Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Daihatsu Gelar Pelatihan soal 8 Fitur Spesial ke Guru SMK di Sumatera

Reporter

image-gnews
Teknisi Daihatsu siap memberikan pelayanan terbaiknya untuk kepuasan pelanggan. Dok. Daihatsu
Teknisi Daihatsu siap memberikan pelayanan terbaiknya untuk kepuasan pelanggan. Dok. Daihatsu
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - PT Astra Daihatsu Motor (ADM) menyelenggarakan pelatihan kepada guru SMK (Sekolah Menengah Kejuruan) se-Sumatera pada Kamis, 26 Agustus 2021. Dalam program ini, nantinya Daihatsu akan memberikan pelajaran penting tentang delapan fitur spesial dan teknologi terbaru.

Para guru SMK akan dibekali pengetahuan tentang fitur-fitur yang diterapkan pada produk Daihatsu, mulai dari pengenalan fungsi, mekanisme kerja komponen, hingga penyelesaian masalah pada teknologi tersebut atau troubleshooting.

“Daihatsu ingin meningkatkan Link and Match antara vokasi dan dunia industri dengan moto ‘Vokasi Kuat Menguatkan Indonesia’. Semoga para guru SMK dapat meneruskan sharing ini kepada para siswa di sekolahnya agar dapat mempersiapkan diri lebih baik dan siap terjun ke dunia industri,” ujar Aji Prima Barus Nurcahya, Service Training Section Head PT ADM.

Delapan fitur spesial yang bakal dipelajari itu di antara adalah, Power Door Lock, back sonar, auto AC, automatic light control, Emergency Stop Signal (ESS), Vehicle Stability Control (VSC), Around View, ASA (Advanced Safety Assist).

Setelah memberikan pelatih ke guru SMK yang ada di Sumatera, Daihatsu nantinya bakal menyambangi wilayah-wilayah lain di Indonesia. PT ADM dikabarkan tidak akan berhenti membekali para pengajar tentang teknologi otomotif.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Daihatsu sendiri pada tahun ini sudah melakukan kegiataan ini secara rutin di beberapa wilayah, yakni Yogyakarta (28 Januari dan 24 Juni), Sumatera (18 Februari), DKI Jakarta (26 Maret), Banten (26 Maret), Jawa Barat (22 April), Jawa Tengah (6 Mei) dan Jawa Timur (23 Juli).

Baca: Diskon PPnBM 100 Persen Segera Berakhir, Bagaimana Strategi Daihatsu?

 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Penjualan Ritel Daihatsu pada Maret 2024 Naik 17 Persen

5 hari lalu

Daihatsu turut meramaikan Gaikindo Indonesia International Auto Show atau GIIAS Semarang 2023, 18-22 Oktober. (Foto: Daihatsu)
Penjualan Ritel Daihatsu pada Maret 2024 Naik 17 Persen

Pada Maret 2024, penjualan ritel Daihatsu tercatat mencapai 17.352 unit atau naik sekitar 17,1 persen dibanding bulan sebelumnya.


Pendaftaran PPG Prajabatan 2024 Dibuka, Simak Syarat dan Cara Daftarnya

9 hari lalu

Ilustrasi guru madrsah. Foto : Kemendag
Pendaftaran PPG Prajabatan 2024 Dibuka, Simak Syarat dan Cara Daftarnya

PPG Prajabatan merupakan salah satu program prioritas Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan (Ditjen GTK) untuk memenuhi kebutuhan guru.


56 Siswa SMK Ini Jalani Program Backpacker dari Sekolahnya ke 20 Negara

12 hari lalu

Para siswa santri SMK Islamic Development Network (IDN) Boarding School berfoto di antara kegiatan program backpacker keliling ke-20 negara. Memulainya pada 16 Januari 2024, memasuki awal April ini mereka telah menyinggahi Pakistan, India, dan sampai di Arab Saudi. ISTIMEWA
56 Siswa SMK Ini Jalani Program Backpacker dari Sekolahnya ke 20 Negara

Selain mencari pengalaman dan ilmu di kampus-kampus tujuan, siswa santri ini juga membagikan ilmu dan pengetahuan di bidang teknologi informasi.


