Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mobil Sport Ferrari F50 1995 Dilelang, Siap Hancurkan Rekor Harga

image-gnews
Ferrari F50 menjadi salah satu dari 5 Ferrari masterpiece yang dijual oleh Sebastian Vettel. Secara keseluruhan, pembalap Formula 1 asal Jerman tersebut, menjual 8 supercarnya yang berada di Swiss. topgear.com
Ferrari F50 menjadi salah satu dari 5 Ferrari masterpiece yang dijual oleh Sebastian Vettel. Secara keseluruhan, pembalap Formula 1 asal Jerman tersebut, menjual 8 supercarnya yang berada di Swiss. topgear.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Mobil sport Ferrari F50 diluncurkan dengan mesin dan performa yang tinggi tapi diproduksi sangat sedikit.

Sebuah Ferrari F50 merah akan dilelang pada akhir Mei 2021 di rumah lelang bulan RM Sotheby’s di Pulau Amelia, Florida , AS.

Mobil sport Ferrari F50 meluncur menjelang perayaan ulang tahun ke-50 Ferrari, produsen mobil asal Italia tersebut, pada 1997.

Ferrari F50 itu adalah satu dari 55 mobil untuk pasar Amerika. Secara global total produksinya hanya 349 mobil.

Mobil ini buatan pabrik di Maranello pada 15 Desember 1995 untuk dikirim ke Ferrari Amerika Utara di Englewood Cliffs, New Jersey.

Pertama kali dijual kepada Benny Caiola lalu pindah ke tangan kolektor mobil di Texas, AS.

Di RM Sotheby's, Ferrai F50 merah memiliki kelengkapan buku manual pemilik aslinya, faktur layanan, kit perkakas, hardtop, dua buah koper, dan foto yang mendokumentasikan layanan utama.

Diperkirakan mobil sport legendaris Ferrari F50 dilelang mulai harga 3,4 juta dolar hingga 3,75 juta dollar AS (sekitar Rp 53,2 miliar), yang akan menjadi penjualan termahal untuk harga mobil sport Ferrari F50 saat ini.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Konsepn mobil sport Ferrari F50 diambil dari Ferrari Mythos yang menggunakan platform Testarossa 1989 yang dimodifikasi. Hasilnya Mythos teta ada dengan desain lebih melengkung di lampu depan.

Ferrari F50 memanggul mesin V12 4,7 liter yang disedot secara alami. Terdata V12 65 derajat, dipasang tepat di depan gandar belakang yang dapat menghasilkan tenaga 512 hp dan torsi 347 lb-ft.

Tenaga mobil sport Ferrari F50 disuplai melalui transmisi manual enam kecepatan, diferensial selip terbatas di belakang dan ke roda belakang. Diketahui 4 detik lebih cepat di sirkuit Fiorino (trek uji Ferrari) daripada Ferrari F40.

Dengan serat karbon monocoque, Ferrari F50 mempunyai bobot yang mencapai 3.000 pound tanpa muatan. Dari interior dasbornya memiliki panel serat karbon dengan tiga ventilasi udara tapi tanpa radio dan AC.

Terdapat atasan targa yang bisa dilepas. Serta sebuah shifter logam berpagar berada di antara penumpang dan pengemudi. Sedangkan kusen pintu mobil sport Ferrari F50 ekstra lebar.

BacaFerrari Resmi Merilis Dua Varian Terbaru 812 Competizione 

HIDAYAT SALAM | CARBUZZ.COM

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


TPPU Asabri, Kejagung Lelang 4 Apartemen Mewah di Jakarta Selatan

20 hari lalu

 Direktur PT Jakarta Emiten Investor Relationship, Jimmy Sutopo, seusai menjalani pemeriksaan oleh penyidik Kejaksaan Agung di Gedung KPK, Jakarta, Jumat, 12 Maret 2021. Jimmy Sutopo, merupakan tahanan Kejaksaan Agung yang dititipkan penahanannya di KPK, diperiksa sebagai tersangka dalam tindak pidana korupsi terkait pengelolaan dana investasi PT Asabri (Persero) periode 2012-2019 yang menyebabkan kerugian keuangan Negara sebesar Rp23,7 triliun.  TEMPO/Imam Sukamto
TPPU Asabri, Kejagung Lelang 4 Apartemen Mewah di Jakarta Selatan

Apartemen yang akan dilelang Kejagung yakni 2 unit Apartemen Raffles dan dua unit Apartemen District 8 Tower Infinity.


Posisi di Ferrari Direbut Lewis Hamilton, Bagaiaman Masa Depan Carlos Sainz Jr di Formula 1 2025?

