Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Fisker Siapkan Mobil Listrik Ramah Lingkungan untuk Paus Fransiskus

Reporter

image-gnews
Iklan

TEMPO.CO, JakartaStartup Fisker Inc yang berbasis di Los Angeles, Amerika Serikat, akan memasok kendaraan listrik murni pertama untuk Paus Fransiskus tahun depan, kata perusahaan itu seperti dilaporkan Reuters, Jumat, 21 Mei 2021.

Fisker menyebut mobil listrik untuk Paus Fransiskus akan dilengkapi panel surya di bagian atap dan karpet dari sampah botol plastik yang didaur ulang. Sampah botol plastik ini disebut dikumpulkan dari laut. 

Fisker akan menyiapkan sebuah Sport Utility Vehicle (SUV) Ocean yang didesain khusus. Bagian belakang disebut akan memiliki kubah kaca yang bisa dibuka untuk kegiatan paus.

"Salah satu pendiri startup, Henrik Fisker, sebelumnya seorang desainer untuk produsen mobil mewah Inggris Aston Martin dan Dr. Geeta Gupta-Fisker bertemu dengan kepala Gereja Katolik Roma di Kota Vatikan," kata perusahaan itu. 

Toyota Mirai bertenaga hidrogen yang dimodifikasi untuk kendaraan Paus Fransiskus. FOTO: Top Gear

"Saya mendapat inspirasi bahwa Paus Fransiskus sangat perhatian tentang lingkungan dan dampak perubahan iklim bagi generasi mendatang," kata Fisker.

Produksi SUV listrik Ocean direncanakan akan dimulai pada November tahun depan, melalui kontrak pabrikan Magna International Inc di Eropa.

Perusahaan tidak mengungkapkan biaya kendaraan modifikasi yang ditujukan untuk paus, tetapi Fisker Ocean reguler dipasarkan mulai dari US$ 37.499 (setara Rp 538,7 juta) di Amerika Serikat, dan 32.000 euro (Rp 560 juta) di Jerman.

Tahun lalu, Paus Fransiskus menerima sedan Toyota Mirai bertenaga hidrogen yang dirancang khusus untuk kendaraan operasionalnya. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca juga: Paus Fransiskus Kini Punya Mobil Hidrogen Toyota Mirai

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Sakit Radang Paru-Paru, Paus Fransiskus Tetap Hadir di COP28

1 jam lalu

Paus Fransiskus berbicara pada audiensi umum mingguan, di Vatikan, 22 November 2023. Vatican Media/Handout via REUTERS
Sakit Radang Paru-Paru, Paus Fransiskus Tetap Hadir di COP28

Paus Fransiskus akan menghadiri COP28 di Dubai meski belum sepenuhnya pulih dari radang paru-paru.


Anies Baswedan Pilih Kembangkan Transportasi Publik Ketimbang Kendaraan Listrik

2 jam lalu

Anies Baswedan Pilih Kembangkan Transportasi Publik Ketimbang Kendaraan Listrik

Anies Baswedan mengatakan, ia akan memilih mengembangkan transportasi publik ketimbang kendaraan listrik di perkotaan. Kenapa?


INABUYER EV 2023 Mendukung UMKM Pasok Kendaraan Listrik

3 jam lalu

INABUYER EV 2023 Mendukung UMKM Pasok Kendaraan Listrik

INABUYER Elektronik Vehicle (EV) Expo 2023 resmi digelar selama 3 hari pada 28 - 30 November 2023


Inabuyer EV Expo 2023 Pamerkan Motor Listrik dan Ekosistemnya

3 jam lalu

Pameran motor listrik dan ekositem, Inabuyer EV Expo 2023 (Dok  Inabuyer)
Inabuyer EV Expo 2023 Pamerkan Motor Listrik dan Ekosistemnya

Pameran motor listrik dan ekosistemnya, Inabuyer EV Expo 2023 resmi dibuka dibuka pada Selasa, 28 November 2023 di SMESCO Exhibition Hall, Jakarta


RI Ekspor 2.000 Unit Motor Listrik United ke Malaysia, Hippindo: Akan Nyusul Beberapa Merek Lagi

4 jam lalu

Pembukaan pameran motor listrik dan ekosistemnya Inabuyer EV Expo 2023 di Smesco Exhibition Hall, Jakarta Selatan pada Selasa, 28 November 2023. TEMPO/Amelia Rahima Sari.
RI Ekspor 2.000 Unit Motor Listrik United ke Malaysia, Hippindo: Akan Nyusul Beberapa Merek Lagi

Ketua Umum Hippindo Budihardjo Iduansjah mengatakan Indonesia telah mengekspor 2.000 unit motor listrik ke Malaysia.


Neta Cukup Puas Mobil Listriknya Laku 250 Unit di Indonesia Sejak Agustus 2023

4 jam lalu

Penyerahan unit perdana Neta V di Jakarta, 27 November 2023. TEMPO/ Erwan Hartawan
Neta Cukup Puas Mobil Listriknya Laku 250 Unit di Indonesia Sejak Agustus 2023

100 unit mobil listrik Neta V telah dikirim ke konsumen pada 27 November 2023.


Chery Teken Perjanjian Investasi dan Lokalisasi Mobilnya di Indonesia

6 jam lalu

Perakitan mobil Chery di Chery Intelligent Connected Mega Factory, Wuhu, Anhui, Cina. (Chery)
Chery Teken Perjanjian Investasi dan Lokalisasi Mobilnya di Indonesia

Salah satu bentuk komitmen Chery dalam investasinya di Indonesia adalah mematuhi regulasi mengenai nilai Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN).


Bamsoet Kunjungi Pabrik Baterai Kendaraan Listrik Energy Absolute Thailand

6 jam lalu

Bamsoet Kunjungi Pabrik Baterai Kendaraan Listrik Energy Absolute Thailand

Bambang Soesatyo mendukung Amita Technologies Thailand (Energy Absolute Group) yang ingin melakukan investasi di Indonesia.


Bamsoet Dorong Perusahaan Kendaraan Komersial Thailand Bangun Pabrik di Indonesia

6 jam lalu

Bamsoet Dorong Perusahaan Kendaraan Komersial Thailand Bangun Pabrik di Indonesia

Bambang Soesatyo mendukung produsen mobil Thailand Nex Point Thailand Co LTD yang ingin mengembangkan kendaraan listrik di Indonesia.


Airlangga: Pameran Inabuyer EV Expo 2023 Dukung Industri Kendaraan Listrik Buatan Lokal dan UMKM

8 jam lalu

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto dan Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional Hadi Tjahjanto dalam konferensi pers usai Rakernas Reforma Agraria di Jakarta Selatan pada Selasa, 31 Oktober 2023. TEMPO/Amelia Rahima Sari
Airlangga: Pameran Inabuyer EV Expo 2023 Dukung Industri Kendaraan Listrik Buatan Lokal dan UMKM

Pameran sepeda motor listrik dan ekosistemnya Inabuyer EV Expo 2023 resmi digelar hingga 30 November di Smesco Exhibition Hall, Jakarta Selatan.