Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tren Penjualan Mobil Juli Diperkirakan Semakin Membaik

Reporter

image-gnews
Pameran GIIAS 2019 di ICE, BSD City. (Gaikindo)
Pameran GIIAS 2019 di ICE, BSD City. (Gaikindo)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Penjualan mobil di Indonesia mulai menunjukkan peningkatan setelah terpuruk dihantam pandemi virus corona baru (Covid-19). 

Business Innovation and Sales & Marketing Director PT Honda Prospect Motor (HPM), Yusak Billy, mengatakan bahwa tren pemesanan mobil Honda di dua pekan pertama Juli 2020 semakin membaik bila dibandingkan bulan sebelumnya. 

"Kami berharap pasar bisa segera pulih dengan cepat," kata Billy kepada Tempo, Selasa, 21 Juli 2020. 

Pada Juni lalu, Honda berhasil mencatat penjualan wholesales (dari pabrik ke dealer) sebanyak 1.267 unit. Angka ini meningkat 92 persen dibanding Mei yang hanya 101 unit. 

Untuk penjualan ritel, Honda membukukan angka 2.488 unit. Angka ini juga mengalami peningkatan sebesar 48,1 persen dibanding Mei sebesar 1.291 unit.  

Honda Brio dan Honda BR-V merupakan dua model yang menjadi kontributor penjualan terbesar HPM dalam beberapa bulan terakhir. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sementara itu, Head of Brand Development and Marketing Research 4W PT Suzuki Indomobil Sales, Harold Donnel, memperkirakan penjualan mobil Suzuki Juli ini akan mirip seperti bulan sebelumnya. "Kurang lebih akan sama seperti di Juni," ujar dia. 

Juni lalu, Suzuki mencatat penjualan wholesales sebesar 2.755 unit, naik 71,7 persen dibanding Mei sebesar 779 unit. Sedangkan untuk penjualan ritel, Suzuki membukukan penjualan sebanyak 4.206 unit. Angka ini meningkat 47,5 persen dibanding Mei sebesar 2.205 unit. 

Menurut Harold, penguatan market Suzuki masih ada di segmen komersial dan SUV medium. Di segmen ini, Suzuki memiliki jagoan seperti New Suzuki Carry dan Suzuki XL7. "Peningkatan penjualan juga didorong oleh kembali beroperasinya dealer Suzuki dengan protokol new normal," kata dia. 

Pada bulan Juni, total penjualan wholesales berdasarkan data Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) mencapai 12.623 unit. Angka ini meningkat drastis dibanding Mei (3.551 unit) dan April (7.868 unit). Sedangkan untuk retailsales, total mencapai 29.862 unit. Angka ini juga naik signifikan dibanding Mei (17.083 unit) dan April (24.272 unit).

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Spesifikasi Honda Giorno dan Harganya di Tahun 2024

22 jam lalu

Honda Giorno+ di Thailand. (TEMPO/ Erwan Hartawan)
Spesifikasi Honda Giorno dan Harganya di Tahun 2024

Honda Giorno hadir dengan tampilan retro modern yang menarik. Motor matic ini diprediksi akan menjadi pesaing Yamaha Grand Filano. Ini informasinya.


Perjalanan Karier Kim Jae Joong, Bakal Konser di Indonesia Setelah Ditunda Karena Covid-19

22 jam lalu

Kim Jaejoong. (Soompi)
Perjalanan Karier Kim Jae Joong, Bakal Konser di Indonesia Setelah Ditunda Karena Covid-19

Kim Jae Joong bakal sapa penggemar di Jakarta dalam konser anniversary debut ke-20 tahun pada Sabtu, 19 Oktober 2024


Gaikindo Pertimbangakn Revisi Target Penjualan Mobil Tahun Ini

1 hari lalu

Influencer dari berbagai profesi melakukan promosi langsung Mobil HYPTEC HT menggunakan media sosial, pada  pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2024 di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD, Serpong, Tangerang, Banten, Kamis 18 Juli 2024. Sejumlah merek otomotif yang mengikuti pameran GIIAS 2024 memanfaatkan jasa Influencer untuk melakukan promosi menggunakan media sosial pada jam-jam tertentu sebagai cara berkomununikasi langsung dengan calon pengunjung sekaligus calon pembeli agar bisa  mengunjungi dan melihat produk yang ditawarkan tersebut. Sedikitnya ada 10 Influencer yang secara bersamaan melakukan siaran langsung. TEMPO/Tony Hartawan
Gaikindo Pertimbangakn Revisi Target Penjualan Mobil Tahun Ini

Sekretaris Gaikindo, Kukuh Kumara, menambahkan bahwa mencapai target 1,1 juta unit pada akhir tahun menjadi tantangan mengingat waktu tersisa 3 bulan.


