Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

IIMS Virtual 2021 Targetkan Transaksi Rp 10 Miliar dengan 100 Ribu Pengunjung

image-gnews
Ilustrasi Uang Rupiah. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi
Ilustrasi Uang Rupiah. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pameran otomotif Indonesia International Motor Show atau IIMS Virtual 2021 digelar pada 18-28 Februari 2021. 

Penyelenggara, Dyandra Promosindo, menyatakan IIMS Virtual untuk membantu memulihkan kembali industri otomotif di tengah pandemi Covid-19.

“Kami menargetkan lebih dari 100 ribu pengunjung dan Rp 10 miliar transaksi selama sebelas hari acara berlangsung,” ujar Project Manager IIMS Rudi MF dalam acara virtual hari ini, Rabu, 10 Februari 2021.

Acara IIMS Virtual 2021 dihadirkan melalui platform www.indonesianmotorshow.com.

Gelaran ini akan menjadi IIMS fase pertama. Fase kedua dilaksanakan pada 18-28 Maret 2021 dan agenda utamanya IIMS Hybrid 2021 yang akan hadir online dan offline pada April 2021.

Baca jugaProduk Pameran IIMS Virtual 2021 Dijual via Shopee

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

IIMS Virtual 2021 menghadirkan APM mobil seperti BMW, DFSK, Honda, Hyundai, KIA, Mazda, MG, Mini, Mitsubishi, Toyota, Prestige, Wuling Motors, dan Brand X.

Adapun APM sepeda motor Benelli, BMW Motorrad, Italjet, Niu, Royal Alloy, dan Velocifero.

Pengunjung akan mendapatkan pengalaman belanja secara virtual, ada janjian tes drive dan ride, sampai beli,” kata Rudi.

Produk otomotif di IIMS Virtual 2021 juga dijual secara online di toko daring resmi, Shopee. 

“Acara ini hadir dengan kekuatan sinergi dan pemanfaatan teknologi digital terkini. Fokusnya branding, transaksi, interaksi, dan atraksi," kata Presiden Direktur Dyandra Promosindo Hendra Noor Saleh.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jumlah Pengunjung GIIAS Bandung 2023 Capai 30 Ribu Orang Lebih

10 hari lalu

Suasana pameran otomotif GIIAS 2023 di Sudirman Grand Ballroom, Bandung, Jawa Barat, 22 November 2023. Pameran otomotif GIIAS yang pertama kalinya digelar di Bandung itu diikuti 18 merek kendaraan bermotor dari berbagai lini industri dan menampilkan beragam inovasi, teknologi kendaraan bermotor serta menghadirkan kendaraan berbasis listrik. TEMPO/Prima mulia
Jumlah Pengunjung GIIAS Bandung 2023 Capai 30 Ribu Orang Lebih

Pameran otomotif GIIAS Bandung 2023 mencatatkan jumlah pengunjung sebanyak 30.438 orang selama lima hari penyelenggaraan.


Kurangi Antrian Panjang Pengunjung, Panitia Lakukan Buka Tutup di KAI Expo 2023

30 September 2023

PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI mengadakan KAI Expo 2023 di Jakarta Convention Center (JCC) pada 29 September - 1 Oktober 2023. KAI menawarkan berbagai promo tiket kereta api di acara itu. TEMPO | Yohanes Maharso Joharsoyo
Kurangi Antrian Panjang Pengunjung, Panitia Lakukan Buka Tutup di KAI Expo 2023

Ribuan pengunjung terus memadati KAI Expo 2023 di Jakarta Convention Center (JCC) yang diselenggarakan 29 September - 1 Oktober 2023. Mengatasi hal itu, penyelenggara acara melakukan sistem buka tutup.


Pameran IMHAX 2023 Resmi Dibuka Hari Ini, Gratis untuk Para Pengunjung

8 September 2023

Pameran IMHAX 2023. (Foto: TEMPO/Rafif Rahedian)
Pameran IMHAX 2023 Resmi Dibuka Hari Ini, Gratis untuk Para Pengunjung

Pameran Indonesia Motorcyle Helmets Apparel Accessories eXhibition (IMHAX) resmi dibuka hari ini, Jumat, 8 September 2023.


