Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Begini Jadinya Jika BMW X7 Jadi Pikap, Garang Tapi Mewah

Reporter

image-gnews
Desain pikap dari BMW X7. Sumber: carscoops.com
Desain pikap dari BMW X7. Sumber: carscoops.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - BMW Group Indonesia baru saja meluncurkan SUV mewahnya, BMW X7. Mobil yang diimpor langsung dari Amerika Serikat ini dibanderol Rp 2,4 miliar. Yang mengejutkan, baru diluncurkan ternyata mobilnya sudah ludes terjual dan pembeli harus inden terlebih dahulu.

Desain pikap dari BMW X7. Sumber: carscoops.com

Di Jerman, BMW telah menyiapkan desain pikap dari X7 untuk bersaing dengan Mercedes-Benz yang hadir dengan X-Classnya. BMW membangun pikap X7 pada acara Motorrad Days tetapi memilih untuk tidak mendesainnya sebagai off-roader sejati namun lebih menonjolkan desain mewah dari SUV X7 standar dan hanya mengubah bagian belakang.

Tidak puas dengan apa yang dilakukan oleh BMW, Rain Prisk desainer kondang mulai dari awal membuat pikap X7 sendiri. Perbedaan pertama adalah kenyataan bahwa mobil ini menggunakan dua pintu dan bukan pintu empat yang dibuat BMW. Selain itu, pikap ini menggunakan velg dan ban yang ban dual purpose dan memiliki ketinggian yang lebih cocok untuk off-road.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Salah satu elemen paling aneh dari pikap BMW X7 adalah lampu belakang yang terinspirasi oleh Cullinan. Tidak hanya berbeda secara drastis dengan lampu belakang X7 yang khas. Akibatnya, Rain Prisk memilih lampu yang lebih mirip dengan SUV BMW X7 normal. Sepasang sinyal belok juga telah dipasang di kedua sisi jendela belakang.

CARSCOOPS

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Isi Garasi Kepala PPATK Ivan Yustiavandana yang Diisukan Tak Laporkan Mobil di LHKPN

15 Januari 2024

Kepala Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK), Ivan Yustiavandana memberikan penjelasan dan pemaparan saat menghadiri rapat kerja Komisi III DPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa, 21 Maret 2023. Rapat tersebut membahas transaksi mencurigakan di Kementerian Keuangan senilai Rp 349 triliun. TEMPO/M Taufan Rengganis
Isi Garasi Kepala PPATK Ivan Yustiavandana yang Diisukan Tak Laporkan Mobil di LHKPN

Ivan Yustiavandana dinarasikan memiliki mobil yang tidak dicantumkan di data LHKPN seperti Audi RS6 dan Ineos Grenadier 3.0.


BMW Tak Tertarik Potong Harga Jual Mobilnya Karena Pemesanan Tinggi

5 November 2023

Seorang karyawan memegang logo BMW untuk dipasang pada skuter BMW C Evolution di pabrik sepeda motor BMW di Berlin, Jerman, 23 Februari 2015. REUTERS/Fabrizio Bensch
BMW Tak Tertarik Potong Harga Jual Mobilnya Karena Pemesanan Tinggi

Para eksekutif BMW mengatakan bahwa mereka tidak melihat perlunya pemotongan harga jual mobilnya untuk bisa bersaing di pasaran.


Mobil SUV BMW X5 Facelift Hadirkan Model Hybrid M60i

4 November 2022

BMW X5 Facelift model New Hybrid M60i. FOTO: Carscoops
Mobil SUV BMW X5 Facelift Hadirkan Model Hybrid M60i

BMW X5 2023 mengalami perubahan eksterior pada sebagian besar desain bagian depan dan belakang sehingga desainnya lebih sporty dan agresif.


BMW X7 Nishijin hanya Diproduksi 3 Unit, Harganya Mulai dari Rp2,1 Miliar

27 September 2021

BMW X7 Nishijin. (Foto: Carbuzz)
BMW X7 Nishijin hanya Diproduksi 3 Unit, Harganya Mulai dari Rp2,1 Miliar

BMW kembali memamerkan varian terbaru dari BMW X7 yang diproduksi terbatas untuk pasar Jepang. Harganya dikabarkan mulai dari Rp2,1 miliar.


BMW X7 Tom Cruise Raib Dicuri Saat Syuting Mission Impossible, Begini Ceritanya

29 Agustus 2021

BMW X7 xDrive40i Opulence resmi dipasarkan mulai 24 Februari 2021. Model ini dirakit di BMW Production Network 2, Gaya Motor, Jakarta Utara. (BMW Indonesia)
BMW X7 Tom Cruise Raib Dicuri Saat Syuting Mission Impossible, Begini Ceritanya

Polisi Inggris cepat menemukan SUV BMW X7 itu. Pencurian mobil Tom Cruise bukan mission impossible.


New BMW X3 xDrive30i M Sport Dilengkapi Fitur Canggih Seperti X5

24 Februari 2021

BMW X3 xDrive M Sport, 24 Februari 2021. (BMW Indonesia)
New BMW X3 xDrive30i M Sport Dilengkapi Fitur Canggih Seperti X5

BMW X3 sDrive30i ditawarkan dengan harga Rp 1,139 miliar off-the-road (harga on the road DKI Jakarta Rp 1,294 miliar).


Rakitan Lokal BMW X7 xDrive40i Opulence Diluncurkan, Harga?

24 Februari 2021

BMW X7 xDrive40i Opulence mulai dirakit di BMW Production Network 2, Gaya Motor, Jakarta Utara, 24 Februari 2021. (BMW Indonesia)
Rakitan Lokal BMW X7 xDrive40i Opulence Diluncurkan, Harga?

BMW X7 xDrive40i Opulence rakitan lokal ditawarkan dengan harga Rp 2,299 miliar (off the road).


SUV BMW X1 Terbaru Meluncur di Yogyakarta. Promo Bonus Dgelontorkan

9 Februari 2021

New BMW X1 diluncurkan di Kota Yogyakarta, Provinsi DIY, pada Selasa, 9 Februari 2021. FOTO: Tempo/Pribadi Wicaksono
SUV BMW X1 Terbaru Meluncur di Yogyakarta. Promo Bonus Dgelontorkan

Pemesan SUV BMW X1 selama 1-28 Februari 2021 akan mendapat tawaran terbatas cicilan Rp 10,7 juta/bulan untuk BMW 320i Sport.


BMW X1, BMW X3, dan BMW X5 Resmi Dipasarkan, Lihat Harga Mobil SUV ini

4 Februari 2021

Pengunjung melihat interior mobil dalam acara peluncuran BMW X1 sDrive20d terbaru bermesin Advanced Diesel dan BMW X1 sDrive18i terbaru bermesin bensin di Parkir timur Senayan, Jakarta, Kamis (17/1). TEMPO/Aditia Noviansyah
BMW X1, BMW X3, dan BMW X5 Resmi Dipasarkan, Lihat Harga Mobil SUV ini

Mobil SUV BMW X1, BMW X3, dan BMW X5 terbaru ini dikenal dengan sebutan X-Crew yang hadir dengan fitur tambahan.


BMW Hajar Tesla di Cina: Potong Harga Mobil Listrik BMW iX3 Rp 153 Juta

30 Januari 2021

BMW iX3. (BMW)
BMW Hajar Tesla di Cina: Potong Harga Mobil Listrik BMW iX3 Rp 153 Juta

BMW memangkas harga versi tertinggi BMW iX3 menjadi 439.900 Yuan (Rp 957 juta). Mmeicu peraingam ketat dengan Tesla dan pabrikan rintisan Cina, Nio.