KPK Tetapkan 3 Tersangka Korupsi APD di Kemenkes, 2 Tersangka Ditahan Hari Ini

7 hari lalu

Mantan Kepala Pusat Krisis Kesehatan Kemenkes, Budi Sylvana (kanan) memenuhi panggilan penyidik untuk menjalani pemeriksaan, di gedung KPK, Jakarta, Rabu, 26 Juni 2024. Budi Sylvana diperiksa sebagai tersangka dan belum menjalani penahanan terkait penyidikan perkara dugaan tindak pidana korupsi pengadaan Alat Pelindung Diri (APD) Covid-19 mencapai Rp3,03 triliun di Kementerian Kesehatan tahun anggaran 2020-2022. TEMPO/Imam Sukamto
KPK Tetapkan 3 Tersangka Korupsi APD di Kemenkes, 2 Tersangka Ditahan Hari Ini

KPK menahan dua dari tiga tersangka korupsi APD di masa pandemi Covid-19. Audit BPKP menyebut ada kerugian negara sebesar Rp 319 miliar.


Cerita Edy Rahmayadi Baru Jadi Gubernur Sumut Ditagih Bayar Utang Rp 1,7 Triliun

9 hari lalu

Pasangan bakal calon Gubernur Sumatera Utara Edy Rahmayadi (tengah) berjalan menuju ruangan pemeriksaan kesehatan di RSUD Adam Malik, Medan, Sumatera Utara, Jumat, 30 Agustus 2024. Edy-Hasan melakukan pemeriksaan kesehatan sebagai syarat maju pemilihan Gubernur Sumatera Utara 2024. ANTARA/Yudi Manar
Cerita Edy Rahmayadi Baru Jadi Gubernur Sumut Ditagih Bayar Utang Rp 1,7 Triliun

Edy Rahmayadi berkisah soal utang Rp 2,7 triliun yang harus dibayar Pemprov Sumut saat ia baru menjabat pada 2018 silam.


Industri Otomotif Lesu, Ini Strategi Mitsubishi Motors Meningkatkan Penjualan

9 hari lalu

Mitsubishi Motors di GIIAS Bandung 2024. (Foto: Gooto/Kusnadi Chahyono)
Industri Otomotif Lesu, Ini Strategi Mitsubishi Motors Meningkatkan Penjualan

Mitsubishi Motors mengambil sejumlah langkah untuk menghadapi tren pelemahan daya beli yang berujung pada lesunya industri otomotif. Apa saja?


Penerus Mario Aji, Astra Honda Motor Siapkan Fadillah Arbi Aditama Untuk Balap Moto2

10 hari lalu

Pembalap Astra Honda Racing Team, Fadillah Arbi Aditama. (AHRT)
Penerus Mario Aji, Astra Honda Motor Siapkan Fadillah Arbi Aditama Untuk Balap Moto2

Fadillah Arbi Aditama dan Mario Aji merupakan lulusan Astra Honda Racing School yang saat ini berkompetisi pada kelas balap yang berbeda.


KPK Jadwal Ulang Pemeriksaan Ahmad Taufik dalam Dugaan Korupsi Alat Pelindung Diri Covid-19

10 hari lalu

Juru bicara KPK, Tessa Mahardhika Sugiarto, memberikan keterangan pers, di gedung KPK, Jakarta, Selasa, 24 September 2024. Tessa mengatakan, pada rapim KPK sudah diambil keputusan laporan klarifikasi yang dibuat oleh Kaesang. Namun, saat ini hasilnya belum bisa diumumkan karena masih ada proses administrasi yang harus dilengkapi. TEMPO/Imam Sukamto
KPK Jadwal Ulang Pemeriksaan Ahmad Taufik dalam Dugaan Korupsi Alat Pelindung Diri Covid-19

Ahmad Taufik menjadi salah satu tersangka dugaan korupsi pengadaan alat pelindung diri Covid-19 di Kementerian Kesehatan.


Tingkah Pembalap MotoGP Mandalika: Jumpa Penggemar sampai Naik Motor Es Krim di Pantai

12 hari lalu

Pembalap tim Marc VDS Moto2, Filip Salac, mengendarai motor yang di belakangnya memiliki kotak es krim. instagram.com/filipsalac
Tingkah Pembalap MotoGP Mandalika: Jumpa Penggemar sampai Naik Motor Es Krim di Pantai

Pembalap MotoGP Mandalika di Lombok, NTB melakukan berbagai kegiatan sambil menunggu jadwal balapan utama. Ada yang coba naik motor es krim keliling


Bos Gaikindo Sebut Penjualan Mobil Sulit Tembus 1 Juta Unit Tahun Ini: Kami Hanya Bisa Bergantung pada Pasar

14 hari lalu

Tamu undangan dan para awak media melihat pameran otomotif Gaikindo Indonesia Internasional Auto Show (GIIAS) 2024 di ICE BSD, Serpong, Kabupaten Tangerang, Banten, Rabu, 17 Juli 2024. GIIAS 2024 yang diikuti lebih dari 55 merek otomotif global yang terdiri dari 30 merek kendaraan penumpang, 5 kendaraan komersil dan 20 merek sepeda motor anggota GAIKINDO serta menghadirkan produk mobil baru dan konsep. TEMPO/Tony Hartawan
Bos Gaikindo Sebut Penjualan Mobil Sulit Tembus 1 Juta Unit Tahun Ini: Kami Hanya Bisa Bergantung pada Pasar

Ketua Gaikindo Jongkie Sugiarto pesimistis target penjualan 1 juta unit mobil hingga akhir tahun bakal tercapai. Begini penjelasannya.