Top 3 Tekno: Laptop Huawei Matebook D14, Guru Bicara Ekskul Pramuka

13 hari lalu

Ilustrasi Pramuka. dok/Dasril Roszandi
Top 3 Tekno: Laptop Huawei Matebook D14, Guru Bicara Ekskul Pramuka

Selain spesifikasi laptop Huawei Matebook D14 terbaru dan 5 catatan para guru atas polemik ekskul Pramuka, ada juga soal ledakan amunisi kedaluwarsa.


Dubes Jose: Rusia Mitra Tepat untuk Kembangkan PLTN di Indonesia

18 hari lalu

Duta Besar RI untuk Federasi Rusia, Jose Tavares. ANTARA/HO-KBRI Moskow.
Dubes Jose: Rusia Mitra Tepat untuk Kembangkan PLTN di Indonesia

BUMN energi nuklir Rusia, Rosatom, telah sejak lama menawarkan kerja sama pengembangan PLTN ke Indonesia


Samsung Tingkatkan Kompetensi Digital Guru dan Dosen melalui Samsung Innovation Campus

20 hari lalu

Pelatihan Guru Samsung Innovation Campus Batch 5 (Samsung)
Samsung Tingkatkan Kompetensi Digital Guru dan Dosen melalui Samsung Innovation Campus

Samsung menggelar program Teachers Training bagi guru dan dosen dalam program Samsung Innovation Campus (SIC) Batch 5 2023/2024.


Login ke Telegram Bisa Tanpa Sinyal, Waspadai Bahayanya

21 hari lalu

Logo Telegram. Istimewa
Login ke Telegram Bisa Tanpa Sinyal, Waspadai Bahayanya

Skema login baru membuat Telegram bisa diakses di luar daerah bersinyal. Namun, di baliknya ada risiko peretasan.


Grab Jadi Perusahaan Teknologi Pertama yang Peroleh Sertifikasi Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPPU

21 hari lalu

Grab Indonesia meluncurkan 20 unit taksi listrik merek Hyundai bertipe  Hyundai IONIQ EV di Terminal 3 Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, pada Senin, 27 Januari 2020. Peluncuran itu dihadiri oleh Presiden Grab Indonesia Ridzki Kramadibrata, Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, Kepala BKPM Bahlil Lahadalia, Direktur Utama Angkasa Pura II Muhammad Awaluddin, dan President Director of Hyundai Motor Indonesia Sung Jo Ha. TEMPO/Francisca Christy Rosana
Grab Jadi Perusahaan Teknologi Pertama yang Peroleh Sertifikasi Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPPU

KPPU memberikan Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha kepada PT Grab Teknologi Indonesia atau Grab.


Teten soal UMKM Knalpot Aftermarket: Belum Bisa Produksi Mobil, Komponennya Juga Sudah Hebat

21 hari lalu

Menteri Koperasi dan UKM (MenKopUKM) Teten Masduki saat membuka acara Cerita Nusantara: Unveiling the Story of Indonesia Artistry di Jakarta, Selasa, 28 November 2023/Foto: Doc. MenKopUKM
Teten soal UMKM Knalpot Aftermarket: Belum Bisa Produksi Mobil, Komponennya Juga Sudah Hebat

Teten bangga terhadap UMKM otomotif di Indonesia yang memproduksi sparepart otomotif, dengan kualitas dan harganya bersaing.


10 Rekomendasi Laptop Rp 3 Jutaan Terbaru dengan Fitur Lengkap

21 hari lalu

Asus Zenbook Duo model UX8406 dipamerkan di Jakarta, Selasa, 27 Februari 2024. Laptop ini hadir dengan dua layar yang dilindungi Corning Gorilla Glass, didukung oleh OLED Touchscreen dengan kecerahan maksimum hingga 500 nits. TEMPO/Alif Ilham Fajriadi
10 Rekomendasi Laptop Rp 3 Jutaan Terbaru dengan Fitur Lengkap

Berikut ini deretan rekomendasi laptop Rp3 jutaan dengan fitur lengkap dari berbagai merek, mulai dari Asus, Axioo, HP, hingga Lenovo.