Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

IDE 2019 Akan Pamerkan Prototipe Diecast Merek Indonesia

image-gnews
Setelah sukses dalam lima tahun sebelumnya, pameran diecast terbesar di Tanah Air tahun keenam bertajuk Indonesia Diecast Expo (lDE) 2019 akan kembali digelar pada 26-27 Oktober 2019, di ICE BSD, Tangerang Selatan. TEMPO/Khairul Imam Ghozali
Setelah sukses dalam lima tahun sebelumnya, pameran diecast terbesar di Tanah Air tahun keenam bertajuk Indonesia Diecast Expo (lDE) 2019 akan kembali digelar pada 26-27 Oktober 2019, di ICE BSD, Tangerang Selatan. TEMPO/Khairul Imam Ghozali
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Indonesia Diecast Expo (IDE) 2019 akan segera digelar. Salah satu yang menarik dalam pameran diecast terbesar di Indonesia ini akan memamerkan prototipe diecast merek asli Indonesia.

Seperti yang disampaikan Public Relations IDE, Feldani Effendy, membuat diecast dengan merek lokal merupakan salah satu cita-cita yang diharapkan akan terjadi melalui ajang IDE.

Sayangnya belum banyak informasi yang dapat disampaikan terkait diecast merek lokal itu. Yang pasti prototipe-nya akan dipamerakan pada IDE 2019

"Sebetulnya kita pengen punya cita-cita dengan IDE ini merupakan cikal-bakal nanti Indonesia punya merek diecast sendiri," ujar Feldani disela-sela konfrensi pers IDE 2019, di Jakarta, Rabu 16 Oktober 2019.

"Saya nggak bisa ngomong banyak dulu. Mudah-mudahan di IDE nanti sudah ada prototipenya," tambahnya.

Meski belum banyak informasi yang bisa disampaikan, Feldani menyebut cita-cita adanya diecast merek lokal itu bekerja sama dengan penggiat customizer asal Bandung.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Dan terus terang saja itu, it's on progress. Kita lagi coba kolaborasi dengan anak Bandung," sebutnya.

Namun untuk kapan pastinya diecast tersebut akan benar-benar menjadi produk massal dan mungkin nantinya dijual, Feldani belum bisa memastikannya.

"Mereka (customizer) nggak bisa di-push karena mereka kerja pakai mood. Tapi nanti kalau sudah dapat desain final sifatnya massal. Tapi kan butuh prototipe , prototipe itu kan kaya 3D printing macam-macam, itu yang menyita waktu," tutupnya.

Sebagai Informasi, Indonesia Diecast Expo 2019 akan dilangsungkan pada 26-27 Oktober 2019, di Hall 3A, lndonesia Convention Exhibition (lCE), BSD City, Tangerang Selatan, Dengan luas total area hingga 5.000 meter persegi.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Diecast Honda Monkey Berlapis Emas Ini Lebih Mahal dari Motor Aslinya

6 Desember 2023

Pengrajin perhiasan asal Jepang, U-Treasure membuat diecast Honda Monkey berlapiskan emas dan perak. (Foto: U-Treasure)
Diecast Honda Monkey Berlapis Emas Ini Lebih Mahal dari Motor Aslinya

Pengrajin perhiasan asal Jepang, U-Treasure, membuat diecast Honda Monkey berlapiskan emas dan perak.


Diecast Ferrari Purosangue Dijual Seharga Mobil Asli, Minat Beli?

19 Juli 2023

Diecast Ferrari Purosangue. (Foto: Carscoops)
Diecast Ferrari Purosangue Dijual Seharga Mobil Asli, Minat Beli?

Amalgam menjual diecast SUV terbaru Ferrari Purosangue untuk model berskala 1:8 dengan harga mulai dari Rp 239 juta.


Hot Wheels Gelar Kontes Modifikasi Diecast Mobil di Indonesia Tahun Ini

18 Juli 2023

Hot Wheels Legends Tour Indonesia 2022. (Foto: Hot Wheels Indonesia)
Hot Wheels Gelar Kontes Modifikasi Diecast Mobil di Indonesia Tahun Ini

Pendaftaran kompetisi Hot Wheels Legends Tour 2023 dibuka sejak 1 Juni hingga 31 Juli mendatang.


Diecast Aston Martin DB5 James Bond Dibuat Ukuran Asli untuk Film No Time To Die

10 September 2021

Diecast Aston Martin DB5 James Bond. driving.co.uk
Diecast Aston Martin DB5 James Bond Dibuat Ukuran Asli untuk Film No Time To Die

Dalam film James Bond terbaru No Time To Die yang diintangi Daniel Craig, Aston Martin menampilkan Aston Martin DB5, DBS, dan Valhalla.


Jun Imai-Sung Kang Kolaborasi Mendesain Diecast Datsun 510

18 Agustus 2021

Diecast Datsun 510 hasil kolaborasi seniman Jun Imai (Kaido House) dan Sung Kang, pemain film Fast & Furious. (Kaido House)
Jun Imai-Sung Kang Kolaborasi Mendesain Diecast Datsun 510

Jun Imai seorang seniman dari Kaido House kembali berkolaborasi mendesain diecast dengan salah satu pemain dari film Fast & Furious, Sung Kang.


Pandemi, Indonesia Diecast Expo 2020 Digelar dengan Konsep Hybrid

16 November 2020

Pameran Indonesia Diecast Expo. (IDE)
Pandemi, Indonesia Diecast Expo 2020 Digelar dengan Konsep Hybrid

Desainer Hot Wheels ternama asal Amerika Serikat, Phil Riehlman, akan menjadi tamu istimewa pameran Indonesia Diecast Expo (IDE) 2020.


Diecast Rolls-Royce Ini Dihargai Rp 79 Juta, Ada yang Istimewa

17 Juni 2020

Diecast Rolls-Royce Cullinan. Sumber: motor1.com
Diecast Rolls-Royce Ini Dihargai Rp 79 Juta, Ada yang Istimewa

Perakitan diecast Rolls-Royce Cullinan ini membutuhkan waktu 450 jam kerja lebih lama dari perakitan kendaraan aslinya


Mainan Batmobile Ini Dibuat dari Kristal Swarovski, Harganya..

12 Juni 2020

Miniatur mobil Batmobile yang dibuat dari kristal Swarovski dijual Rp 8,5 juta. Sumber: motor1.com
Mainan Batmobile Ini Dibuat dari Kristal Swarovski, Harganya..

Yang cukup menghebohkan adalah mainan Batmobile ini dibuat dari kristal Swarovski yang terkenal di dunia dengan keindahannya.


Inilah Rak Etalase Supercar Sungguhan Bak Mainan Diecast

7 Maret 2020

Supercar capsule bisa jadi etalase layaknya mainan diecast. Sumber: motor1.com
Inilah Rak Etalase Supercar Sungguhan Bak Mainan Diecast

Menyimpan diecast ke etalase kaca adalah ide yang tidak asing bagi kolektor tapi kini bisa untuk supercar.


Diecast Tesla Hypercar Listrik Ini Mirip Aslinya

9 November 2019

Dicast Tesla Hybpercar listrik (Insideevs)
Diecast Tesla Hypercar Listrik Ini Mirip Aslinya

Diecast Tesla Hypercar listrik akan dijual dengan harga setara Rp 3,5 juta.