Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Corona, Piaggio Tawarkan Layanan Servis Antar Jemput Gratis

Reporter

image-gnews
Bengkel konsep motoplex Piaggio-Vespa di Jalan Jatinegara Timur, No.170, Jakarta Timur, Selasa 18 Juni 2019. TEMPO/Wira Utama
Bengkel konsep motoplex Piaggio-Vespa di Jalan Jatinegara Timur, No.170, Jakarta Timur, Selasa 18 Juni 2019. TEMPO/Wira Utama
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Bagi para pemilik motor Piaggio Vespa yang ingin melakukan servis, kini tak perlu ke luar rumah, PT Piaggio Indonesia lewat jaringan bengkelnya menghadirkan program Free Pick-Up Service yang berlangsung pada 1 - 15 April 2020.Program Free Pick-Up Service ini disebut sebagai layanan premium yang difokuskan untuk keamanan, ketenangan, dan kepuasan konsumen Piaggio dan Vespa selama masa pandemi corona.

Layanan ini menawarkan jasa antar jemput unit dari dan ke bengkel resmi Piaggio Vespa secara gratis.

Ya, konsumen dapat langsung menghubungi diler terdekat melalui telepon atau akses www.vespa.co.id/dealer untuk mengatur jadwal penjemputan langsung.
Setelah melakukan perjanjian, unit akan dijemput oleh pihak bengkel untuk selanjutnya mendapatkan perbaikan atau perawatan rutin yang dibutuhkan.

Setiap perawatan atau pekerjaan tambahan yang sekiranya muncul setelah tim mekanik melakukan observasi langsung di bengkel, pemilik kendaraan akan langsung diinformasikan. Setelah proses perbaikan atau perawatan selesai, unit akan kembali diantar ke lokasi yang sudah disepakati.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

 Untuk menjaga kenyamanan dan ketenangan konsumen, PT Piaggio Indonesia berkomitmen untuk tetap menjaga kenyamanan dan keamanan konsumen dengan memastikan sanitasi fasilitas operasional, memastikan kesehatan karyawan bengkel, dan penjemputan serta pengantaran minim kontak selama pelayanan program Free Pick-Up Service.

Keseluruhan program ini sejalan dengan Premiumization Roadmap Strategy dari PT Piaggio Indonesia, untuk terus berkomitmen menghadirkan pelayanan dan pengalaman terbaik bagi pelanggan dalam bentuk produk unggulan, diler bernuansa unik, suku cadang asli, dan aksesoris powerfull.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


4 Tahun Pasca Kasus Pertama Covid-19 di Indonesia, Berikut Kilas Baliknya

45 hari lalu

Ilustrasi swab test atau tes usap Covid-19. REUTERS
4 Tahun Pasca Kasus Pertama Covid-19 di Indonesia, Berikut Kilas Baliknya

Genap 4 tahun pasca kasus Covid-19 teridentifikasi pertama kali di Indonesia pada 2 Maret 2020 diikuti sebaran virus yang terus meluas.


Piaggio Indonesia Buka Dealer Motoplex 4 Brands Pertama di Bandung

56 hari lalu

Dealer Motoplex 4 Brands Piaggio Indonesia. (Dok Piaggio Indonesia)
Piaggio Indonesia Buka Dealer Motoplex 4 Brands Pertama di Bandung

PT Piaggio Indonesia kembali membuka brand Motoplex 4 Brands pertama di Bandung, Jawa Barat. Simak selengkapnya di sini:


Piaggio Indonesia Umumkan Setop Produksi Vespa Batik

17 Februari 2024

Vespa Batik. (Foto: Piaggio Indonesia)
Piaggio Indonesia Umumkan Setop Produksi Vespa Batik

Lini terakhir dari Vespa Batik ini akan berhenti diproduksi pada Oktober 2024 setelah mencapai total produksi sebanyak 1.920 unit.


