Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ducati Scrambler Icon Termurah Meluncur pada 2020

Reporter

image-gnews
Ducati Scrambler Icon (Ducati)
Ducati Scrambler Icon (Ducati)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaDucati Scrambler Icon dengan tampilan serba hitam akan diluncurkan tahun depan. Scrambler Icon Dark ini disebut akan menjadi motor yang memiliki harga paling terjangkau di segmen Ducati Scrambler.

"Ini merupakan titik awal yang sempurna untuk membuat motor versi Anda sendiri, dengan berbagai aksesori asli yang sesuai dengan warna matte black, mulai dari tangki hingga spatbor. Motor ini akan seperti katalog pakaian yang lengkap terlengkap di dunia," ujar pihak Ducati seperti dikutip dari auto.ndtv, Selasa, 29 Oktober 2019.

Hadir dengan konsep dan warna baru, Ducati Scrambler Icon ini juga diprediksi akan menjadi motor dengan harga paling terjangkau di segmen Ducati Scrambler.

Scrambler Icon Dark pada dasarnya adalah motor yang sama dengan basis Ducati Scrambler Icon. Namun untuk varian serba hitam ini pada dasarnya merupakan penyegaran tampilan motor tersebut.

Oleh sebab akan dijual dengan harga lebih murah, maka Ducati akan mengganti spion dan indikator belok LED yang tersemat pada varian standar Scrambler Icon.. Kabarnya motor ini akan dilengkapi dengan spion bulat dan lampu indikator bohlam konvensional.

Adapun bagian motor ini yang dibalut dengan warna gelap, antara lain. Panel tangki aluminium, knalpot, kaki-kaki, dan sebagainya. Selebihnya tidak ada perubahan mencolok dari Ducati Scrambler generasi terakhir yang telah resmi djual ke sejumlah pasar global.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Untuk dapur pacu Ducati Scrambler Icon tetap akan memakai mesin 803 cc, L-twin, dan berpendingin udara. Di atas kertas motor ini mampu mengeluarkan tenaga 73 bhp dan torsi puncak 67 Nm.

Untuk ban dan velg, motor ini menggunakan roda depan dengan lingkaran 18 inci dan roda belakang dengan 17 inci. Adapun jenis ban yang dipakai, tak lain adalah ban Pirelli MT 60 RS.

Untuk sistem keselamatan, motor ini akan menggunakan kaliper rem empat piston untuk roda depan yang mencengkeram cakram 330 mm. Sedangkan untuk kaliper piston tunggal dengan cakram 245 mm di roda belakang juga tak kalah canggih mengatasi pengereman motor dengan harga Rp360 jutaan  tersebut.

Ducati Scrambler Icon Dark nyaris dibungkus rata dengan cat berwarna hitam. Terlihat hanya pipa knalpot dan ujung knapot yang terbuat dari aluminium. Ducati di India diharakan bisa segera meluncur di pasar India.


Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bintang Moto2 Fermin Aldeguer Naik Kelas ke MotoGP pada 2025, Dikontrak Ducati 2 Tahun

10 hari lalu

Fermin Aldeguer. (Foto: Media Sosial)
Bintang Moto2 Fermin Aldeguer Naik Kelas ke MotoGP pada 2025, Dikontrak Ducati 2 Tahun

Bintang Moto2 yang baru berusia 18 tahun, Fermin Aldeguer, akan naik kelas ke MotoGP pada tahun 2025.


Terungkap Gaji Baru Francesco Bagnaia di Ducati setelah 2 Kali Jadi Juara MotoGP

22 hari lalu

Francesco Bagnaia. (Foto: Ducati)
Terungkap Gaji Baru Francesco Bagnaia di Ducati setelah 2 Kali Jadi Juara MotoGP

Juara bertahan MotoGP Francesco Bagnaia baru saja memperpanjang kontrak di Ducati hingga 2026. Simak nilai gajinya.


