Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mau Beli Vespa GTS Super Tech 300, Simak Cicilannya

Reporter

image-gnews
Vespa New GTS Supertech 300 diluncurkan di Indonesia dengan harga Rp152,9 juta. tempo/wira utama
Vespa New GTS Supertech 300 diluncurkan di Indonesia dengan harga Rp152,9 juta. tempo/wira utama
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - PT Piaggio Indonesia akhir September 2019 telah meluncurkan Vespa GTS Super Tech 300. Vespa baru ini mengalami perombakan mulai dari desain yang menawan, mesin baru yang lebih bertenaga, serta teknologi termutakhir.

Dengan mesin tercanggih yang pernah ada di Vespa, High Performance Engine sangat responsif serta mampu untuk menghasilkan 23 tenaga kuda. Dari sisi teknologi,instrument cluster pada Vespa GTS Super Tech 300 menggunakan layar TFTfull-colour berukuran 4,3 inch pada yang dapat dikoneksikan ke aplikasi VESPA di ponsel pintar (Android atau iOS) melalui fitur Bluetooth. Dengan kecanggihan ini, pengendara dapat melakukan perintah suara, menerima panggilan telpon, melihat notifikasi pesan masuk, serta menjalankan nagivasi.

PT Piaggio Indonesia menyadari betul keinginan para penggemar Vespa untuk dapat memiliki kecanggihan Vespa GTS Super Tech 300 yang dibandrol dengan harga on the road sebesar Rp152,9 juta. Bekerja sama dengan Adira Finance, PT Piaggio Indonesia menawarkan kemudahan pembelian Vespa GTS Super Tech 300 dengan pilihan bunga 0 persen atau uang muka rendah.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Nikmati bunga 0 persen selama 2 tahun dan gratis biaya administrasi dan asuransi: Pelanggan diberikan kemudahan dengan skema angsuran dengan bunga 0 persen untuk tenor 11 – 23 bulan. Khusus untuk angsuran di bawah 12 bulan, pelanggan dapat menikmati manfaat lebih, yaitu biaya administrasi dan asuransi TLO (total loss only) yang sudah termasuk di dalam uang muka sebesar Rp24,5 juta. Cicilan selama 11 bulan cukup Rp 11,673 juta.

Uang muka serta angsuran ringan mulai dari Rp3 jutaan: dengan pilihan tenor mulai dari 17 – 47 bulan, pelanggan dimudahkan untuk memiliki Vespa GTS Super Tech 300 dengan angsuran ringan dan uang muka yang rendah.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Vespa GTS 150 Sekarang Punya Fitur ASR, Ini Fungsinya

13 Juni 2023

Tombol fitur ASR pada Vespa GTS terbaru. TEMPO/Dicky Kurniawan
Vespa GTS 150 Sekarang Punya Fitur ASR, Ini Fungsinya

Fitur ASR di Vespa GTS terbaru berfungsi menjaga kecepatan roda depan dan belakang tetap sama untuk menghindari terjadinya selip.


Vespa GTS Terbaru Meluncur, Model Lama Diskon Rp 4 Juta

12 Juni 2023

Vespa GTS. (Foto: TEMPO/Dicky Kurniawan)
Vespa GTS Terbaru Meluncur, Model Lama Diskon Rp 4 Juta

PT Piaggio Indonesia (PID) telah meluncurkan Vespa GTS terbaru. Namun model lamanya masih di jual dengan jumlah sedikit.


Test Ride Vespa GTS 150 Super Sport: Handling Santai, Tarikannya Mengacir

12 Juni 2023

Test ride Vespa GTS 150 Super Sport. (Foto: TEMPO/Dicky Kurniawan)
Test Ride Vespa GTS 150 Super Sport: Handling Santai, Tarikannya Mengacir

Vespa GTS 150 Super Sport ini mendapatkan peningkatan yang cukup signifikan dari segi tampilan hingga mesinnya.


Vespa GTS Terbaru Diluncurkan, Unit Masih Impor dari Vietnam

6 Juni 2023

Vespa GTS Super Sport. 6 Juni 2023. TEMPO/Dicky Kurniawan
Vespa GTS Terbaru Diluncurkan, Unit Masih Impor dari Vietnam

Unit Vespa GTS terbaru ini diklaim sudah ready stock, namun belum diproduksi secara lokal melainkan masih diimpor dari Vietnam.


Vespa GTS Terbaru Dirilis, Harga Mulai Rp 78,8 Juta

6 Juni 2023

Vespa GTS Super Tech. 6 Juni 2023. TEMPO/Dicky Kurniawan
Vespa GTS Terbaru Dirilis, Harga Mulai Rp 78,8 Juta

Vespa GTS Super Tech menjadi varian termahal dengan harga Rp 163,2 juta.


Pengguna Motor Matik Ini Wajib Punya SIM CI, Berlaku Agustus 2021

3 Agustus 2021

BMW Motorrad di bawah PT Maxindo Moto resmi meluncurkan skutik BMW C 400 X di Indonesia pada 16 Februari 2019 lalu. Skutik BMW C 400 X memiliki kapasitas mesin 350 cc bersilinder satu ini juga dilengkapi dengan transmisi otomatis tipe Continuous Variable Transmission atau CVT. Topspeed.com
Pengguna Motor Matik Ini Wajib Punya SIM CI, Berlaku Agustus 2021

Saat nanti diberlakukan, para pemilik sepeda motor matik bermesin 250cc hingga 500cc diwajibkan menaikkan golongan SIM-nya menjadi SIM CI.


Vespa GTS Punya Warna Baru, Segini Harganya Sekarang

9 Juli 2021

Vespa GTS Super 150 I-GET ABS Black Vulcano. (Piaggio Indonesia)
Vespa GTS Punya Warna Baru, Segini Harganya Sekarang

PT Piaggio Indonesia menghadirkan pembaruan warna untuk Vespa GTS Super 150 i-get ABS dan Vespa GTS Super Tech 300 HPE ABS.


Daftar Aksesoris dan Merchandise Spesial Vespa 75th Anniversary

28 Juni 2021

Aksesoris Vespa Edisi 75th Anniversary. (Piaggio)
Daftar Aksesoris dan Merchandise Spesial Vespa 75th Anniversary

Vespa Primavera dan GTS 75th Anniversary Limited Edition turut menghadirkan sejumlah aksesoris dan merchandise yang dijual terpisah.


Vespa Primavera dan GTS Edisi 75th Anniversary Rilis, Simak Perbedaannya

28 Juni 2021

Vespa Edisi 75th Anniversary. (Piaggio)
Vespa Primavera dan GTS Edisi 75th Anniversary Rilis, Simak Perbedaannya

Vespa Primavera 150 Edisi 75th Anniversary dipasarkan dengan harga Rp 64 juta. Sedangkan Vespa GTS 300 Edisi 75th Anniversary Rp 175 juta.


Vespa Limited Edition 75th Anniversary diluncurkan, Simak Harganya

28 Juni 2021

Vespa Edisi 75th Anniversary. (Piaggio)
Vespa Limited Edition 75th Anniversary diluncurkan, Simak Harganya

Vespa terbaru ini hadir dalam dua model, yakni Primavera 150 i-get dan GTS 300 HPE.