Pengunjung GIIAS 2023 Bisa Bawa Pulang Uang Elektronik dari Suzuki

19 Agustus 2023

Suzuki Ertiga Hybrid tampil di GIIAS 2023. (Foto: Suzuki)
Pengunjung GIIAS 2023 Bisa Bawa Pulang Uang Elektronik dari Suzuki

Pengunjung GIIS 2023 dapat mengikuti kompetisi dengan kesempatan memenangkan hadiah menarik berupa uang elektronik dan tiket wisata di booth Suzuki


Absen di GIIAS 2023, Begini Kata Kawasaki dan Yamaha

22 Juli 2023

Yamaha Neos menjadi salah satu pilihan motor listrik dari manufaktur Garpu Tala yang ditampilkan di IIMS 2023. (Foto: Tempo/Kusnadi)
Absen di GIIAS 2023, Begini Kata Kawasaki dan Yamaha

Kawasaki dan Yamaha beri tanggapan soal absennya dua pabrikan Jepang tersebut di GIIAS 2023


IPA Convex 2023 Segera Digelar, Bidik 18 Ribu Pengunjung

20 Juli 2023

Pengunjung menghadiri pameran Indonesian Petroleum Association (IPA) ke-37, di Jakarta Convention Center, Senayan, Kamis (16/5). TEMPO/Aditia Noviansyah
IPA Convex 2023 Segera Digelar, Bidik 18 Ribu Pengunjung

Indonesian Petroleum Association atau IPA kembali menggelar konvensi dan pameran alias Convex. IPA Convex ke-47 itu bakal dihelat 25 hingga 27 Juli 2033 di ICE BSD, Tangerang dengan target 18.000 pengunjung.


IIMS 2024 Akan di Gelar pada 15-25 Februari, Hadirkan Musisi Internasional

8 Juli 2023

Booth Wuling Motors ramai dipadati pengunjung di IIMS 2023. (Foto: Wuling)
IIMS 2024 Akan di Gelar pada 15-25 Februari, Hadirkan Musisi Internasional

Dyandra Promosindo mengumumkan penyelenggaraan pameran Indonesia International Motor Show (IIMS) 2024 pada 15-25 Februari 2024 di JIExpo Kemayoran.


Pengunjung Taman Safari Prigen Meningkat saat Libur Sekolah, Ada yang dari Papua

7 Juli 2023

Pengunjung bersama para penampil di Taman Safari Indonesia 2 atau Taman Safari Prigen, Pasuruan, Jawa Timur. TEMPO/Marvela
Pengunjung Taman Safari Prigen Meningkat saat Libur Sekolah, Ada yang dari Papua

Selama libur sekolah pengunjung Taman Safari Prigen didominasi oleh keluarga yang membawa kendaraan pribadi, kenaikannya lebih dari 100 persen.


Cara Beli Tiket Ancol 2023, Harga dan Persyaratan Terbaru untuk Pengunjung

30 Juni 2023

Pengunjung bermain di Pantai Lagoon Ancol, Jakarta, Kamis, 23 Maret 2023. Taman Impian Jaya Ancol memberikan tiket masuk gratis bagi pengunjung selama bulan Ramadhan yakni hingga 20 April mendatang yang berlaku pada pukul 17.00 WIB - 23.00 WIB, namun tiket tidak termasuk untuk kendaraan dan unit rekreasi di area Ancol. ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat
Cara Beli Tiket Ancol 2023, Harga dan Persyaratan Terbaru untuk Pengunjung

Berikut cara beli tiket Ancol 2023 serta harga dan persyaratan terbarunya untuk pengunjung


PUPR Bakal Gelar Konstruksi Indonesia 2023, Targetkan 200 Peserta Pameran dan 10 Ribu Pengunjung

16 Juni 2023

Dirjen Bina Konstruksi Kementerian PUPR, Rachman Arief Dienaputra (tengah), dalam konferensi pers Kontruksi Indonesia 2023 di Jakarta, Kamis, 15 Juni 2023. TEMPO/Amelia Rahima Sari.
PUPR Bakal Gelar Konstruksi Indonesia 2023, Targetkan 200 Peserta Pameran dan 10 Ribu Pengunjung

Kementerian PUPR berharap pelaksanaan acara Konstruksi Indonesia semakin membaik dari waktu ke waktu.