Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Audi Tambah Pengisian Daya Mobil Listrik di Kandang Bayern Munchen

Reporter

image-gnews
Para pemain Bayern Munchen berpose sebelum melakukan Audi Driving Experience dan penerimaan mobil baru Audi untuk para pemain di Neuburg an der Donau, 23 September 2015. Adam Pretty/Bongarts/Getty Images
Para pemain Bayern Munchen berpose sebelum melakukan Audi Driving Experience dan penerimaan mobil baru Audi untuk para pemain di Neuburg an der Donau, 23 September 2015. Adam Pretty/Bongarts/Getty Images
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Perusahaan mobil ternama Audi telah mengumumkan perluasan jaringan pengisian daya mobil listrik di kandang Bayern Munchen, Allianz Arena Stadium.

Infrastruktur pengisian daya di stadion raksasa Bundesliga tersebut nantinya akan diperluas secara bertahap mulai musim panas ini.

Audi diketahui telah memasang 21 tempat pengisian daya atau fast charging di Allianz Arena Stadium. Itu tentunya sangat dibutuhkan oleh para pemain Bayern Munchen, yang memiliki mobil listrik Audi.

Anggota Dewan untuk Pemasaran, Sponsor, dan Acara di Bayern Munchen, Andreas Jung mengatakan bahwa langkah ini sangat penting bagi klub di masa mendatang.

"Fasilitas pengisian daya di Allianz Arena adalah investasi penting bagi kami di masa depan yang berkelanjutan. Ini sekali lagi memperjelas bahwa kemitraan jangka panjang dengan Audi jauh melampaui sponsor normal.”

“Para pemain kami selalu bersemangat di lapangan , jadi kerja sama ini cocok: Kedua mitra berorientasi pada masa depan dan ingin maju bersama,” ucap Andreas, dikutip dari Hindustan Time.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Audi dan Bayern Munchen sebelumnya juga pernah memasang 38 titik pengisian daya mobil listrik di sekitar tempat latihan tim.

Perusahaan ternama asal Jerman tersebut juga diketahui memberikan 19 mobil dari rangkaian e-tron ke sejumlah pemain dan staf Bayern Munchen.

Baca: Akan Dikenalkan pada 1 Juni, Berapa Harga BMW ix dan BMW i4?

HINDUSTAN TIMES

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Terkini: Deretan Barang Mewah Pemberian Harvey Moeis untuk Sandra Dewi, Jumlah THR Ojol jika Wajib Dibayarkan Bisa Capai Puluhan Triliun?

9 jam lalu

Sandra Dewi dan Harvey Moeis. Instagram.
Terkini: Deretan Barang Mewah Pemberian Harvey Moeis untuk Sandra Dewi, Jumlah THR Ojol jika Wajib Dibayarkan Bisa Capai Puluhan Triliun?

Kejagung menetapkan suami artis Sandra Dewi, Harvey Moeis, sebagai tersangka kasus dugaan tindak pidana korupsi dalam pengelolaan tata niaga timah.


Jasa Marga Tambah Stasiun Pengisian Mobil Listrik di Rest Area

10 jam lalu

 Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) milik PLN di Gambir, Jakarta Pusat, Selasa, 21 November 2023. TEMPO/Erwan Hartawan
Jasa Marga Tambah Stasiun Pengisian Mobil Listrik di Rest Area

Jasa Marga menambah stasiun pengisian baterai mobil listrik di rest area jalan tol selama mudik Lebaran.


Harry Kane Berburu Rekor Robert Lewandowski di Bayern Munchen

15 jam lalu

Pemain Bayern Munchen Harry Kane. REUTERS/Angelika Warmuth
Harry Kane Berburu Rekor Robert Lewandowski di Bayern Munchen

Harry Kane datang ke Bayern Munchen dari Tottenham Hotspur untuk menambah kekuatan di lini depan Die Roten. Ia punya catatan gol impresif.


