Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tips Aman Naik Taksi di Masa Pandemi Corona

Reporter

image-gnews
Petugas Blue Bird membersihkan kursi di kabin taksi untuk mencegah penyebaran Virus Corona.
Petugas Blue Bird membersihkan kursi di kabin taksi untuk mencegah penyebaran Virus Corona.
Iklan

TEMPO.CO, JakartaBersamaan dengan adaptasi kebiasaan baru, banyak warga sudah beraktivitas mendekati normal, misalnya bepergian untuk urusan pekerjaan. Mereka yang tidak memiliki kendaraan pribadi, harus menggunakan transportasi umum untuk mendukung mobilitas selama pandemi virus corona, termasuk menggunakan taksi.

Direktur Blue Bird Adrianto Djokosoetono, dalam jumpa pers kerja sama dengan GoPay, mengatakan ada perubahan permintaan terhadap layanan mereka dibandingkan ketika pertama kali Indonesia dilanda pandemi, terutama ketika Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) berlaku.

"Awal PSBB, kami sangat terdampak. Sekarang, progres ke pemulihan normal," kata Adrianto seperti dilaporkan Antara, Kamis, 13 Agustus 2020.

Berkaitan dengan layanan yang mereka berikan ke penumpang, khususnya untuk taksi, dia berpendapat baik penumpang maupun pengemudi berperan untuk mengurangi penyebaran virus corona di transportasi umum.

Untuk itu, dia mengharapkan baik penumpang maupun pengemudi disiplin menggunakan masker ketika naik taksi.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ketika berada di dalam taksi, penumpang bisa menggunakan hand sanitizer yang disediakan di dalam taksi.

Sementara untuk pembayaran, Adrianto menyarankan untuk membayar secara non-tunai, salah satunya dengan QRIS melalui GoPay.

Blue Bird menyatakan mereka secara berkala membersihkan armada di pool, juga membekali pengemudi dengan alat-alat kebersihan.

Pada April lalu, Blue Bird membatasi kapasitas kendaraan menjadi 50 persen, taksi yang berkapasitas empat orang hanya boleh mengangkut maksimal dua penumpang.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jangan Lupakan Masa Pandemi Covid-19: Protokol Kesehatan, Jaga Jarak, Pakai Masker hingga Rapid Test

50 hari lalu

Suasana ruang tunggu penumpang di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Jumat, 12 Juni 2020. Petugas pun telah memasang tanda jarak agar penumpang dapat menerapkan physical distancing saat berada di area stasiun. TEMPO/Muhammad Hidayat
Jangan Lupakan Masa Pandemi Covid-19: Protokol Kesehatan, Jaga Jarak, Pakai Masker hingga Rapid Test

Saat Pandemi Covid-19 berbagai kehidupan 'normal' berubah drastis. Saat itu yang kerap terdengar seperti protokol kesehatan, jaga jarak, rapid test.


4 Tahun Pasca Kasus Pertama Covid-19 di Indonesia, Berikut Kilas Baliknya

50 hari lalu

Ilustrasi swab test atau tes usap Covid-19. REUTERS
4 Tahun Pasca Kasus Pertama Covid-19 di Indonesia, Berikut Kilas Baliknya

Genap 4 tahun pasca kasus Covid-19 teridentifikasi pertama kali di Indonesia pada 2 Maret 2020 diikuti sebaran virus yang terus meluas.


Bluebird Klaim Taksi Listrik dan CNG Mampu Mengurangi 27.000 Ton Emisi

25 Januari 2024

Pengemudi mengisi daya mobil taksi listrik Bluebird (e-Taxi) di Kantor Pusat Bluebird Group, Mampang Prapatan, Jakarta, Rabu, 13 Juli 2022. PT Blue Bird Tbk. (BIRD) hingga akhir 2022 menargetkan penambahan hingga 50-60 unit armada mobil listrik dengan fokus wilayah Jakarta dan Bali. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Bluebird Klaim Taksi Listrik dan CNG Mampu Mengurangi 27.000 Ton Emisi

Taksi listrik Bluebird diklaim menyumbang pengurangan emisi sebesar 2.600 ton, kemudian taksi CNG mengurangi hingga 24.800 ton emisi karbon.


