Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Daimler Bawa Dua Truk Model Baru di GIICOMVEC 2020

Reporter

image-gnews
Mercedes Benz resmi meluncurkan Arocs 4042 K, di ajang Indonesia Mining Expo, JIExpo Kemayoran, Jakarta, Rabu 13 September 2017. TEMPO/GRANDY AJI
Mercedes Benz resmi meluncurkan Arocs 4042 K, di ajang Indonesia Mining Expo, JIExpo Kemayoran, Jakarta, Rabu 13 September 2017. TEMPO/GRANDY AJI
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Daimler Commercial Vehicle Indonesia akan menghadirkan dua produk baru di ajang Gaikindo Indonesia International Commercial Vehicle Expo atau GIICOMVEC 2020 di Jakarta Convention Center (JCC), pada 5-8 Maret 2020.

"Produk barunya truk dengan kode sasis 2536A 4x4 (Arocs) dan 3242 LS (Actros)," kata Presiden Direktur Daimler Commercial Vehicle Indonesia, Jung Woo Park, Selasa, 18 Februari 2020.

Kedua model itu disebut baru pertama kali masuk ke Indonesia dan akan langsung mejeng GIICOMVEC 2020. Selain itu ada juga produk lama yang akan tetap dipajang yakni Bus Mercedes-Benz OH 1626 berbalut Karoseri Laksana dan Tentrem.

Tak hanya itu, ada juga produk update yang datang dari jenis truk dengan kode sasis 2528 CH (Axor). Truk Axor 2528 CH akan hadir dengan varian Bogie Suspension 6x2 Rigid dan Hub-reduction 6x4 model tipper.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Bogie Suspension sendiri merupakan fitur terbaru dari Mercedes-Benz dikembangkan secara khusus untuk kebutuhan pelanggan Indonesia. Fitur-fitur terbaru ini diharapkan bisa meningkatkan volume penjualan bus dan truk Mercedes-Benz di Indonesia.

"Axor nanti pakai bogie suspension, yang parabola terbalik itu lebih tebal sebagai pengganti balancer," kata dia.

Sementara untuk truk Daimler bertenaga listrik, DCVI memastikan tidak akan membawa produknya. Alasannya, kendaraan EV niaga belum bisa karena infrastruktur belum memadai. "Sebenarnya ada eActros dan bus eCitaro tapi tidak dibawa," ucap Jung.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Harta Kekayaan Jokowi Naik Rp 13,4 Miliar dalam Setahun, Berikut Rincian Komplit Versi LHKPN

2 hari lalu

Presiden Jokowi melakukan kunjungan kerja ke Sulawesi Tengah pada Selasa, 26 Maret 2024. Di sana, Jokowi bakal meresmikan sejumlah proyek infrastruktur. Foto: Biro Pers Sekretariat Presiden.
Harta Kekayaan Jokowi Naik Rp 13,4 Miliar dalam Setahun, Berikut Rincian Komplit Versi LHKPN

Jumlah harta kekayaan Jokowi naik Rp 13,4 miliar setahun ini. Pada 2022, harta Jokowi Rp 82,36 miliar menjadi Rp 95,8 miliar. Ini rinciannya.


Belikan Mercy untuk Ibunya Diduga dari Sumbangan Netizen, Livy Renata: Berkat Kalian

4 hari lalu

Livy Renata/Foto: Instagram/Livy Renata
Belikan Mercy untuk Ibunya Diduga dari Sumbangan Netizen, Livy Renata: Berkat Kalian

Livy Renata diduga membelikan ibunya mobil Mercy dari pembukaan donasi di Trakteer dan diakuinya di Twitter.


Setelah 4 Tahun Tak Digelar Gaikindo, Ini Hal Menarik di GIICOMVEC 2024

19 hari lalu

Pameran kendaraan komersial GIICOMVEC akan digelar pada 7-10 Maret 2024.
Setelah 4 Tahun Tak Digelar Gaikindo, Ini Hal Menarik di GIICOMVEC 2024

Setelah empat tahun vakum, Gaikindo kembali adakan Gaikindo Indonesia International Commercial Vehicle Expo (GIICOMVEC) 2024. Apa yang menarik?


