Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ini Lokasi dan Jadwal Shuttle Bus untuk Pengunjung IIMS 2022

image-gnews
Pengunjung melihat mobil-mobil yang dipamerkan saat pembukaan IIMS Hybrid 2021 di JiExpo Kemayoran, Jakarta, Kamis 15 April 2021. Pameran otomotif Indonesia International Motor Show (IIMS) Hybrid 2021 yang berlangsung pada 15-25 April itu digelar secara daring (online) dan kunjungan langsung dengan pembatasan kapasitas dan penerapan protokol kesehatan COVID-19.  ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
Pengunjung melihat mobil-mobil yang dipamerkan saat pembukaan IIMS Hybrid 2021 di JiExpo Kemayoran, Jakarta, Kamis 15 April 2021. Pameran otomotif Indonesia International Motor Show (IIMS) Hybrid 2021 yang berlangsung pada 15-25 April itu digelar secara daring (online) dan kunjungan langsung dengan pembatasan kapasitas dan penerapan protokol kesehatan COVID-19. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pameran Indonesia International Motor Show (IIMS) Hybrid 2022 resmi digelar hari ini, Kamis, 31 Maret 2022. Pameran otomotif tahunan ini berlangsung di JIExpo, Kemayoran, Jakarta.

Dyandra Promosindo, selaku pihak penyelenggara, telah menyediakan akses menuju lokasi pameran dengan shuttle bus yang bisa digunakan pengunjung. Shuttle bus ini tersedia di beberapa titik, yakni Bintaro Jaya Xchange, Cibubur Junction, Margo City Depok, Metropolitan Mall Bekasi, Pondok Indah Mall, dan Tamini Square.

"Kami ingin memberikan kemudahan-kemudahan bagi pengunjung agar pameran otomotif ini ramai," kata Project Manager IIMS Hybrid 2022 Rudi MF.

Berikut adalah jadwal shuttle bus IIMS Hybrid 2022.

Bintaro Jaya Xchange

Weekdays (1 Bus)

  • Mall - JIExpo: Pukul 10.30, 14.30, 18.30
  • JIExpo - Mall: Pukul 12.30, 16.30, 20.30

Weekends (2 Bus)

  • Mall - JIExpo: Pukul 10.00, 11.00, 14.00, 15.00, 18.00, 19.00
  • JIExpo - Mall: Pukul 12.00, 13.00, 16.00, 17.00, 20.00, 21.00

Cibubur Junction

Weekdays (1 Bus)

  • Mall - JIExpo: Pukul 10.30, 14.30, 18.30

Weekends (1 Bus)

  • JIExpo - Mall: Pukul 12.30, 16.30, 18.30

MargoCity Depok

Weekdays (1 Bus)

  • Mall - JIExpo: Pukul 10.30, 14.40, 18.30
  • JIExpo - Mall: Pukul 12.30, 16.30, 20.30
Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Weekends (2 Bus)

  • Mall - JIExpo: Pukul 10.00, 11.00, 14.00, 15.00, 18.00, 19.00
  • JIExpo - Mall: Pukul 12.00, 13.00, 16.00, 17.00, 20.00, 21.00

Metropolitan Mall Bekasi

Weekdays (1 Bus)

  • Mall - JIExpo: Pukul 10.30, 14.40, 18.30
  • JIExpo - Mall: Pukul 12.30, 16.30, 20.30

Weekends (2 Bus)

  • Mall - JIExpo: Pukul 10.30, 10.45, 14.30, 14.45, 18.30, 18.45
  • JIExpo - Mall: Pukul 12.30, 12.45, 16.30, 16.45, 20.30, 20.45

Pondok Indah Mall

Weekdays (2 Bus)

  • Mall - JIExpo: Pukul 10.30, 11.00, 14.30, 15.00, 18.30, 19.00
  • JIExpo - Mall: Pukul 12.30, 13.00, 16.30, 17.00, 20.30, 21.00

Weekends (3 Bus)

  • Mall - JIExpo: Pukul 10.30, 10.45, 11.00, 14.30, 14.45, 15.00, 18.30, 18.45, 19.00
  • JIExpo - Mall: Pukul 12.30, 12.45, 13.00, 16.30, 16.45, 17.00, 20.30, 20.45, 21.00

Tamini Square

Weekdays (1 Bus)

  • Mall - JIExpo: Pukul 10.30, 14.30, 18.30
  • JIExpo - Mall: Pukul 12.30, 16.30, 20.30

Weekends (2 Bus)

  • Mall - JIExpo: Pukul 10.00, 11.00, 14.00, 15.00, 18.00, 19.00
  • JIExpo - Mall: Pukul 12.00, 13.00, 16.00, 17.00, 20.00, 21.00

Baca juga: Mobil Listrik Hyundai Ioniq 5 Rilis di IIMS 2022

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


24 Merek Ramaikan GIIAS Surabaya, Dimulai Hari Ini

2 hari lalu

GIIAS Surabaya 2019. (GIIAS)
24 Merek Ramaikan GIIAS Surabaya, Dimulai Hari Ini

Pameran otomotif GIIAS Surabaya 2023 berlangsung di Grand City Convex, Surabaya, Jawa Timur, 20 September hingga 24 September 2023.


