Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

BMW Motorrad Akan Luncurkan 4 Motor Baru di EICMA 2019

Reporter

image-gnews
BMW Motorrad akan meluncurkan 4 motor baru di EICMA 2019. (BMW)
BMW Motorrad akan meluncurkan 4 motor baru di EICMA 2019. (BMW)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaBMW Motorrad mengumumkan bahwa akan meluncurkan empat produk baru di Milan Motor Shows atau EICMA pada 5 November 2019 mendatang.

Seperti dilansir dari Moneycontrol, BMW Motorrad akan memperkenalkan empat produk termasuk salah satu flagship terbarunya. Pabrikan sepeda motor asal Jerman ini diperkirakan akan memperkenalkan secara perdana BMW R18 cruiser.

Motor R18 Cruiser memiliki desain neo-retro dengan bodi minimalis. Motor kabarnya akan dilengkapi dengan mesin boxer twin-silinder 1,8 liter berpendingin udara dan oli. Meski demikian, sepeda motor ini belum mencapai tahap produksi, sebab perusahaan belum mengungkapkan spek resminya.

BMW Motorrad juga diharapkan bisa memperkenalkan motor sport turing terbarunya BMW S1000XR. Motor dari tari keluarga S1000 ini diharapkan akan dilengkapi dengan mesin baru.

Misalnya saja mesin 999cc inline, empat-silinder yang mampu menghasilka tenaga 206,6 PS daya dan torsi 13 Nm denagan transmisi manual 6 percepatan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selain itu, BMW Motorrad juga diharapkan dapat mengunkap F 850 RS terbaru untuk yang pertama kali dengan nama Concept 9cento. Motor ini diduga akan didukung oleh versi mesin paralel twin-silinder 853cc yang mampu menghasilkan tenaga 95 PS dan torsi 92 Nm dengan transmisi manual 6 percepatan.

Kemudian yang terakhir adalah BMW S1000R. Sepeda motor ini juga diharapkan hadir untuk memperkuat posisi perusahaan di segmen streetfighter. Motor baru ini bsia saja berbagi mesin dengan 2019 S1000RR, bersama dengan paket elektroniknya.

Terlepas dari semua itu, belum ada keterangan pasti dari BMW Motorrad terkait motor apa saja yang akan hadir di pameran sepeda motor kelas internasional tersebut.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Motor Baru BMW R12 Rilis di IIMS 2024, Harga Tembus Rp 775 Jutaan

37 hari lalu

BMW R12 di IIMS 2024. Jakarta, 20 Februari 2024. TEMPO/Erwan Hartawan
Motor Baru BMW R12 Rilis di IIMS 2024, Harga Tembus Rp 775 Jutaan

BMW Motorrad Indonesia merilis R12 dalam ajang Indonesia Internasional Motor Show (IIMS 2024) yang dibanderol mulai Rp 775 jutaan.


Intip Motor Listrik Termahal di IIMS 2024, Harga Tembus Rp 400 Jutaan

39 hari lalu

Motor listrik BMW CE 04 di IIMS 2024. (TEMPO/ Erwan Hartawan)
Intip Motor Listrik Termahal di IIMS 2024, Harga Tembus Rp 400 Jutaan

BMW Motorrad Indonesia memalui PT Layur Astiti Bumi Kencana meluncurkan motor listrik termahal di IIMS 2024 bernama CE 04


Daftar Merek Motor yang Rilis Model Terbaru di IIMS 2024

49 hari lalu

Pengunjung mengendarai sepeda motor listrik pada pameran Indonesia Internasional Motor Show (IIMS) di JIExpo Kemayoran, Jakarta, Senin, 20 Februari 2023. Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif memastikan bahwa insentif untuk kendaraan listrik akan mulai diberikan oleh pemerintah pada Maret mendatang dengan besaran insentif yang diberikan bagi sepeda motor sebesar Rp7 juta per unit. ANTARA/M Risyal Hidayat
Daftar Merek Motor yang Rilis Model Terbaru di IIMS 2024

Para pabrikan roda dua turut meramaikan gelaran tersebut disebut siap memperkenalkan kendaraan terbarunya di IIMS 2024


Ducati Rilis Panigale V4 SP2 30th Anniversary 916, Hanya 500 Unit

12 November 2023

Ducati Panigale V4 SP2 30th Anniversary 916. (Dok Ducati)
Ducati Rilis Panigale V4 SP2 30th Anniversary 916, Hanya 500 Unit

Ducati menghadirkan Panigale V4 SP2 30th Anniversary 916 untuk merayakan ulang tahun ke-30 model 916 pada 10 November 2023.


Lambretta Rilis Konsep Skuter Listrik di EICMA 2023, Segera Masuk Dapur Produksi

11 November 2023

Skuter listrik konsep Lambretta di pameran motor EICMA 2023 di Milan, Italia, 8 November 2023. (Lambretta)
Lambretta Rilis Konsep Skuter Listrik di EICMA 2023, Segera Masuk Dapur Produksi

Skuter listrik bernama Lambretta Elettra ini diklaim akan menjadi model pra-produksi yang saat ini masih dalam tahap pengujian.


Hero MotoCorp Kenalkan Xoom 160 di Ajang EICMA 2023

9 November 2023

Hero Xoom 160. (Dok Hero)
Hero MotoCorp Kenalkan Xoom 160 di Ajang EICMA 2023

Produsen motor asal India, Hero MotoCorp memamerkan motor baru Xoom 160 dalam ajang Milan Motorcycle Show atau EICMA 2023.


Kawasaki Z500 SE Rilis di EICMA 2023, Simak Spesifikasinya

9 November 2023

Kawasaki Z500. (Dok Kawasaki)
Kawasaki Z500 SE Rilis di EICMA 2023, Simak Spesifikasinya

Kawasaki meluncurkan Z500 SE dalam pameran motor EICMA 2023 di Milan, Italia. Seperti apa spesifikasi super naked bike tersebut?


Honda Rilis Naked Bike CB1000 Hornet, Pakai Mesin CBR1000RR Fireblade

9 November 2023

Honda CBR1000 Hornet. (Dok Honda)
Honda Rilis Naked Bike CB1000 Hornet, Pakai Mesin CBR1000RR Fireblade

Honda meluncurkan naked bike baru CBR1000 Hornet dalam pameran motor EICMA di Milan, Italia. Simak spesifikasinya di sini:


Suzuki Kenalkan Motor Baru GSX-S1000GX di EICMA 2023

8 November 2023

Suzuki GSX-S1000GX. (Dok Suzuki Global)
Suzuki Kenalkan Motor Baru GSX-S1000GX di EICMA 2023

Suzuki memperkenalkan motor barunya, GSX-1000GX di ajang EICMA 2023. Seperti apa spesifikasinya?


BMW Luncurkan Sepeda Listrik CE 02, Harga Mulai Rp 115 Juta

9 Juli 2023

BMW CE 02. (Foto: Carscoops)
BMW Luncurkan Sepeda Listrik CE 02, Harga Mulai Rp 115 Juta

BMW Motorrad meluncurkan sepeda listrik BMW CE 02 dengan menampilkan desain minimalis rangka baja tubular dan swingarm alumunium die-cast.