Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

4 Manfaat Kaca Film pada Mobil

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Ilustrasi penggunaan kaca film dari dalam kabin mobil listrik Tesla. (V-Kool)
Ilustrasi penggunaan kaca film dari dalam kabin mobil listrik Tesla. (V-Kool)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -Mayoritas pemilik mobil memasang berbagai akseseori pada mobil, salah satunya kaca film. Kaca film menjadi salah satu aksesori yang jamak terpasang pada banyak mobil.  Banyak orang yang memasang kaca film untuk terhindar dari panas ketika mobil digunakan.

Apa Saja Manfaat dari Kaca Film

Melansir dari laman Suzuki, kaca film memiliki beberapa manfaat, antara lain:

1. Mengurangi intensitas cahaya yang masuk

Tujuan utama dari pemasangan kaca film adalah untuk mengurangi intensitas cahaya yang masuk. Ketika berkendara di siang hari dengan sinar matahari yang terik, pemasangan kaca film akan membuat perjalanan Anda menjadi lebih nyaman karena cahaya yang masuk ke kabin menjadi berkurang.

Di samping itu, pemasangan kaca film juga bisa untuk mengurangi intensitas cahaya yang masuk pada malam hari, khususnya yang berasal dari sorot lampu LED.

2. Meningkatkan keamanan

Saat mobil mengalami benturan, kaca film dapat untuk menguatkan kaca dari benturan. Hal ini karena kaca film terbuat dari bahan lapis yang terdiri dari logam, polyester, dan perekat khusus.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

3. Mengurangi risiko kejahatan jalanan

Memasang kaca film juga bisa mengurangi risiko terjadinya kejahatan jalanan. Hal ini karena dengan memasang kaca film akan mengurangi pandangan orang dari luar ketika melihat bagian kabin mobil.

4. Menjaga privasi

Banyak orang yang memasang kaca film karena alasan privasi. Hal ini karena banyak orang yang tidak nyaman ketika berkendara dan terlihat oleh banyak orang dari luar. Oleh karena itu, memasang kaca film menjadi salah satu pilihan untuk menjaga privasi dan memberikan rasa nyaman ketika berkendara.

EIBEN HEIZIER
Baca juga : Kaca Film Baru 3M Diklaim Mampu Tolak Sinar UV Hingga 99,9 Persen

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Di Pulau Rempang Bakal Dibangun Pabrik Kaca: Ketahui Proses Pembuatan Kaca

5 hari lalu

Ilustrasi kaca jendela (Pixabay.com)
Di Pulau Rempang Bakal Dibangun Pabrik Kaca: Ketahui Proses Pembuatan Kaca

Indonesia bakal merugi jika perusahaan China Xinyi Group, produsen kaca, batal investasi di Pulau Rempang. Mengenal bagaimana proses pembuatan kaca.


Wincos Pamer Teknologi Kaca Film untuk Mobil Balap

34 hari lalu

Wincos hadirkan kaca film yang bisa dipakai untuk mobil balap. (Foto: TEMPO/Erwan Hartawan)
Wincos Pamer Teknologi Kaca Film untuk Mobil Balap

Wincos mamerkan teknologi kaca film yang bisa dipakai untuk mobil balap di GIIAS 2023. Simak informasi lengkapnya di sini:


ICE-u Luncurkan Lapisan Film untuk Layar Monitor Mobil di GIIAS 2023

42 hari lalu

ICE-u memperkenalkan memperkenalkan lapisan film untuk layar monitor bernama RG Shield Protective Film di ajang GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS), Senin, 14 Agustus 2023. TEMPO/Erwan Hartawan
ICE-u Luncurkan Lapisan Film untuk Layar Monitor Mobil di GIIAS 2023

ICE-u memperkenalkan memperkenalkan lapisan film untuk layar monitor bernama RG Shield Protective Film di GIIAS 2023


Kaca Film V-Kool-Hasbro Tawarkan Merchandise Resmi Film Transformers

8 Juni 2023

V-Kool. (V-Kool)
Kaca Film V-Kool-Hasbro Tawarkan Merchandise Resmi Film Transformers

Program menarik kacal film V-Kool-Hasbro ini berlaku pada periode 15 Juni hingga 15 Juli 2023.


1.000 Unit Wuling Alvez Pakai Kaca Film ICE-u, Buat Kabin Lebih Sejuk

18 April 2023

Kaca film ICE-u digunakan pada mobil Wuling Alvez. (Foto: ICE-u)
1.000 Unit Wuling Alvez Pakai Kaca Film ICE-u, Buat Kabin Lebih Sejuk

Wuling Motors Indonesia telah mempercayakan ICE-u Premium Window Film sebagai pemasok kaca filmnya.


Permudah Konsumen, V-Kool Resmikan Tokopedia Discovery Page di IIMS 2023

20 Februari 2023

Peresmian V-Kool Tokopedia Discovery Page di IIMS, 20 Februari 2023. TEMPO/Wawan Priyanto
Permudah Konsumen, V-Kool Resmikan Tokopedia Discovery Page di IIMS 2023

Di laman discovery page, V-Kool Indonesia menggandeng beberapa dealer V-Kool resmi di lima kota di Indonesia.


Bamsoet Yakin Kerja Sama IMI dan Motoshieldpro Menguntungkan

6 Desember 2022

Foto bersama Ketua MPR sekaligus Ketua IMI Bambang Soesatyo dengan Welly Tjandra dan Marlon Wuisan dari Motoshieldpro.
Bamsoet Yakin Kerja Sama IMI dan Motoshieldpro Menguntungkan

Kebutuhan kaca film di Indonesia sangat tinggi dan terus meningkat.


Kaca Film ICE-u Digunakan Lima APM Mobil

29 November 2022

Kaca film ICE-u Premium Window Film resmi sebagai kaca film Original Equipment Manufacturer (OEM) Wuling Air ev. Jakarta, 29 November 2022. TEMPO/Wawan Priyanto
Kaca Film ICE-u Digunakan Lima APM Mobil

Kaca film ICE-u Premium Window Film digunakan sebagai Original Equipment Manufacturer (OEM) sejumlah mobil baru seperti Honda WR-V dan Wuling Air ev.


ICE-u Luncurkan Kaca Film Ramah Lingkungan Seri RT70

29 November 2022

Kaca film ICE-u sebagai Original Equipment Manufacturer (OEM) Wuling Air ev, 29 November 2022. TEMPO/Wawan Priyanto
ICE-u Luncurkan Kaca Film Ramah Lingkungan Seri RT70

Saat ini kaca ICE-u digunakan sebagai kaca film Original Equipment Manufacturer lima Agen Pemegang Merek mobil di Indonesia.


V-Kool Luncurkan Pelindung Interior Mobil dan Pelapis Speedometer Motor

26 Oktober 2022

Bagian interior mobil yang sudah dilapisi PPF V-Kool Protection. (V-Kool)
V-Kool Luncurkan Pelindung Interior Mobil dan Pelapis Speedometer Motor

Pelindung interior mobil dan pelapis speedometer PPF V-Kool ditawarkan dengan harga mulai Rp 250 ribuan (mobil) dan Rp 100 ribuan (motor).