GIIAS Surabaya 2023 Dibuka Hari Ini, Segini Harga Tiketnya

2 hari lalu

Pameran otomotif GIIAS Surabaya 2022. (Gaikindo)
GIIAS Surabaya 2023 Dibuka Hari Ini, Segini Harga Tiketnya

Pameran GIIAS Surabaya 2023 resmi dibuka hari ini, Rabu, 20 September dan akan berlangsung hingga Minggu, 24 September 2023.


GIIAS 2024 Digelar Juli, Gaikindo: Karena ada Pemilu dan Pameran Kendaraan Komersial

32 hari lalu

GIIAS 2023. (Gaikindo)
GIIAS 2024 Digelar Juli, Gaikindo: Karena ada Pemilu dan Pameran Kendaraan Komersial

Tidak lagi di bulan Agustus, GIIAS 2024 dijadwalkan berlangsung lebih cepat, yakni pada 18 hingga 28 Juli 2024.


Mengenal 5 Pameran Otomotif Terbesar di Dunia

39 hari lalu

Toyota Concept-i di pameran Tokyo Motor Show, Tokyo, Jepang, 25 Oktober 2017. TEMPO/Wawan Priyanto
Mengenal 5 Pameran Otomotif Terbesar di Dunia

lima pameran otomotif terbesar di dunia yang jadi etalase produsen kendaraan


GIIAS 2023: Menko Airlangga Hartarto Berharap Industri Otomotif Terus Tumbuh

43 hari lalu

GIIAS 2023: Menko Airlangga Hartarto Berharap Industri Otomotif Terus Tumbuh

Pameran otomotif GIIAS tahun ini berlangsung di ICE, BSD City, Tangerang Selatan, 10-20 Agustus 2023.


GIIAS 2023 Dibuka Hari Ini, Ini Brand Mobil dan Motor yang Ikut Serta

43 hari lalu

Booth Hyundai di GIIAS 2022 dengan latar belakang lampu LED raksasa. Lampu LED ini mendapatkan rekor MURI sebagai yang terbesar dalam sebuah pameran otomotif. 12 Agustus 2022. TEMPO/Wawan Priyanto
GIIAS 2023 Dibuka Hari Ini, Ini Brand Mobil dan Motor yang Ikut Serta

Pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2023 dibuka hari ini, Kamis, 10 Agustus 2023.


Lokasi Kantong Parkir dan Shuttle Bus Gratis GIIAS 2023

43 hari lalu

Wuling Air EV di pameran GIIAS 2022. 18 Agustus 2022. TEMPO/Wawan Priyanto
Lokasi Kantong Parkir dan Shuttle Bus Gratis GIIAS 2023

Pengunjung yang ingin datang ke GIIAS 2023, perlu mengetahui lokasi kantong parkir dan shuttle bus gratis yang disediakan Gaikindo.


GIIAS 2023 Dibuka Hari Ini, Catat Harga dan Cara Beli Tiketnya

43 hari lalu

Suasana pameran otomotif GIIAS di ICE, BSD City, 2022. (Gaikindo)
GIIAS 2023 Dibuka Hari Ini, Catat Harga dan Cara Beli Tiketnya

Masyarakat yang ingin mengunjungi pameran GIIAS 2023 dapat membeli tiket secara daring dan bisa juga beli di lokasi pameran.


Datang ke GIIAS 2023 Bisa Naik KRL, Simak Rutenya

43 hari lalu

Suasana pameran otomotif GIIAS di ICE, BSD City, 2022. (Gaikindo)
Datang ke GIIAS 2023 Bisa Naik KRL, Simak Rutenya

Bagi para pengunjung yang ingin hadir ke GIIAS 2023 bisa menggunakan KRL, berikut rute perjalanannya


Ada Pusat Kuliner di GIIAS 2023, Catat Lokasinya

46 hari lalu

Suasana pameran otomotif GIIAS di ICE, BSD City, 2022. (Gaikindo)
Ada Pusat Kuliner di GIIAS 2023, Catat Lokasinya

Pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2023 akan digelar pada 10-20 Agustus 2023 di ICE BSD, Tangerang Selatan.