Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Daihatsu Targetkan Penjualan Mobil All New Xenia 3.000 Unit Per Bulan

image-gnews
All New Daihatsu Xenia rilis di GIIAS 2021. TEMPO/Dicky Kurniawan
All New Daihatsu Xenia rilis di GIIAS 2021. TEMPO/Dicky Kurniawan
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - PT Astra Daihatsu Motor (ADM) resmi meluncurkan All New Xenia di GIIAS 2021 hari ini, Kamis, 11 November 2021.

Daihatsu menargetkan penjualan mobil Xenia terbaru ini sebanyak 3.000 unit per bulan.

“Target penjualan mobil Xenia terbaru 2.500 sampai 3.000 unit per bulan. Paling banyak terjual mungkin versi mesin 1.3L,” kata Marketing Director dan Corporate Planning Communication Director PT ADM, Amelia Tjandra saat ditemui Tempo di Booth Daihatsu GIIAS 2021 di ICE BSD, Tangerang hari ini.

Menurut Amelia, unit Xenia terbaru ini saat ini sudah tersedia di dealer resmi Daihatsu di Indonesia. Sementara untuk pengiriman unit ke konsumen baru akan dilakukan pada akhir November 2021.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

All New Daihatsu Xenia ini tersedia dalam 12 tipe, yakni 1.3 M M/T, 1.3 X MT, 1.3 X CVT, 1.3 R MT, 1.3 R MT ADS, 1.3 R CVT, 1.3 R CVT ADS, 1.5 R MT, 1.5 R MT ADS, 1.5 R CVT, 1.5 R CVT ADS, dan 1.5 R CVT ASA.

Soal harga, All New Daihatsu Xenia ini dipasarkan dengan harga mulai dari Rp 190.900.000 untuk varian terendah hingga Rp 242.400.000 untuk varian tertinggi.

BacaPengamat Otomotif Bicara soal Isu Perubahan Penggerak Roda depan Avanza dan Xenia

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Penjualan Ritel Daihatsu pada Maret 2024 Naik 17 Persen

14 hari lalu

Daihatsu turut meramaikan Gaikindo Indonesia International Auto Show atau GIIAS Semarang 2023, 18-22 Oktober. (Foto: Daihatsu)
Penjualan Ritel Daihatsu pada Maret 2024 Naik 17 Persen

Pada Maret 2024, penjualan ritel Daihatsu tercatat mencapai 17.352 unit atau naik sekitar 17,1 persen dibanding bulan sebelumnya.


Setelah 4 Tahun Tak Digelar Gaikindo, Ini Hal Menarik di GIICOMVEC 2024

47 hari lalu

Pameran kendaraan komersial GIICOMVEC akan digelar pada 7-10 Maret 2024.
Setelah 4 Tahun Tak Digelar Gaikindo, Ini Hal Menarik di GIICOMVEC 2024

Setelah empat tahun vakum, Gaikindo kembali adakan Gaikindo Indonesia International Commercial Vehicle Expo (GIICOMVEC) 2024. Apa yang menarik?


Merek Mobil Terlaris Januari 2024: Toyota Teratas, Wuling Turun 2 Posisi

21 Februari 2024

Logo Toyota hybrid. TEMPO/Wira Utama
Merek Mobil Terlaris Januari 2024: Toyota Teratas, Wuling Turun 2 Posisi

Gaikindo melaporkan data penjualan mobil sepanjang Januari 2024. Berikut daftar 10 merek mobil terlaris pada bulan lalu:


Brio dan HR-V Dominasi Penjualan Mobil Honda pada Januari 2024

20 Februari 2024

New Honda Brio, 5 Mei 2023. TEMPO/Dimas Prassetyo
Brio dan HR-V Dominasi Penjualan Mobil Honda pada Januari 2024

PT Honda Prospect Motor (HPM) melaporkan bahwa Brio dan HR-V menjadi penyumbang terbesar dalam penjualan mobil mereka pada Januari 2024.


Susul Toyota, Daihatsu Indonesia Juga Recall Xenia

14 Februari 2024

All New Daihatsu Xenia dipamerkan di Jakarta Auto Week, 12 Maret 2022. TEMPO/Dicky Kurniawan
Susul Toyota, Daihatsu Indonesia Juga Recall Xenia

PT Astra Daihatsu Motor (ADM) mengumumkan penarikan kembali atau recall model All New Xenia di pasar otomotif Indonesia.


Penjualan Mobil di Cina Januari 2024 Turun 22,7 Persen, Mobil Listrik Ikut Turun

12 Februari 2024

SUV terbaru YangWang U8 tampak diparkir di sebuah dealer di Shenzhen, Cina, 21 Desember 2023. YangWang merupakan merek untuk SUV premium milik produsen BYD. TEMPO/Wawan Priyanto
Penjualan Mobil di Cina Januari 2024 Turun 22,7 Persen, Mobil Listrik Ikut Turun

Penjualan mobil di Cina pada Januari 2024 mengalami penurunan 22,7 persen bila dibandingkan dengan bulan Desember 2023.


Toyota Bakal Umumkan Manajemen Baru untuk Daihatsu Global Pekan Ini

12 Februari 2024

.
Toyota Bakal Umumkan Manajemen Baru untuk Daihatsu Global Pekan Ini

Perubahan manajemen baru ini dilakukan setelah skandal uji keselamatan mengguncang Daihatsu.


Penjualan Mobil Subaru Tahun Ini Ditargetkan Naik hingga 60 Persen

9 Februari 2024

Showroom Plaza Subaru Bandung. (Subaru Indonesia)
Penjualan Mobil Subaru Tahun Ini Ditargetkan Naik hingga 60 Persen

Subaru Indonesia menargetkan penjualan mpbil sebesar 60 persen sepanjang 2024. Simak informasi lengkapnya di artikel ini:


16.976 Mobil Daihatsu Terjual di Januari 2024, Naik 12,5 Persen

9 Februari 2024

Mobil Daihatsu All New Ayla dipamerkan dalam acara Gaikindo Jakarta Auto Week 2023 di JCC, Jakarta, 11 Maret 2023. Daihatsu menawarkan All New Ayla tiga varian, yaitu varian M (1.0 liter-Transmisi Manual), X (1.0 liter Transmisi Manual), dan R (1.0liter transmisi CVT, 1.2 liter transmisi manual serta 1.2 liter transmisi CVT). TEMPO/Fajar Januarta
16.976 Mobil Daihatsu Terjual di Januari 2024, Naik 12,5 Persen

PT Astra Daihatsu Motor (ADM) melaporkan bahwa penjualan mobil mereka sepanjang Januari 2024 mencapai 16.976 unit. Simak selengkapnya di sini:


Lolos Skandal Uji Keselamatan, 10 Mobil Daihatsu Kembali Diproduksi

1 Februari 2024

.
Lolos Skandal Uji Keselamatan, 10 Mobil Daihatsu Kembali Diproduksi

MLIT mengumumkan bahwa pihaknya telah mencabut instruksi penangguhan pengiriman 10 mobil Daihatsu.