"

Krisis Rantai Pasokan Hantam Produksi Toyota dan Honda di AS

Reporter

Toyota Logo (REUTERS/Mark Blinch)
Toyota Logo (REUTERS/Mark Blinch)

TEMPO.CO, WashingtonToyota Motor Corp dan Honda Motor Co Ltd pada Rabu, 17 Maret 2021, mengumumkan pengurangan produksi baru di Amerika Utara karena masalah rantai pasokan yang telah mendatangkan malapetaka dengan industri otomotif.

Toyota mengatakan akan memangkas produksi minggu ini di empat pabrik di Kentucky, West Virginia dan Meksiko, dengan alasan "kekurangan petrokimia" dan "kondisi cuaca buruk baru-baru ini" yang mempengaruhi produksi.

Seorang juru bicara Toyota seperti dilaporkan Reuters mengatakan pemotongan produksi "akan berdampak pada produksi Camry, Camry Hybrid, Avalon, Avalon Hybrid, RAV4 Hybrid, Lexus ES 350, Lexus ES 300h dan Tacoma," tetapi menolak untuk mengatakan berapa lama atau berapa banyak produksi akan dipotong. 

Baca juga: Pabrik Mobil di Indonesia Aman dari Krisis Pasokan Chip Semikonduktor

Honda mengatakan pada Selasa malam, 16 Maret 2021, bahwa masalah rantai pasokan akan memaksa penghentian produksi di sebagian besar pabrik mobil AS dan Kanada selama seminggu mulai Senin depan - dan akan mengakibatkan beberapa pemotongan produksi di semua pabrik AS dan Kanada minggu depan.

Perusahaan mengutip "dampak dari Covid-19, kemacetan di berbagai pelabuhan, kekurangan microchip dan cuaca musim dingin yang parah selama beberapa minggu terakhir."

Pada hari Rabu kemarin, Honda di Meksiko mengatakan akan menghentikan produksi di pabriknya di negara itu mulai Kamis, 19 Maret 2021, karena masalah rantai pasokan.

Seorang perwakilan Honda mengatakan dalam sebuah pernyataan singkat bahwa tidak jelas berapa lama penghentian produksi itu akan berlangsung, menggambarkan penangguhan di pabrik Meksiko sebagai penghentian terkoordinasi di seluruh Amerika Utara.

Selain Toyota dan Honda, gangguan produksi juga dialami produsen asal Swedia, Volvo Cars. Volco, yang dimiliki oleh Geely, mengatakan akan menghentikan sementara atau menyesuaikan produksi di Cina dan Amerika Serikat untuk sebagian bulan Maret karena kekurangan pasokan chip semikonduktor.








Andi Gilang Raih Posisi 2 di Tes ARRC ASB1000 Thailand 2023

7 jam lalu

Andi Gilang (Astra Honda Racing Team), ARRC SS600 Buriram, Thailand, 26 Maret 2022. (AHM)
Andi Gilang Raih Posisi 2 di Tes ARRC ASB1000 Thailand 2023

Andi Gilang telah menyelesiakan sesi tes pramusim Asia Road Racing Championship (ARC) Thailand kelas ASB1000 pada Rabu, 22 Maret 2023.


MotoGP: Pol Espargaro Bocorkan Alasan Mengapa Performa Honda Menurun

3 hari lalu

Pol Espargaro di tim GASGAS. (Foto: GASGAS)
MotoGP: Pol Espargaro Bocorkan Alasan Mengapa Performa Honda Menurun

Pol Espargaro memberikan tanggapan terakit penurunan performa tim pabrikan Honda di ajang Grand Prix MotoGP dalam beberapa tahun terakhir.