Daftar SPKLU Sepanjang Tol Jawa dan Wilayah Lain untuk Mudik Lebaran 2024

1 hari lalu

Seorang petugas Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) mengisi daya kendaraan listrik yang digunakan selama KTT ke-43 ASEAN di Jakarta, Sabtu 2 September 2023. Media Center KTT ASEAN 2023/Risa Krisadhi
Daftar SPKLU Sepanjang Tol Jawa dan Wilayah Lain untuk Mudik Lebaran 2024

Menjelang arus mudik Lebaran 2024, sebanyak 33 Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di sejumlah jalan tol di Indonesia telah disiapkan.


Harry Kane Tinggalkan Timnas Inggris, Kembali ke Bayern Munchen untuk Pemulihan Cedera

4 hari lalu

Pemain Bayern Munchen Harry Kane. REUTERS/Angelika Warmuth
Harry Kane Tinggalkan Timnas Inggris, Kembali ke Bayern Munchen untuk Pemulihan Cedera

Pelatih timnas Inggris, Gareth Southgate, mengonfirmasi bahwa Harry Kane tidak akan bermain saat melawan Belgia pada Rabu dinihari WIB.


Dipanggil Lagi Timnas Jerman setelah 15 Bulan Absen, Manuel Neuer Tak Bisa Main karena Cedera dalam Latihan

7 hari lalu

Penjaga gawang Manuel Neuer. REUTERS/Kai Pfaffenbach
Dipanggil Lagi Timnas Jerman setelah 15 Bulan Absen, Manuel Neuer Tak Bisa Main karena Cedera dalam Latihan

Kiper Manuel Neuer dipastikan akan absen saat timnas Jerman memainkan pertandingan persahabatan melawan Prancis dan Belanda.


Luhut Sebut BYD Groundbreaking Pabrik di RI pada Juli 2024: Indonesia jadi Hub Produksi Mobil Listrik di Asia Tenggara

8 hari lalu

Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan memberi sambutan saat acara penandatanganan dokumen transaksi pengambilalihan saham Divestasi PT Vale Indonesia Tbk. di Jakarta, Senin, 26 Februari 2024. TEMPO/Tony Hartawan
Luhut Sebut BYD Groundbreaking Pabrik di RI pada Juli 2024: Indonesia jadi Hub Produksi Mobil Listrik di Asia Tenggara

Menteri Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan produsen electric vehicle (EV) atau mobil listrik BYD akan berinvestasi di Indonesia.


Rumor Bursa Transfer: AC Milan Berusaha Perpanjang Kontrak Theo Hernandez yang Diincar Bayern Munchen

9 hari lalu

Pemain AC Milan, Theo Hernandez. REUTERS/Daniele Mascolo
Rumor Bursa Transfer: AC Milan Berusaha Perpanjang Kontrak Theo Hernandez yang Diincar Bayern Munchen

Klub Liga Italia AC Milan dilaporkan sedang berusaha untuk memperpanjang kontrak bek sayap Theo Hernandez.


Bayern Munchen Mengincar Pemain Sayap VFB Stuttgart Chris Fuhrich

9 hari lalu

Chris Fuhrich pemain VfB Stuttgart. FOTO/instagram/cjfuehrich
Bayern Munchen Mengincar Pemain Sayap VFB Stuttgart Chris Fuhrich

Bayern Munchen mengincar pemain sayap VfB Stuttgart, Chris Fuhrich, untuk direkrut pada jendela transfer musim panas. Siapa dia?


Perjalanan Karier Julian Nagelsmann yang Dirumorkan Ganti Xavi di Barcelona

9 hari lalu

Pelatih Bayern Munich, Julian Nagelsmann merayakan kemenangan timnya setelah menghajar Barcelona dalam kualifikasi Liga Champion grup E di Camp Nou, Barcelona, Spanyol, 14 September 2021. REUTERS/Albert Gea
Perjalanan Karier Julian Nagelsmann yang Dirumorkan Ganti Xavi di Barcelona

Julian Nagelsmann pelatih asal Jerman dilirik Barcelona.