23 hari lalu

Pembalap Ferrari, Carlos Sainz Jr merayakan kemenangannya di podium setelah memenangkan Formula 1 Australia 2024 di Sirkuit Albert Park, Melbourne, Minggu, 24 Maret. Carlos Sainz Jr menjadi juara setelah unggul tiga detik di depan rekan setimnya Charles Leclerc yang finis di posisi kedua. REUTERS/Jaimi Joy
Posisi di Ferrari Direbut Lewis Hamilton, Bagaiaman Masa Depan Carlos Sainz Jr di Formula 1 2025?

Carlos Sainz Jr akan hengkang dari Ferrari pada tahun 2025 karena posisinya dimabil Lewis Hamilton. Bagaimana masa depannya?


Pemerintah Raup Rp 22 Triliun dalam Lelang Surat Utang Negara

28 hari lalu

Surat Utang Negara adalah surat berharga berupa surat pengakuan utang yang dijamin pembayaran bunga dan pokoknya oleh pemerintah. Berikut ulasannya. Foto: Canva
Pemerintah Raup Rp 22 Triliun dalam Lelang Surat Utang Negara

Pemerintah meraup Rp 22,6 triliun melalui lelang Surat Utang Negara pada Selasa, 26 Maret 2024.


Bamsoet Apresiasi Bantuan FOCI dalam Kegiatan Sosial

29 hari lalu

Bamsoet Apresiasi Bantuan FOCI dalam Kegiatan Sosial

Bambang Soesatyo mengapresiasi pengurus dan anggota komunitas mobil sports Ferrari Indonesia yang mengisi kegiatan di bulan Ramadhan dengan melakukan kegiatan sosial guna membantu sesama.


Hasil Formula 1 Australia 2024: Carlos Sainz Jr Juara, Ferrari Kuasi Posisi 1-2, Verstappen dan Hamilton Gagal Finis

30 hari lalu

Carlos Sainz Jr. di F1 Australia 2024. (Foto; Ferrari)
Hasil Formula 1 Australia 2024: Carlos Sainz Jr Juara, Ferrari Kuasi Posisi 1-2, Verstappen dan Hamilton Gagal Finis

Carlos Sainz Jr berhasil menjuarai Formula 1 Australia 2024. Max Verstappen dan Lewis Hamilton gagal finis.


Rumah Aung San Suu Kyi di Myanmar Dilelang, Tapi Tak Ada yang Menawar

34 hari lalu

Rumah Aung San Suu Kyi yang sekarang kosong terlihat di tepi danau Inya Yangon, 4 Juli 2009. REUTERS/Louis Charbonneau
Rumah Aung San Suu Kyi di Myanmar Dilelang, Tapi Tak Ada yang Menawar

Rumah besar di tepi danau tempat pemimpin demokrasi Myanmar Aung San Suu Kyi menghabiskan bertahun-tahun sebagai tahanan rumah dilelang pada Rabu


Pembalap Remaja Oliver Bearman Dikabarkan Promosi ke Formula 1 Musim Depan, tapi Tak Perkuat Ferrari

38 hari lalu

Oliver Bearman di F1 Arab Saudi 2024. (Foto: Scuderia Ferrari)
Pembalap Remaja Oliver Bearman Dikabarkan Promosi ke Formula 1 Musim Depan, tapi Tak Perkuat Ferrari

Pembalap muda Oliver Bearman telah menyita perhatian para pecinta Formula 1 setelah tampil apik dalam debutnya di Grand Prix Arab Saudi 2024.


Charles Leclerc: Ferrari Siap Beri Tekanan Besar pada Red Bull di Arena Formula 1 2024

43 hari lalu

Charles Leclerc. (Foto: Scuderia Ferrari)
Charles Leclerc: Ferrari Siap Beri Tekanan Besar pada Red Bull di Arena Formula 1 2024

Pembalap Ferrari Charles Leclerc menilai ia dan tim telah berada di jalur yang tepat untuk menjadi pesaing utama Red Bull pada ajang Formula 1 2024.


Profil Pembalap Remaja Oliver Bearman yang Tampil Menawan dalam Debut Formula 1 di GP Arab Saudi

44 hari lalu

Oliver Bearman di F1 Arab Saudi 2024. (Foto: Scuderia Ferrari)
Profil Pembalap Remaja Oliver Bearman yang Tampil Menawan dalam Debut Formula 1 di GP Arab Saudi

Pembalap remaja Oliver Bearman, 18 tahun, tampil menawan dalam debutnya di Formula 1 Arab Saudi. Simak profilnya.


Kata Oliver Bearman setelah Lakukan Debut Apik Bersama Ferrari di Formula 1 2024

44 hari lalu

Oliver Bearman. (Instagram/@ferraridriveracademy)
Kata Oliver Bearman setelah Lakukan Debut Apik Bersama Ferrari di Formula 1 2024

Pembalap cadangan Ferrari, Oliver Bearman, puas bisa tampil dengan maksimal dengan finis di urutan ketujuh pada balapan debutnya di kelas Formula 1.