Dealer Motoplex Piaggio dan Vespa Hadir di Gading Serpong, Konsumen Bisa Test Ride

8 Februari 2024

Dealer Piaggio Indonesia terbaru di Gading Serpong. (Dok PID)
Dealer Motoplex Piaggio dan Vespa Hadir di Gading Serpong, Konsumen Bisa Test Ride

PT Piaggio Indonesia meresmikan dealer Motoplex 2 brand terbaru di kawasan Gading Serpong, Tangerang. Simak layanan dan lokasinya di sini:


Gibran Sunmori Bareng Artis di Jakarta Naik Vespa, Intip Spesifikasi Motornya

4 Februari 2024

Calon wakil presiden nomor urut 2 Gibran Rakabuming Raka berboncengan dengan istri Selvi Ananda berkendara menggunakan motor di Jakarta, Minggu, 4 Februari 2024. Gibran menggelar Sunday Morning Ride (Sunmori) bersama sejumlah artis pendukung Prabowo-Gibran seperti Rafi Ahmad, Nagita Slavina, Andre Taulany, dan Gading Martin. ANTARA FOTO/Erlangga Bregas Prakoso
Gibran Sunmori Bareng Artis di Jakarta Naik Vespa, Intip Spesifikasi Motornya

Gibran Rakabuming Raka menggelar Sunday Morning Ride di Jakarta mengendarai Vespa bersama sejumlah artis seperti Raffi Ahman hingga Gading Marten.


Piaggio Rilis Vespa 946 Dragon, Hanya Diproduksi 1.888 Unit

23 Januari 2024

Vespa 946 Dragon. (Dok Piaggio Indonesia)
Piaggio Rilis Vespa 946 Dragon, Hanya Diproduksi 1.888 Unit

Piaggio Group meluncurkan edisi spesial Vespa 946 Dragon untuk menyemarakkan Tahun Naga. Simak informasi lengkapnya di artikel ini:


Piaggio Buka Dealer Motoplex Pertama di Sulawesi

21 Januari 2024

Piaggio Indonesia meresmikan dealer Motoplex di Makassar, Sulawesi Selatan, 18 Januari 2024. (Piaggio Indonesia)
Piaggio Buka Dealer Motoplex Pertama di Sulawesi

Dealer Motoplex ini melayani empat brand sekaligus yakni Piaggio, Vespa, Aprilia, dan Moto Guzzi.


Tren Modifikasi Vespa Bergaya Racing Diprediksi Meningkat di 2024

15 Januari 2024

Vespa modifikasi. (Foto: Scooter VIP)
Tren Modifikasi Vespa Bergaya Racing Diprediksi Meningkat di 2024

Dennil Sagita pendiri Scooter VIP workshop menyebut tahun ini gaya racing style berkonsep 80's-90s retro racing akan menjadi pilihan baru dalam hal modifikasi.


Menteri Agama Naik Motor Listrik Konversi Vespa, Apa Komentarnya?

7 Januari 2024

Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas jajal motor listrik konversi Vespa buatan siswa MAN 2 Bandar Lampung. (ANTARA/HO-Kemenag Lampung)
Menteri Agama Naik Motor Listrik Konversi Vespa, Apa Komentarnya?

Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas mencoba naik motor listrik konversi Vespa buatan siswa MAN 2 Bandar Lampung di Devotion Experience (Dev-X).


Intip Konversi Motor Listrik Vespa 2 Tak Karya Siswa MAN 2 Lampung

7 Januari 2024

Konversi Motor Listrik Vespa 2 Tak buatan siswa MAN 2 Bandar Lampung.  (Antara/Asep Firmansyah)
Intip Konversi Motor Listrik Vespa 2 Tak Karya Siswa MAN 2 Lampung

Siswa dari Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 2 Bandar Lampung berhasil melakukan konversi motor listrik Vespa 2 Tak. Simak selengkapnya di sini: