Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Koleksi Mobil Arteria Dahlan, Anggota DPR yang Singgung Bahasa Sunda

Reporter

image-gnews
Arteria Dahlan. Facebook/@Arteria Dahlan
Arteria Dahlan. Facebook/@Arteria Dahlan
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Anggota Komisi III DPR Arteria Dahlan beberapa hari lalu sempat memprotes Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) yang menggunakan Bahasa Sunda. Bahkan dirinya meminta Kajati tersebut dicopot dari jabatannya.

Itu ia ungkapkan langsung saat menjalani rapat kerja Komisi III dengan Jaksa Agung ST Burhanuddin pada Senin, 17 Januari 2022. "Ada kritik sedikit Pak JA. Ada Kajati Pak, dalam rapat dalam raker itu ngomong pake Bahasa Sunda, ganti pak itu," kata Arteria dalam raker.

Komentar itu nyatanya membuat nama Arteria kembali ramai dibicarakan, setelah berbagai kontroversial telah dilakukan. Namun sejauh ini dirinya tidak menjelaskan Kajati mana yang ia maksud.

"Kita ini Indonesia Pak. Nanti orang takut, kalau pake Bahasa Sunda ini orang takut, ngomong apa, sebagainya. Kami mohon yang seperti ini dilakukan tindakan tegas," lanjut Arteria.

Terlepas dari masalah itu, Arteria nyatanya memiliki lima koleksi mobil dan empat sepeda motor di garasinya. Data ini tercatat pada Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) per Desember 2019. Dengan begitu, jumlah kendaraan ini bisa saja bertambah atau berkurang.

Lima koleksi mobil yang dimiliki Arteria itu adalah Nissan X-Trail tahun 2008, Mercedes-Benz tahun 2010, Honda CR-V 2007, Nissan Serena 2010, dan Honda Accord 2008. Dilaporkan bahwa kendaraan termahalnya adalah Mercedes-Benz, yakni mencapai Rp 310 juta.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sementara itu, untuk koleksi kendaraan roda duanya, Arteria memiliki empat motor, yakni Honda tahun 2011, Yamaha tahun 2007, Honda tahun 2006 dan Yamaha Xmax 2019. Produk terakhir menjadi koleksi termahal dengan harga sebesar Rp 59 juta.

Daftar Kendaraan Arteri Dahlan

  1. MOBIL, NISSAN X-TRAIL MINIBUS Tahun 2008 - Rp. 150.000.000
  2. MOBIL, MERCEDES BENZ SEDAN Tahun 2010 - Rp. 310.000.000
  3. MOBIL, HONDA CR-V JEEP Tahun 2007 - Rp. 173.000.000
  4. MOBIL, NISSAN SERENA MINIBUS Tahun 2010 - Rp. 152.500.000
  5. MOBIL, HONDA ACCORD SEDAN Tahun 2008 - Rp. 225.000.000
  6. MOTOR, HONDA SEPEDA MOTOR Tahun 2011 - Rp. 5.500.000
  7. MOTOR, YAMAHA SEPEDA MOTOR Tahun 2007 - Rp. 4.000.000
  8. MOTOR, HONDA SEPEDA MOTOR Tahun 2006 - Rp. 3.000.000
  9. MOTOR, YAMAHA YAMAHA XMAX Tahun 2019 - Rp. 59.000.000

Baca: Teknologi Hybrid Yamaha Fazzio Hanya Bekerja di 3 Detik Pertama

LHKPN

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Saut Situmorang Ditanya Penyidik Bareskrim Soal Pelanggaran Prinsip dan Nilai KPK oleh Firli Bahuri

10 jam lalu

Mantan Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Saut Situmorang setelah menjalani pemeriksaan sebagai saksi kasus pemerasan rehadap Mantan Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo (SYL) di Polda Metro Jaya, Jakarta, Selasa 17 Oktober 2023. Seusai melakukan pemeriksaan terkait kasus pemerasan, Mantan Wakil Ketua KPK, Saut Situmorang menyinggung mengenai pertemuan antara Ketua KPK, Firli Bahuri dengan mantan Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo. Ketentuan pimpinan KPK tidak boleh menemui pihak yang berhubung dengan suatu perkara pertemuan, hal ini Tercantum dalam Pasal 36 dan 65 Undang-Undang Nomor 30 tahun 2002 tentang Komisi Pemberantas Tindak Korupsi. TEMPO/Magang/Joseph
Saut Situmorang Ditanya Penyidik Bareskrim Soal Pelanggaran Prinsip dan Nilai KPK oleh Firli Bahuri

Saut Situmorang mengatakan nilai-nilai KPK ikut juga dipertanyakan sebagai gambaran pelanggaran oleh Firli Bahuri.


Kekayaan KSAD Jenderal Maruli Simanjuntak Menantu Luhut Capai Rp 52,8 miliar

1 hari lalu

Maruli Simanjuntak. Foto: Dok Dispenad
Kekayaan KSAD Jenderal Maruli Simanjuntak Menantu Luhut Capai Rp 52,8 miliar

Maruli Simanjuntak memiliki 13 bidang tanah dan bangunan yang terletak di Jakarta Selatan, Bogor, Bandung, Buleleng, dan Rote Ndao.