10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

23 hari lalu

Booth Mitsubishi di IIMS 2024. (Foto: Mitsubishi)
10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

Deretan mobil terlaris di dunia sepanjang 2023, salah satunya Toyota yang masih memimpin posisi puncak selama 14 tahun berturut-turut.


Daimler Mulai Bangun Pabrik di Cikarang, Bus Mercedes Bakal Produksi Lokal

37 hari lalu

PT Daimler Commercial Vehicles Indonesia agen tunggal penjualan resmi kendaraan komersial Mercedes Benz di Indonesia meluncurkan truck terbarunya The New Actros dan Arocs di ICE BSD, Kamis 27 Juni 2019. Tempo/Muhammad Kurnianto.
Daimler Mulai Bangun Pabrik di Cikarang, Bus Mercedes Bakal Produksi Lokal

Daimler Commercial Vehicles Indonesia (DCVI) dan Daimler Commercial Vehicles Manufacturing Indonesia (DCVMI) memulai pembangunan pabrik perakitannya di Cikarang.


Dinilai Kurang Ramping, Mercedes-Benz Bakal Ubah Desain Mobil Listrik EQ

44 hari lalu

Para tamu undangan melihat dari dekat deretan mobil Mercedes-Benz dyang dihadirkan dalam pameran otomotif GIIAS 2023 di ICE, BSD, Tangerang, Kamis, 10 Agustus 2023. Dalam pameran GIIAS, Mercedes-Benz varian EQS dan EQE. Tempo/Tony Hartawan
Dinilai Kurang Ramping, Mercedes-Benz Bakal Ubah Desain Mobil Listrik EQ

Mercedes-Benz akan merombak desain mobil listrik di bawah nama EQ, karena mendapat kritikan dari konsumen. Simak selengkapnya di sini:


Daimler Catatkan Penjualan 526.053 Truk dan Bus di Pasar Global

49 hari lalu

PT Daimler Commercial Vehicles Indonesia agen tunggal penjualan resmi kendaraan komersial Mercedes Benz di Indonesia meluncurkan truck terbarunya The New Actros dan Arocs di ICE BSD, Kamis 27 Juni 2019. Tempo/Muhammad Kurnianto.
Daimler Catatkan Penjualan 526.053 Truk dan Bus di Pasar Global

Daimler Truck mencatatkan peningkatan penjualan unitnya di seluruh dunia pada 2023. Simak informasi lengkapnya di sini:


Mengenal Sleeper Bus, Perusahaan Otobis Mana Saja yang Memilikinya?

57 hari lalu

Kursi mewah sleeper bus Laksana yang dan dapat direbahkan mirip kursi business class pesawat terbang. Bus ini dipamerkan di GIIAS 2019, ICE, BSD City, Tangerang, 18-19 Juli 2019. TEMPO/Tony Hartawan
Mengenal Sleeper Bus, Perusahaan Otobis Mana Saja yang Memilikinya?

Sleeper bus belakangan menjadi tren perjalanan dengan menggunakan transportasi bus. Berikut 7 perusahaan otobis yang memiliki sleeper bus,


Sebelum Mercy G-Class, Pajero dan Fortuner juga Pernah Terperosok di Pesanggrahan Saat Banjir

8 Januari 2024

Mobil mewah yang terperosok ke selokan di tengah banjir di Pesanggrahan, Jakarta Selatan, Sabtu 6 Januari 2024. Istimewa
Sebelum Mercy G-Class, Pajero dan Fortuner juga Pernah Terperosok di Pesanggrahan Saat Banjir

Kejadian mobil terperosok ke selokan di kawasan Pesanggrahan tak hanya menimpa Mercy G-Class Apa saja mobil lain yang pernah terjeblos?


Viral SUV Mercy Terperosok ke Selokan di Tengah Banjir, Ini yang Terjadi

8 Januari 2024

Mobil mewah yang terperosok ke selokan di tengah banjir di Pesanggrahan, Jakarta Selatan, Sabtu 6 Januari 2024. Istimewa
Viral SUV Mercy Terperosok ke Selokan di Tengah Banjir, Ini yang Terjadi

Mobil Mercedes Benz G Class nekat terobos banjir berujung terperosok ke selokan viral di media sosial.