Panduan Menggunakan Transportasi Publik di Korea Selatan

22 Januari 2024

Gangnam, Seoul, Korea Selatan. Unsplash.com/Science Shrestha
Panduan Menggunakan Transportasi Publik di Korea Selatan

Jenis transportasi publik yang bisa dimanfaatkan wisatawan selama di Korea Selatan


Blue Bird Investasi Rp 250 Miliar di IKN, Jokowi: Ada Taksi Listrik, Mobil Rental Listrik..

21 Desember 2023

Presiden Jokowi saat berpidato dalam agenda peluncuran transportasi ramah lingkungan di Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur, Kamis, 21 Desember 2023. ANTARA/Andi Firdaus
Blue Bird Investasi Rp 250 Miliar di IKN, Jokowi: Ada Taksi Listrik, Mobil Rental Listrik..

Presiden Jokowi hari ini meluncurkan transportasi publik ramah lingkungan di kawasan Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur.


Kasus Covid-19 Naik Lagi 75 Persen, Singapura Minta Warganya Kembali Pakai Masker

16 Desember 2023

Orang-orang yang memakai masker berpergian sebelum pemberlakuan lockdown di Singapura, 14 Mei 2021. Singapura kembali menerapkan lockdown setelah ditemukan 24 kasus Covid-19 penularan lokal untuk hari kedua berturut-turut, jumlah harian tertinggi sejak September tahun lalu. REUTERS/Caroline Chia
Kasus Covid-19 Naik Lagi 75 Persen, Singapura Minta Warganya Kembali Pakai Masker

Kementerian Kesehatan Singapura meminta warganya kembali menggunakan masker di tempat-tempat ramai seiring meningkatnya kasus COVID-19.


Mengenal Bahan Bakar CNG yang Digunakan Taksi Bluebird, Diklaim Bisa Kurangi Emisi

12 Desember 2023

Mekanik melakukan perawatan rutin armada taksi Bluebird di Pool Bluebird Warung Buncit, Jakarta, Senin 24 Juli 2023. Perawatan rutin armada taksi tersebut untuk memberikan standard kenyamanan perjalanan sesuai kampanye PT Blue Bird Tbk yakni Standard Nyaman Indonesia (SNI). ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
Mengenal Bahan Bakar CNG yang Digunakan Taksi Bluebird, Diklaim Bisa Kurangi Emisi

Sebanyak 3.200 unit armada taksi Bluebird menggunakan bahan bakar Compressed Natural Gas (CNG).


Bluebird Tak Lagi Pakai Sedan untuk Armada Taksinya, Ini Alasannya

12 Desember 2023

Bluebird gunakan Avanza baru sebagai basis taksinya. (Foto: TEMPO/Dicky Kurniawan)
Bluebird Tak Lagi Pakai Sedan untuk Armada Taksinya, Ini Alasannya

Pada 2024, Bluebird akan menambah sekaligus melakukan peremajaan hingga 5.000 unit untuk armada taksinya.


Bluebird Bakal Tambah 500 Unit Armada Taksi Listrik Tahun Depan

12 Desember 2023

Mobil listrik taksi Bluebird. (Foto: TEMPO/Dicky Kurniawan)
Bluebird Bakal Tambah 500 Unit Armada Taksi Listrik Tahun Depan

Bluebird sudah menggunakan armada taksi mobil listrik sejak 2019 dan mengklaim tidak mengalami masalah pada unitnya.


Taksi Bluebird Ganti Transmover Avanza Baru, Tarif Bakal Naik

12 Desember 2023

Bluebird menambah armada taksinya dengan Toyota Transmover berbasis Avanza terbaru, 12 Desember 2023. TEMPO/Dicky Kurniawan
Taksi Bluebird Ganti Transmover Avanza Baru, Tarif Bakal Naik

Bluebird di tahun ini menambah sekaligus melakukan peremajaan dengan total 750 unit Transmover terbaru.