Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Motor Honda Bakal Punya Fitur Cruise Control, Dicoba untuk Gold Wing

Motor gede Honda Gold Wing yang dirilis di AS pada awal Januari 2021. FOTO: Antara/Honda
Motor gede Honda Gold Wing yang dirilis di AS pada awal Januari 2021. FOTO: Antara/Honda
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Di mobil modern, saat ini fitur Cruise Control sudah menjadi salah satu fitur keselamatan dasar yang setidaknya harus dimiliki mobil. Produsen sepeda motor Jepang, Honda, berencana untuk menyematkan fitur Adaptive Cruise Control.

Fitur cruise control itu pertama akan disematkan pada motor gedenya (moge) onda Gold Wing.

Melansir laman Hindustan Times hari ini, Jumat, 8 Juli 22, fitur Adaptive Cruise Control Honda akan menawarkan fungsi bantuan pengendara yang belum pernah ada sebelumnya di motor. Fitur keselamatan ini diberi nama Honda Advanced Rider Assist System (ARAS).

ARAS pada Honda Gold Wing akan memanfaatkan sensor sepeda motor, kamera, radar, dan LIDAR untuk pengalaman berkendara yang lebih mudah, lebih aman, dan berteknologi canggih. Beberapa fitur yang menjadi sorotan dari ARAS adalah Adaptive Cruise Control berbasis radar dan blind-spot monitoring.

Honda juga dilaporkan mengembangkan fitur stabilisasi motor yang dapat mencegah jatuh secara tidak sengaja. Pada dasarnya, fitur ini memungkinkan motor dapat berdiri dan seimbang dengan sendirinya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pengembangan fitur keselamatan  cruise control yang disebut ARAS dilakukan untuk menurunkan korban kecelakaan lalu lintas yang melibatkan motor pada 2050. Honda juga mengajukan paten untuk sistem keselamatannya ini.

DICKY KURNIAWAN | HINDUSTAN TIMES

Baca: Test Ride: New Honda ADV 160 Tarikan Ringan, Stabil di Jalan Bergelomban

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


5 Aturan Bawa Barang di Atas Motor agar Tidak Membahayakan

1 hari lalu

Pengendara motor membawa barang belanjaan melintasi Pasar Tasik Cideng, Jakarta, Senin, 20 Maret 2023. Pelanggan dari pasar ini merupakan pedagang yang akan menjual kembali secara eceran. Tempo/Tony Hartawan
5 Aturan Bawa Barang di Atas Motor agar Tidak Membahayakan

Terdapat 5 aturan membawa barang di atas motor. Berikut Tempo.co merangkumnya seperti dilansir dari laman Wahana Honda hari ini, Sabtu, 27 Mei 2023:


4 Tips Berkemah Pakai Motor agar Aman dan Nyaman

1 hari lalu

Berkemah dengan motor. (Foto: PT SIS)
4 Tips Berkemah Pakai Motor agar Aman dan Nyaman

Berikut tips dan beberapa hal yang harus diperhatikan oleh para pengendara saat berkemah menggunakan sepeda motor, versi Suzuki:


Harley-Davidson Rilis Motor Bermesin Kecil, Harga Mulai Rp 47 Juta

1 hari lalu

Harley-Davidson X440. (Foto: Rushlane)
Harley-Davidson Rilis Motor Bermesin Kecil, Harga Mulai Rp 47 Juta

Harley-Davidson merilis motor baru dengan nama X440 yang dipasarkan di India sebagai penantang Royal Enfield. Simak spesifikasinya di sini!


Formula 1: Honda Tak Keberatan Jika Alonso Tetap Bersama Aston Martin di 2026

3 hari lalu

Fernando Alonso Aston Martin Aramco. (Foto: Aston Martin)
Formula 1: Honda Tak Keberatan Jika Alonso Tetap Bersama Aston Martin di 2026

Fernando Alonso pernah melontarkan kritikan pedas terhadap mesin Honda yang dia setara mesin GP2, sekelas di bawah balap Formula 1, pada musim 2015.


Saat Pakai Mesin Honda, Aston Martin Diharapkan Rekrut Yuki Tsunoda

3 hari lalu

Pembalap AlphaTauri, Yuki Tsunoda. REUTERS
Saat Pakai Mesin Honda, Aston Martin Diharapkan Rekrut Yuki Tsunoda

Aston Martin akan menggunakan mesin Honda pada Grand Prix Formula 1 2026, dan diharapkan bisa merekrut Yuki Tsunoda.


Koleksi Mobil Gibran yang Dipanggil PDIP Usai Bertemu Prabowo

3 hari lalu

Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming Raka bertemu dengan Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto di Solo, Jumat malam, 19 Mei 2023. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Koleksi Mobil Gibran yang Dipanggil PDIP Usai Bertemu Prabowo

Wali Kota Solo Gibran Rakabuming dipanggil PDIP setelah pertemuannya dengan bakal calon presiden Prabowo Subianto. Intip koleksi mobil dia:


Aston Martin Bakal Pakai Mesin Honda pada Formula 1 2026

4 hari lalu

Pembalap dari tim Aston Martin, Fernando Alonso dalam latihan bebas Formula 1 GP Australia di Melbourne Grand Prix Circuit, Melbourne, Australia, 1 April 2023. REUTERS/Darrian Traynor
Aston Martin Bakal Pakai Mesin Honda pada Formula 1 2026

Honda Motor Co. akan memasok mesin ke tim pabrikan Aston Martin pada Formula 1 2026. Simak informasi lengkapnya di sini!


HPM Buka Dealer Mobil Honda Pertama di Mamuju, Lihat Fasilitasnya

4 hari lalu

Logo Honda. (Honda)
HPM Buka Dealer Mobil Honda Pertama di Mamuju, Lihat Fasilitasnya

Dealer mobil Honda Balindo Mamuju juga memiliki area spare parts seluas 150 m2 untuk memastikan ketersediaan suku cadang mobil Honda.


Bukan Sekedar Mengetahui Fitur Keamanan, Begini Cara Kerja Uji Tabrak Mobil

5 hari lalu

Nissan Terra meraih lima bintang dalam uji tabrak ASEAN NCAP, 4 Desember 2018. (Paultan.org)
Bukan Sekedar Mengetahui Fitur Keamanan, Begini Cara Kerja Uji Tabrak Mobil

Uji tabrak mobil dilakukan untuk memberi gambaran kepada pembeli sejauh mana fitur keselamatan yang ada di mobil tersebut.


Honda ZR-V Masuk Australia, Harga Mulai Rp 300 Jutaan

5 hari lalu

Honda ZR-V. (Honda Global)
Honda ZR-V Masuk Australia, Harga Mulai Rp 300 Jutaan

Honda ZR-V menggunakan mesin 1.5 liter empat silinder. Honda menawarkan pilihan model hybrid untuk ZR-V.