Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tips Mencegah Karat Mobil Toyota ala Auto2000

image-gnews
Sejumlah selotip menempel di mobil Volkswagen Karmann Ghia produksi 1955-1974 yang telah berkarat dipajang dalam acara Concours d'LeMons di Seaside, California, AS, 20 Agustus 2016. Michael Fiala/Courtesy of The Revs Institute/Handout via REUTERS
Sejumlah selotip menempel di mobil Volkswagen Karmann Ghia produksi 1955-1974 yang telah berkarat dipajang dalam acara Concours d'LeMons di Seaside, California, AS, 20 Agustus 2016. Michael Fiala/Courtesy of The Revs Institute/Handout via REUTERS
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Salah satu masalah laten di tengah cuaca tidak menentu adalah munculnya karat pada mobil. Meskipun perawatan oleh penggunanya juga mempengaruhi tampilan dan keawetan mobil Toyota.

Dealer terbesar Toyota, Auto2000, menjelaskan bagaimana karat bisa muncul berikut cara mencegahnya.

Menurut Aftersales Division Head Auto2000 Nur Imansyah Tara, jangan pernah remehkan karat.

“Karena begitu terdeteksi, butuh tindakan segera agar karat tidak menjalar dan merusak bodi mobil,” ujar dia dalam keterangan tertulis.

BacaAwas Mengisi Bensin Tangki Tak Penuh Bisa Akibatkan Karat

Tara mengatakan perlu pengecekan bodi mobil Toyota di bengkel BP Auto2000. Pelapisan ulang anti karat pun cukup dengan memesan via Auto2000 Digiroom.

Berikut pemicu dan tips cara mengatasi karat dari Auto2000:

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pemicu karat
Salah satunya kandungan mineral yang tinggi pada air laut. Pemilik mobil Toyota yang tinggal atau sering beraktivitas di wilayah dekat pantai harus lebih hati-hati merawat mobilnya.

Pemicu selanjutnya adalah air hujan karena mengandung mineral dan memiliki tingkat keasaman tinggi, terutama di perkotaan dengan polusi tinggi.

Benturan atau tabrakan yang membuat cat mobil terkelupas bisa memicu karat karena hilangnya lapisan pelindung bodi mobil. Kotoran seperti lumpur atau kotoran binatang juga dapat mengikis permukaan cat.

Penggunaan alat mencuci mobil seperti sikat kawat atau cairan pembersih yang terlalu kuat dapat lapisan cat atau anti karat pada bodi

Tips mencegah karat
1. Jaga kebersihannya seoptimal mungkin
Di tengah cuaca tidak menentu, pengendara harus mencuci mobil sesering mungkin untuk memastikan sisa air hujan dan kotoran tidak menempel.
2. Pastikan mobil Toyota kering sempurna dan tidak lembab
3. Perbaiki bagian mobil yang terkikis lapisan cat atau anti karatnya
Perbaikan bodi bisa di fasilitas BP Auto2000, termasuk mobil yang pernah terlibat kecelakaan dengan bodi baret atau penyok
4. Berkonsultasi dengan service advisor Auto2000 tentang penanganan karat.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Potensi bahaya dan Tips Mengatasi Muatan Berlebih saat Berkendara

14 jam lalu

Pengendara mobil bak terbuka membawa setumpuk besar muatan di sebuah jalan di Selandia baru. Facebook.com/Traffic and Highway Patrol Command
5 Potensi bahaya dan Tips Mengatasi Muatan Berlebih saat Berkendara

Berkendara sambil membawa beban berat memiliki risiko dan potensi bahaya. Apa saja yang harus disiapkan dan diantisipasi?


7 Komponen Mobil yang Perlu Dicek Setelah Mudik

4 hari lalu

Mekanik sedang melakukan servis mobil Honda. (HPM)
7 Komponen Mobil yang Perlu Dicek Setelah Mudik

Merawat kendaraan yang digunakan saat mudik bisa mengembalikan performa kendaraan.


Manfaat dan Cara Pakai Engine Flush, Manjakan Kendaraan Setelah Mudik

5 hari lalu

Mekanik Toyota melakukan pengecekan kondisi pelumas mesin. (Foto: Auto200)
Manfaat dan Cara Pakai Engine Flush, Manjakan Kendaraan Setelah Mudik

Memanjakan kendaraan setelah mudik bisa memperpanjang usia pakai dan mencegah kerusakan mesin.