Daftar Harga Mobil Toyota di Auto2000 per Maret 2023

3 hari lalu

Mobil Toyota All New Agya dipamerkan dalam acara Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 2023 di JCC, Jakarta, 11 Maret 2023. Mobil LCGC All New Toyota Agya mulai Rp 167,9 juta sampai Rp 191,4 juta.. TEMPO/Fajar Januarta
Daftar Harga Mobil Toyota di Auto2000 per Maret 2023

Dari daftar harga mobil Toyota terbaru yang dirilis Auto2000 per Maret 2023, Agya 1.2 G M/T STD menjadi yang termurah dengan banderol Rp 159,7 juta.


Daftar Peraih Penghargaan di Jakarta Auto Week 2023, Siapa Saja?

4 hari lalu

Mobil listrik All New Lexus RZ diboyong diperkenalkan di Gaikindo Jakarta Autoweek (GJAW) di JCC, Senayan, Jakarta, 16 Maret 2023. Lexus Indonesia menyampaikan akan mengumpulkan data konsumen yang berminta untuk membelinya. TEMPO/Fardi Bestari
Daftar Peraih Penghargaan di Jakarta Auto Week 2023, Siapa Saja?

Pameran otomotif Gaikindo Jakarta Auto Week 2023 akan berakhir pada malam ini, Minggu, 19 Maret 2023. Siapa saja pemenang penghargaannya?


Andi Gilang Akan Tampil di ARRC ASB1000 Bersama Honda Asia-Dream Racing

4 hari lalu

Andi Gilang di SS600 ARRC Malaysia. (Foto: AHM)
Andi Gilang Akan Tampil di ARRC ASB1000 Bersama Honda Asia-Dream Racing

Andi Gilang akan menjalani debut pertamanya di kelas tertinggi Asia Road Racing Championship (ARRC) ASB1000 pada musim ini.


Posisi Belakang di Tes MotoGP Portimao, Takaaki Nakagami Ungkap Masalahnya

7 hari lalu

Takaaki Nakagami. Instagram
Posisi Belakang di Tes MotoGP Portimao, Takaaki Nakagami Ungkap Masalahnya

Takaaki Nakagami telah mengungkapkan masalah yang ia hadapi di sesi tes pramusim MotoGP Portimao, Portugal, pada akhir pekan lalu.


Usai Tes MotoGP Portimao, Joan Mir Ungkap 3 Masalah di Motor Honda

8 hari lalu

Joan Mir lakukan tes pramusim MotoGP 2023 di Portimao, Portugal. 11-12 Maret 2023. (Foto: HRC)
Usai Tes MotoGP Portimao, Joan Mir Ungkap 3 Masalah di Motor Honda

Joan Mir telah mengungkap tiga masalah yang ada di motor balap Honda jelang Grand Prix MotoGP 2023. Apa saja?


Penjualan Honda Februari 2023 Naik 10 Persen, Brio Laku 5.156 Unit

8 hari lalu

Honda Brio RS Urbanite 2022. TEMPO/Rafif Rahedian
Penjualan Honda Februari 2023 Naik 10 Persen, Brio Laku 5.156 Unit

Penjualan mobil Honda sepanjang Februari lalu mencapai 12.069 unit. Dari angka itu, Honda Brio menjadi model terlaris dengan penjualan 5.156 unit.


Toyota RAV4 GR Sport PHEV Bakal Dipasarkan di GIIAS 2023?

8 hari lalu

Toyota RAV4 PHEV dipamerkan di Gaikindo Jakarta Auto Week, 10-19 Maret 2023. TEMPO/Wawan Priyanto
Toyota RAV4 GR Sport PHEV Bakal Dipasarkan di GIIAS 2023?

PT Toyota Astra Motor (TAM) memperkenalkan Toyota RAV4 GR Sport PHEV dalam pameran Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 10-19 Maret 2023.


Toyota Yaris Facelift Rilis di Thailand, Simak Pembaruannya

9 hari lalu

Toyota Yaris 2023. (Toyota Thailand)
Toyota Yaris Facelift Rilis di Thailand, Simak Pembaruannya

Toyota Yaris di Thailand mendapatkan pembaruan yang penting, menghadirkan tampilan yang lebih tajam dengan fitur keamanan dan konektivitas yang lebih banyak.