Intip Isi Garasi Kandidat KSAD Letjen TNI Maruli Simanjuntak yang Punya Harta Rp 52 Miliar

1 hari lalu

Maruli Simanjuntak. Foto: Dok Dispenad
Intip Isi Garasi Kandidat KSAD Letjen TNI Maruli Simanjuntak yang Punya Harta Rp 52 Miliar

Menjabat sebagai Pangkostrad, Letjen TNI Maruli Simanjuntak tercatat memiliki harta kekayaan sebesar Rp 52 miliar, tepatnya Rp 52.889.538.310.


Harta Kekayaan Maruli Simanjuntak yang Akan Dilantik Jokowi jadi KSAD Siang Ini

1 hari lalu

Maruli Simanjuntak. Foto: Dok Dispenad
Harta Kekayaan Maruli Simanjuntak yang Akan Dilantik Jokowi jadi KSAD Siang Ini

Presiden Jokowi akan melantik Maruli Simanjuntak sebagai KSAD pada siang hari ini. Berapa harta kekayaan Maruli saat ini?


Gubernur Riau Edy Nasution Punya Motor Buatan Indonesia, Kanzen

2 hari lalu

Brigjen TNI (Purn) Edy Natar Nasution saat dilantik menjadi Gubernur Riau oleh Presiden Joko Widodo di Istana Negara, Jakarta, Senin 27 November 2023.  Edy sebelumnya adalah wakil gubernur. Dia menjabat sebagai Plt Gubernur Riau sejak 4 November 2023 setelah Gubernur Riau sebelumnya Syamsuar mengundurkan diri karena menjadi caleg 2024. Setelah dilantik, Edy akan menjabat Gubernur Riau hingga akhir Desember 2023 sesuai sisa jabatan. TEMPO/Subekti.
Gubernur Riau Edy Nasution Punya Motor Buatan Indonesia, Kanzen

Gubernur Riau Edy Nasution memiliki motor Kanzen, yang merupakan merek motor Indonesia buatan PT Semesta Citra Motorindo.


Daftar Kendaraan Imelda Herawati, Hakim Tunggal yang Menangani Kasus Firli Bahuri

3 hari lalu

Imelda Herawati. Foto: PN Tanjung Selor
Daftar Kendaraan Imelda Herawati, Hakim Tunggal yang Menangani Kasus Firli Bahuri

Hakim Imelda Herawati ditunjuk sebagai hakim tunggal untuk menangani persidangan kasus yang melibatkan mantan Ketua KPK Firli Bahuri.


Isi Garasi Kapolda Metro Jaya Irjen Karyoto yang Digugat Firli Bahuri

3 hari lalu

Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Karyoto saat ditemui di Polda Metro Jaya, Jakarta, Senin 13 November 2023. ANTARA/Ilham Kausar
Isi Garasi Kapolda Metro Jaya Irjen Karyoto yang Digugat Firli Bahuri

Mantan Ketua KPK Firli Bahuri mengajukan gugatan praperadilan atas penetapan dirinya sebagai tersangka pemerasan dan gratifikasi oleh Polda Metro.


Koleksi Mobil Ade Safri Simanjuntak, Pengungkap Kasus yang Menyeret Firli Bahuri

5 hari lalu

Direskrimsus Polda Metro Jaya Kombes Pol. Ade Safri Simanjuntak umumkan Ketua KPK Firli Bahuri jadi tersangka pemerasan Syahrul Yasin Limpo, Rabu, 22 November 2023. Tempo/M. Faiz Zaki
Koleksi Mobil Ade Safri Simanjuntak, Pengungkap Kasus yang Menyeret Firli Bahuri

Ade Safri Simanjuntak tercatat memiliki koleksi mobil yang nilainya mencapai Rp 1,013 miliar. Apa saja modelnya?


Mercedes-Benz A200 Jadi Hadiah Utama HUT Ke-10 Adelle Jewellery

7 hari lalu

Mercedes-Benz A200 Progressive Line. (Dok Mercedes_Benz)
Mercedes-Benz A200 Jadi Hadiah Utama HUT Ke-10 Adelle Jewellery

Merek perhiasan mewah Adelle Jewellery merayakan hari jadinya yang ke-10 dengan menghadirkan hadiah utama Mercedes-Benz A200 Progressive Line.


Isi Garasi Eks Dirut Waskita Karya yang Didakwa Memperkaya Diri Sendiri Rp 5,8 M

9 hari lalu

Destiawan Soewardjono. Dok. Waskita
Isi Garasi Eks Dirut Waskita Karya yang Didakwa Memperkaya Diri Sendiri Rp 5,8 M

Eks Dirut PT Waskita Karya, Destiawan Soewardjon, tercatat memiliki kendaraan yang nilainya mencapai Rp 1.297.300.000.