Polri Selidiki Penyebab Kecelakaan 2 Mobil dan 1 Bus di KM 58 Tol Cikampek

10 hari lalu

Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karopenmas) DivHumas Polri Brigjen Pol. Trunoyudo Wisnu Andiko, Jumat (19/1/2024). (ANTARA/Laily Rahmawaty)
Polri Selidiki Penyebab Kecelakaan 2 Mobil dan 1 Bus di KM 58 Tol Cikampek

Kecelakaan terjadi di KM 58 + 600 arah Jakarta Ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek pada Senin pagi, 8 April 2024.


7 Tips dari PLN untuk Pastikan Kondisi Listrik di Rumah Aman sebelum Ditinggal Mudik

10 hari lalu

ilustrasi listrik di rumah (pixabay.com)
7 Tips dari PLN untuk Pastikan Kondisi Listrik di Rumah Aman sebelum Ditinggal Mudik

PT PLN memberikan tips bagi masyarakat untuk memastikan listrik di rumah dalam kondisi aman sebelum ditinggal mudik lebaran.


Tips Perjalanan Mudik Lebaran: Bagaimana Pola Istirahat yang Ideal?

11 hari lalu

Pemudik bersepeda motor menutupi kepala dengan kardus saat antre untuk menaiki kapal di Pelabuhan Ciwandan, Cilegon, Banten, Minggu, 7 April 2024. Kondisi di lokasi diperparah dengan panas matahari yang menyengat sehingga sejumlah pemudik yang dibonceng memilih meninggalkan motor untuk berteduh hingga beberapa harus dibawa ke pos kesehatan. TEMPO/M Taufan Rengganis
Tips Perjalanan Mudik Lebaran: Bagaimana Pola Istirahat yang Ideal?

Ahli gizi dari Persatuan Ahli Gizi Indonesia (PERSAGI) dr. Atmarita MPH memberi tips jalani perjalanan yang aman saat mudik lebaran.


5 Tips dari Polisi agar Rumah Tetap Aman saat Ditinggal Mudik Lebaran

11 hari lalu

Ilustrasi rumah. Unsplash.com/Evelyn Paris
5 Tips dari Polisi agar Rumah Tetap Aman saat Ditinggal Mudik Lebaran

Polisi membagikan tips kepada masyarakat yang akan mudik Lebaran agar rumah yang ditinggalkan dalam keadaan kosong bisa tetap aman.


Penting Cek Keamanan Kendaraan Sebelum Mudik Lebaran, Apa yang Wajib Diperiksa?

12 hari lalu

Sebuah mobil sedang mendapatkan penanganan perbaikan di Posko Siaga Toyota di Rest Area KM 57 A, Karawang, Jawa Barat, 15 April 2023. Posko Siaga Mudik mulai dikunjungi pemudik pada H-7 Lebaran 2023. TEMPO/Wawan Priyanto
Penting Cek Keamanan Kendaraan Sebelum Mudik Lebaran, Apa yang Wajib Diperiksa?

Anda sudah siap berangkat mudik lebaran dengan kendaraan pribadi, jangan lupa cek beberapa komponen kendaraan sebelum jalan untuk keamanan.


Mudik Lebaran 2024 Terbesar Sepanjang Sejarah, Ini Pedoman Istirahat di Rest Area yang Harus Diperhatikan

13 hari lalu

Sejumlah pemudik menyantap makanan saat berbuka puasa di badan jalan Tol Cikopo-Palimanan (Cipali), Majalengka, Jawa Barat, Rabu 19 April 2023. Meski berbahaya dan terlarang, sebagian pemudik nekat memanfaatkan badan jalan untuk tempat berbuka puasa karena 'rest area' terdekat telah penuh kapasitasnya dengan pemudik lain yang beristirahat. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra
Mudik Lebaran 2024 Terbesar Sepanjang Sejarah, Ini Pedoman Istirahat di Rest Area yang Harus Diperhatikan

BPJT mengimbau masyarakat beristirahat di rest area paling lama 30 menit selama arus mudik Lebaran 2024.


Pria Bermobil Kepergok Curi Bra Wanita di Perumahan Discovery Bintaro Tangerang Selatan

13 hari lalu

Ilustrasi pencurian atau pembobolan rumah. chronicle.co.zw/
Pria Bermobil Kepergok Curi Bra Wanita di Perumahan Discovery Bintaro Tangerang Selatan

Seorang pria pengendara minibus berwarna putih kepergok mencuri pakaian dalam atau bra milik warga. Aksi tersebut dilakukan di Perumahan Discovery Bintaro.