Kenapa?

Recall dengan alasan keselamatan ini mempengaruhi sekitar 1,2 juta kendaraan di Amerika Serikat dan wilayah federal dan sekitar 28.000 di Kanada serta satu di Meksiko.

Selain Explorer, "recall" kedua adalah untuk kendaraan Ford F-150 tahun 2013 dengan transmisi otomatis 6-kecepatan terkait masalah kalibrasi transmisi seperti penarikan sebelumnya. Penarikan kali ini guna memperbarui perangkat lunak modul kontrol powertrain yang gagal menyelesaikan masalah sepenuhnya, sehingga dapat mengakibatkan kemungkinan pengalihan gigi yang tidak diinginkan. Tindakan ini memengaruhi sekitar 123.000 kendaraan di Amerika Utara.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca juga: Ford Recall Hampir 1 Juta Mobil Karena Masalah Airbag

Recall ketiga untuk mobil jenis van Ford Econoline tahun 2009-2016 dengan mesin 5,4 L terkait masalah kehilangan tenaga penggerak. Recall ketiga ini melibatkan sekitar 4.300 kendaraan di Amerika Utara.

Penarikan terakhir mencakup Ford Taurus tahun 2010-2017, Ford Flex 2009-2017, Lincoln MKS 2009-2015 Lincoln, dan kendaraan MKT 2010-2017 Lincoln yang ada di Kanada saja. Sekitar 12.000 kendaraan dari model-model tersebut mungkin memiliki masalah patah kaki suspensi belakang.
 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Polres Metro Depok Tunggu Laporan Kasus Pengemudi Mobil Ford Ecosport Diamuk Massa

33 hari lalu

Ilustrasi pengemudi lansia. (Dok Carscoops)
Polres Metro Depok Tunggu Laporan Kasus Pengemudi Mobil Ford Ecosport Diamuk Massa

Polres Metro Depok menyebutkan hingga kini pengemudi Ford Ecosport belum melapor atas peristiwa main hakim sendiri yang menimpanya.


14 Sistem Partial Automated di 14 Mobil Kelas Atas Diuji, Hanya Satu Dianggap Acceptable

34 hari lalu

Kabin Nissan Ariya NISMO. (Foto: Nissan)
14 Sistem Partial Automated di 14 Mobil Kelas Atas Diuji, Hanya Satu Dianggap Acceptable

Mobil-mobil otonom masih terus diwarnai kasus tabrakan di jalan sehingga pabrik otomotif melipatgandakan sistem-sistem yang partially otomated.


10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

46 hari lalu

Booth Mitsubishi di IIMS 2024. (Foto: Mitsubishi)
10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

Deretan mobil terlaris di dunia sepanjang 2023, salah satunya Toyota yang masih memimpin posisi puncak selama 14 tahun berturut-turut.


8 Tahun Ford Ford Motor Hengkang dari Indonesia, Ini Alasannya

26 Januari 2024

Logo dari Ford Motor Company pada 2009 Ford Expedition truk di dealer Hialeah, Fla., Jumat, (7/11). AP Foto/Alan Diaz
8 Tahun Ford Ford Motor Hengkang dari Indonesia, Ini Alasannya

Pada 26 Januari 2016, Ford Motor memutuskan meninggalkan pasar Indonesia. Perginya Ford memiliki alasan dan meninggalkan dampak bagi Indonesia.


Pengemudi Selamat dari Kebakaran Mobil di Tol JORR Cilandak, Ini Kronologinya

12 Januari 2024

Petugas pemadam kebakaran memadamkan mobil Ford Focus yang terbakar di Tol Jor T. B. Simatupang, Jakarta Selatan, Jumat, 12 Januari 2024. Sumber: Sudin Gulkarmat Jakarta Selatan
Pengemudi Selamat dari Kebakaran Mobil di Tol JORR Cilandak, Ini Kronologinya

Kebakaran mobil terjadi di Tol JORR Cilandak pada hari ini, Jumat 12 Januari 2024. Pemadam tiba 48 menit setelah api berkobar.


Ford Ranger 2012 Dilelang Untuk Palestina, Harga Awal Rp 450 Juta

5 Januari 2024

Ilustrasi mobil Ford Ranger. FOTO/Topgear.com
Ford Ranger 2012 Dilelang Untuk Palestina, Harga Awal Rp 450 Juta

Satu unit Ford Ranger XLS lansiran 2012 dilelang untuk Palestina dengan harga awal Rp 450 juta. Simak informasi lengkapnya di sini:


Ford Buka Dealer Baru di Samarinda, Ini Lokasinya

17 November 2023

 RMA Indonesia selaku agen pemegang merek (APM) Ford di Indonesia membuka dealer resmi di Kota Samarinda, November 2023. Foto: Ford Indonesia
Ford Buka Dealer Baru di Samarinda, Ini Lokasinya

RMA Indonesia selaku agen pemegang merek (APM) Ford di Indonesia membuka dealer resmi di Kota Samarinda.


Ford Bronco Buatan Cina Bakal Rilis Tahun Depan, Lihat Bocorannya

9 November 2023

Ford Bronco Buatan Cina. (Foto: Carscoops)
Ford Bronco Buatan Cina Bakal Rilis Tahun Depan, Lihat Bocorannya

Ford Bronco made in Cina alias buatan Cina akan diluncurkan secara lokal di Tiongkok pada bulan Maret atau Mei tahun 2024.


Serikat Pekerja Lakukan Aksi Mogok di Pabrik GM, Stellantis dan Ford

23 September 2023

Presiden Serikat Pekerja United Auto Workers Shawn Fain bergabung dengan anggota UAW yang melakukan pemogokan, di garis piket di Pabrik Perakitan Ford Michigan di Wayne, Michigan, AS, 15 September 2023. REUTERS/Rebecca Cook
Serikat Pekerja Lakukan Aksi Mogok di Pabrik GM, Stellantis dan Ford

Serikat pekerja United Auto Workers (UAW) melakukan aksi mogok di tiga pabrik otomotif, yakni General Motors (GM), Stellantis dan Ford.


Pemogokan Buruh Pabrik Mobil AS Ancam Produksi Jeep, Chevrolet dan Ford

15 September 2023

Seseorang membawa bendera dengan tempelan serikat pekerja United Auto Workers (UAW) pada rapat umum May Day untuk pekerja media yang diadakan oleh The NewsGuild of New York pada Hari Buruh Internasional di Manhattan, New York, AS. 1 Mei 2021. REUTERS/Andrew Kelly
Pemogokan Buruh Pabrik Mobil AS Ancam Produksi Jeep, Chevrolet dan Ford

Serikat pekerja melancarkan pemogokan paling ambisius untuk menuntut kenaikan gaji 40 % serentak di tiga pabrik Detroit Three pada Jumat pagi.