Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Manajer Repsol Honda Percaya Diri Timnya Tampil Baik di MotoGP Mandalika

Reporter

image-gnews
Pembalap Repsol Honda Team MotoGP Marc Marquez bersiap menuju lintasan pada hari kedua tes pramusim MotoGP 2022 di Pertamina Mandalika International Street Circuit, Lombok Tengah, NTB, Sabtu 12 Februari 2022. Sesi tes pramusim di sirkuit Mandalika tersebut akan berlangsung hingga Minggu 13 Februari. ANTARA FOTO/Andika Wahyu
Pembalap Repsol Honda Team MotoGP Marc Marquez bersiap menuju lintasan pada hari kedua tes pramusim MotoGP 2022 di Pertamina Mandalika International Street Circuit, Lombok Tengah, NTB, Sabtu 12 Februari 2022. Sesi tes pramusim di sirkuit Mandalika tersebut akan berlangsung hingga Minggu 13 Februari. ANTARA FOTO/Andika Wahyu
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Manajaer Repsol Honda Alberto Puig baru-baru ini memberikan komentar terkait persiapan balap MotoGP Mandalika pada akhir pekan depan. Ia pun terlihat begitu percaya diri untuk mengarungi seri balapan kedua MotoGP 2022 di Sirkuit Mandalika.

Bagaimana tidak, hal itu tak terlepas dari capaian positif yang ditorehkan para pembalap Repsol Honda di tes pramusim MotoGP Mandalika pada 11-13 Februari 2022. Diketahui bahwa Pol Espargaro (Repsol Honda) sempat menjadi yang tercepat di sana.

“Kami mendekati balapan (MotoGP Mandalika) dengan harapan tinggi setelah tes positif yang kami lakukan satu bulan lalu di sana,” kata Alberto Puig seperti dikutip Tempo dari situs resmi Honda Racing hari ini, Rabu, 9 Maret 2022.

Lebih lanjut Alberot Puig juga menilai ada faktor lain yang membuat Honda mendapatkan keunggulan tampil di MotoGP Mandalika. Karena, menurut dia, Indonesia adalah negara yang menerima Honda dengan baik.

“Kami sangat senang bisa kembali ke Indonesia karena ini negara Honda, tempat yang sangat mendukung Honda. Kami memiliki banyak penggemar, banyak orang yang menggunakan mesin kami dan kami berharap mereka dapat menikmati pertunjukan yang bagus di Lombok,” tambah dia.

Sekedar informasi tambahan, pembalap Repsol Honda Pol Espargaro mampu menjadi yang tercepat dua kali di tes pramusim MotoGP Mandalika 2022. Itu terjadi saat dirinya menjalani sesi tes di hari pertama dan terakhir.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pada hari pertama, Pol Espargaro mampu mencatatkan waktu tercepat dengan catatan 1 menit 32.466 detik. Sedangkan di hari terakhir, pembalap asal Spanyol tersebut kembali menjadiyang terdepan dengan catatan waktu 1 menit 31.060 detik.

Sementara itu, pembalap Repsol Honda lainnya, Marc Marquez juga sempat tampil mengejutkan di tes pramusim MotoGP Mandalika 2022. Pada hari kedua, dirinya berhasil menempati posisi kedua dengan catatan waktu 1 menit 31.481 detik. Saat itu ia hanya terpaut 0.192 dari pembalap tercepat, Luca Marini (Mooney VR46 Racing Team).

Baca: Motor Listrik BSE Buatan Lokal Segera Hadir, Harganya Mulai Rp 10 Jutaan

HONDA RACING

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Marc Marquez Ungkap Masalah yang Membuatnya Gagal Finis di MotoGP Amerika 2024

8 hari lalu

Marc Marquez di MotoGP Amerika 2024. (Foto: Red Bull Content Pool)
Marc Marquez Ungkap Masalah yang Membuatnya Gagal Finis di MotoGP Amerika 2024

Marc Marquez mengungkapkan masalah yang membuatnya jatuh dan gagal finis di MotoGP Amerika 2024.


Hasil MotoGP Amerika 2024: Maverick Vinales Juara, Pedro Acosta Kedua, Marc Marquez Gagal Finis

8 hari lalu

Maverick Vinales di MotoGP Amerika 2024. (Foto: Aprilia Racing)
Hasil MotoGP Amerika 2024: Maverick Vinales Juara, Pedro Acosta Kedua, Marc Marquez Gagal Finis

Maverick Vinales berhasil menjuarai balap MotoGP Amerika 2024 dengan mengukir sejarah.