Jelang Pembukaan MotoGP 2024, Francesco Bagnaia Perpanjang Kontrak di Ducati hingga 2026

24 hari lalu

Francesco Bagnaia. (Foto: Ducati)
Jelang Pembukaan MotoGP 2024, Francesco Bagnaia Perpanjang Kontrak di Ducati hingga 2026

Pembalap MotoGP Francesco Bagnaia resmi memperpanjang kontraknya dengan Ducati Corse selama dua tahun, hingga 2026.


Pol Espargaro: Marc Marquez Hanya Mungkin Lewati Rekor MotoGP Valentino Rossi Bersama Ducati

29 hari lalu

Marc Marquez melihat data catatan waktu di tes pramusim MotoGP 2024, 8 Februari. (Foto: Gresini Racing)
Pol Espargaro: Marc Marquez Hanya Mungkin Lewati Rekor MotoGP Valentino Rossi Bersama Ducati

Marc Marquez menggemparkan dunia MotoGP dengan hengkang dari Repsol Honda dan bergabung ke Gresini Racing untuk musim 2024.


Tes MotoGP Qatar 2024: Motor Balap Ducati Alami Masalah Chattering

35 hari lalu

Enea Bastianini di tes pramusim MotoGP 2024 di sirkuit Losail, Qatar. 20 Februari 2024. (Foto: Ducati)
Tes MotoGP Qatar 2024: Motor Balap Ducati Alami Masalah Chattering

Beberapa pembalap Ducati mengaku mengalami masalah yang sama pada motor balapnya, yakni chattering atau getaran.


Kecepatan Aleix Espargaro Menggila, Aprilia Racing Jadi Ancaman untuk Ducati?

36 hari lalu

Aleix Espargaro di Aprilia RS-GP 2024. (Foto: Aprilia)
Kecepatan Aleix Espargaro Menggila, Aprilia Racing Jadi Ancaman untuk Ducati?

Rider Aprilia Racing Aleix Espargaro mampu menampilkan performa positif dalam dua hari tes MotoGP Qatar 2024. Bisa jadi ancaman untuk Ducati?


Jorge Martin Alami Masalah di Tes MotoGP Qatar, Rasakan Getaran Aneh

37 hari lalu

Jorge Martin di tes MotoGP Qatar 2024. (Dok Gold & Goose)
Jorge Martin Alami Masalah di Tes MotoGP Qatar, Rasakan Getaran Aneh

Jorge Martin mengalami masalah pada motornya di hari kedua tes MotoGP Qatar pada Selasa, 20 Februari 2024. Apa penyebabnya?


Faktor yang Buat Bagnaia Mendominasi Tes MotoGP Qatar 2024

37 hari lalu

Francesco Bagnaia di tes pramusim MotoGP 2024 di sirkuit Losail, Qatar. 20 Februari 2024. (Foto: Ducati)
Faktor yang Buat Bagnaia Mendominasi Tes MotoGP Qatar 2024

Pembalap tim pabrikan Ducati Francesco Bagnaia berbicara soal faktor yang membuat dirinya mendominasi sesi tes MotoGP Qatar 2024.


Tes MotoGP Qatar: Francesco Bagnaia Tercepat, Marc Marquez P4

37 hari lalu

Francesco Bagnaia di MotoGP Malaysia 2023. (Foto: Ducati)
Tes MotoGP Qatar: Francesco Bagnaia Tercepat, Marc Marquez P4

Duo Ducati Lenovo Team, Francesco Bagnaia dan Enea Bastianini, menjadi yang tercepat di hari terakhir tes resmi MotoGP di Lusail, Qatar.


Hasil Tes MotoGP Qatar Hari Pertama: Pecco Bagnaia Tercepat, Marc Marquez P16

38 hari lalu

Francesco Bagnaia. (Foto: Ducati)
Hasil Tes MotoGP Qatar Hari Pertama: Pecco Bagnaia Tercepat, Marc Marquez P16

Hari ini seluruh pembalap MotoGP akan menjalani hari terakhir tes resmi sebelum memasuki balapan pembuka pada 8-10 Maret 2024.