Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tips Cara Mengatur Bluetooth di Mobil

image-gnews
Logo Bluetooth
Logo Bluetooth
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pengguna mobil kadang kesulitan menyetel bluetooth untuk memutar musik atau melakukan panggilan telepon. Mengaktifkan bluetooth memang perlu diketahui oleh pengguna supaya bisa memanfaatkan fitur mobil dengan baik.

Auto2000 memberikan tips cara mengatur bluetooth mobil. "Cara mengatur bluetooth audio mobil ini dapat diterapkan pada seluruh jenis mobil, termasuk mobil Toyota Calya," kata Auto2000, dikutip hari ini, Sabtu, 20 Agustus 2022.

Berikut cara-cara mengatur bluetooth mobil: 

1. Pilih Menu Setup 
Pertama, aktifkan audio di mobil lalu pilih opsi Setup di layar monitor head unit mobil Anda. Apabila opsi tersebut tidak terlihat di menu utama, Anda bisa mencari menu setup di menu audio mobil. 

2. Pilih Opsi Menu System 
Langkah kedua, pilih menu system yang ada di menu setup. Di bagian menu system terdapat beberapa opsi menu, lalu pilih bluetooth setup. Opsi ini biasanya akan meminta pengguna untuk membuat kata sandi supaya menghubungkan smartphone dengan audio mobil.

3. Memilih Paired Device List
Menurut Auto2000, jika sudah memasuki bluetooth setup, langkah terakhir yaitu mengklik paired device list agar bisa menemukan perangkat yang ingin disambungkan.

Jika perangkat belum terlihat, pilih opsi menu search. Lakukan pencarian secara berulang apabila perangkat dari smartphone belum terdeteksi. Setelah setting bluetooth di mobil telah berhasil dilakukan, langkah selanjutnya menyambungkan ponsel ke perangkat audio mobil. Kemudian ikuti langkah-langkahnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

4. Aktifkan Bluetooth di Smartphone dan Audio Mobil
Setelah bluetooth kedua perangkat menyala, klik nama bluetooth mobil yang tersambung ke smartphone. Jika diminta untuk memasukkan kata sandi, masukkan kode yang sudah dibuat sebelumnya saat setup bluetooth audio mobil.

5. Putar Musik di Smartphone 
Auto2000 mengingatkan bahwa jika langkah pertama sudah berhasil dilakukan, nyalakan musik di smartphone lalu atur volumenya sesuai kebutuhan. Upayakan tidak menyalakan musik terlalu kencang supaya suara klakson kendaraan di luar bisa terdengar.

6. Memastikan Sistem Audio Musik Berjalan Lancar
Untuk memastikan sistem audio tidak mengalami kendala, sesekali klik tombol pause atau next untuk mengecek audio berjalan dengan lancar. Sebab tak sedikit yang mengeluhkan bluetooth mobil bermasalah saat akan melakukan pairing dengan smartphone.

Baca: Toyota Calya Punya Fitur Bluetooth, Begini Cara Menggunakannya

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.


Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


OnePlus 12 Catat Skor AnTuTu Tertinggi, Rilis 5 Desember di Cina

1 hari lalu

OnePlus 12 (GSM Arena)
OnePlus 12 Catat Skor AnTuTu Tertinggi, Rilis 5 Desember di Cina

OnePlus 12 menghasilkan skor keseluruhan 2.333.033 poin pada benchmark AnTuTu.


Realme GT5 Pro Akan Hadir dengan Snapdragon 8 Gen 3 dan Pengisi Daya Nirkabel 50W, Harga Rp 7,6 Juta

1 hari lalu

Realme GT5 Pro (Realme)
Realme GT5 Pro Akan Hadir dengan Snapdragon 8 Gen 3 dan Pengisi Daya Nirkabel 50W, Harga Rp 7,6 Juta

Realme GT5 Pro akan menjadi smartphone pertama perusahaan dengan pengisian daya nirkabel.


OnePlus Menjadi Ponsel Android Terlaris Selama Amazon Great Indian Festival

1 hari lalu

OnePlus Open (Gizmochina)
OnePlus Menjadi Ponsel Android Terlaris Selama Amazon Great Indian Festival

OnePlus Open 5G menjadi ponsel lipat dengan penjualan tertinggi di Amazon.in di segmen harga di atas Rp 18,6 juta.


Analis: Huawei P70 Art Gunakan Sensor Sony IMX989 1 Inci dan Lensa Hybrid Mirip iPhone 15 Pro Max

1 hari lalu

Huawei Mate 60 Pro+ (Gizmochina)
Analis: Huawei P70 Art Gunakan Sensor Sony IMX989 1 Inci dan Lensa Hybrid Mirip iPhone 15 Pro Max

Seri Huawei P70 dikabarkan akan meluncur pada Maret 2024


Bocoran Spesifikasi Kamera Redmi K70, K70 Pro, dan K70e

4 hari lalu

Redmi K70 Pro (Redmi)
Bocoran Spesifikasi Kamera Redmi K70, K70 Pro, dan K70e

Redmi akan mengumumkan beberapa produk pada 29 November 2023 di Cina.


Inilah Calon Ponsel Termurah dengan Snapdragon 8 Gen 3

6 hari lalu

Redmi K70 Pro (Redmi)
Inilah Calon Ponsel Termurah dengan Snapdragon 8 Gen 3

Ponsel Redmi K70 Pro akan debut secara global sebagai seri Poco F6.


Poco F6 5G Diduga Ganti Nama dari Redmi K70e, Sertifikasi IMDA Isyaratkan Peluncuran Global

7 hari lalu

Poco F5 Pro (GSM Arena)
Poco F6 5G Diduga Ganti Nama dari Redmi K70e, Sertifikasi IMDA Isyaratkan Peluncuran Global

Poco F6 5G diduga merupakan nama baru dari Redmi K70e yang diluncurkan di Cina.


Honor 100 Diluncurkan Sebagai Ponsel Snapdragon 7 Gen 3 Pertama, Ini Harganya

7 hari lalu

Honor  meluncurkan seri Honor 100 di Cina pada Kamis, 23 November 2023. (Gizmochina)
Honor 100 Diluncurkan Sebagai Ponsel Snapdragon 7 Gen 3 Pertama, Ini Harganya

Seri Honor 100 sangat menekankan pada melayani para penggemar vlogging.


Seri Vivo X100 Pecahkan Rekor Penjualan Pertama, Melampaui Rp 2,181 Triliun di Cina

8 hari lalu

Vivo mengumumkan bahwa penjualan pertama seri X100 melampaui 1 miliar Yuan (Rp 2,181 triliun) di Cina. (Vivo)
Seri Vivo X100 Pecahkan Rekor Penjualan Pertama, Melampaui Rp 2,181 Triliun di Cina

Seri Vivo X100 memecahkan rekor angka penjualan di pasar dalam negeri Cina.


Penjualan Ponsel Global Kembali Tumbuh pada Oktober Setelah Turun dalam Dua Tahun

9 hari lalu

Huawei Mate 60 Pro+ (Gizmochina)
Penjualan Ponsel Global Kembali Tumbuh pada Oktober Setelah Turun dalam Dua Tahun

Penjualan ponsel pintar global berada di bawah tekanan selama dua tahun terakhir.