Jadi Runner-up di Sprint Race, Marc Marquez Kembali Incar Podium pada Balapan Utama MotoGP Amerika 2024

9 hari lalu

Marc Marquez di MotoGP Amerika 2024. (Foto: Red Bull Content Pool)
Jadi Runner-up di Sprint Race, Marc Marquez Kembali Incar Podium pada Balapan Utama MotoGP Amerika 2024

Pembalap Gresini Racing Marc Marquez mengincar podium pada balapan utama (Race) MotoGP Amerika 2024 di Circuit of the Americas (COTA), malam ini.


Hasil Sprint Race MotoGP Amerika 2024: Maverick Vinales Juara, Marc Marquez Ke-2, Bagnaia Ke-8

9 hari lalu

Maverick Vinales di MotoGP Amerika 2024. (Foto: Aprilia Racing)
Hasil Sprint Race MotoGP Amerika 2024: Maverick Vinales Juara, Marc Marquez Ke-2, Bagnaia Ke-8

Maverick Vinales berhasil menjuarai Sprint Race MotoGP Amerika 2024. Marc Marquez finis kedua.


Jadwal MotoGP Amerika 2024: Marc Marquez Ingin Akhiri Puasa Kemenangan

11 hari lalu

Marc Marquez. (Foto: Gresini Racing)
Jadwal MotoGP Amerika 2024: Marc Marquez Ingin Akhiri Puasa Kemenangan

Pembalap Gresini Racing Marc Marquez bertekad untuk mengakhiri puasa podium kemenangan selama dua tahun pada MotoGP Amerika 2024.


Sirkuit Mandalika Ajak Wisatawan Coba Trailer Pembalap MotoGP selama Libur Lebaran

13 hari lalu

Sirkuit Mandalika menggelar program Lampaq di Sirkuit pada 8-14 April 2024 (Dok. ITDC)
Sirkuit Mandalika Ajak Wisatawan Coba Trailer Pembalap MotoGP selama Libur Lebaran

Program Lampaq di Sirkuit akan memberikan pengalaman yang unik bagi para pengunjung selama di Pertamina Mandalika International Circuit.


Marc Marquez dan Alex Marquez Sama-sama Gagal Finis di MotoGP Portugal 2024, Alihkan Fokus ke GP Amerika

27 hari lalu

Marc Marquez dan Alex Marquez. (Foto: Red Bull Racing)
Marc Marquez dan Alex Marquez Sama-sama Gagal Finis di MotoGP Portugal 2024, Alihkan Fokus ke GP Amerika

Dua bersaudara pembalap Gresini Racing, Marc Marquez dan Alex Marquez, menyayangkan insiden yang terjadi pada rangkaian MotoGP Portugal 2024.


Apa Kata Francesco Bagnaia Soal Tabrakan dengan Marc Marquez di MotoGP Portugal 2024?

29 hari lalu

Francesco Bagnaia (Kiri) dan Marc Marquez tabrakan di MotoGP Portugal 2024. (MotoGP)
Apa Kata Francesco Bagnaia Soal Tabrakan dengan Marc Marquez di MotoGP Portugal 2024?

Francesco Bagnaia bicara insiden tabrakan dengan Marc Marquez pada sesi race lap ke-23 MotoGP Portugal 2024.


Ketika Jorge Martin Jadi Lebih Semangat Usai Tabrakan Marc Marquez dan Bagnaia di MotoGP Portugal

29 hari lalu

Jorge Martin raih kemenangan di MotoGP Portugal 2024, Minggu, 24 Maret 2024. (Foto: Red Bull Content Pool)
Ketika Jorge Martin Jadi Lebih Semangat Usai Tabrakan Marc Marquez dan Bagnaia di MotoGP Portugal

Pembalap Prima Pramac Racing Jorge Martin mengaku semakin termotivasi untuk memenangi balapan MotoGP Portugal usai insiden tersebut.


MotoGP Portugal: Pedro Acosta Masuk 10 Besar Pembalap Termuda yang Naik Podium

29 hari lalu

Pembalap Moto GP Pedro Acosta mengendarai motornya dalam sesi Tes Moto GP Sepang. FOTO/instagram
MotoGP Portugal: Pedro Acosta Masuk 10 Besar Pembalap Termuda yang Naik Podium

Pembalap muda Tim Red Bull GasGas Tech3 Pedro Acosta menorehkan catatan impresif pada Grand Prix MotoGP Portugal di Sirkuit Internasional Algarve.