Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pengiriman Truk Listrik Tesla Semi ke Pepsi Dimulai 1 Desember 2022

Reporter

image-gnews
Truk listrik Tesla Semi, yang diperkenalkan pada 16  November 2017.  Tesla Inc meluncurkan sebuah prototipe truk rig listrik besar yang akan mulai diproduksi pada tahun 2019. Tesla/Handout via REUTERS
Truk listrik Tesla Semi, yang diperkenalkan pada 16 November 2017. Tesla Inc meluncurkan sebuah prototipe truk rig listrik besar yang akan mulai diproduksi pada tahun 2019. Tesla/Handout via REUTERS
Iklan

TEMPO.CO, JakartaTesla mengakan bahwa produsen minuman Pepsi akan menerima truk listrik Tesla Semi pada 1 Desember 2022. Mengutip Reuters, CEO Tesla Elon Musk pertama kali meluncurkan prototipe Semi baterai futuristik pada 2017. Ia mengatakan bahwa truk kelas 8 itu akan mulai diproduksi pada tahun 2019.

Akan tetapi timeline ini terkendala karena kekurangan suku cadang dan Musk mengatakan produksi ini akan ditunda hingga tahun berikutnya. Pada Agustus lalu, ia mengatakan rencana produksi truk komersial tersebut menjadi lebih jelas. 

Dalam cuitan twitter-nya, Musk menegaskan bahwa kendaraan tersebut memiliki jangkauan hingga 805 km. Masih belum jelas berapa banyak truk ini akan diproduksi.

“Sangat senang memberitahukan mulainya produksi truk listrik Tesla Semi dengan pengiriman pertama ke Pepsi pada 1 Desember!” tulis Musk.

Truk tersebut diperkirakan menelan biaya sebesar Rp 2,7 miliar, meskipun dapat memenuhi syarat keringanan pajak hingga Rp 609 juta di bawah program subsidi AS yang disetujui oleh Senat.

Pada 2017, Pepsi telah memesan 100 truk listrik Semi karena berupaya mengurangi biaya bahan bakar dan emisi.

Dalam sebuah wawancara, bos Pepsi Ramon Laguarta mengatakan transportasi menyumbang 10 persen dari emisi gas perusahaan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Produsen soda asal Amerika Serikat tersebut mengatakan akan menggunakan truk untuk mengirimkan makanan ringan dan minuman antara pusat manufaktur dan distribusi serta ke pengecer.

Tesla juga membeberkan keunggulan truk listrik bahwa akselerasi kendaraan besar hanya membutuhkan waktu 20 detik untuk mencapai 96 km per jam. Tak hanya itu, hanya dengan 30 menit dapat mengisi 70 persen baterai yang bisa menjangkau sekitar 500 km perjalanan.

KHOLIS KURNIA WATI | REUTERS

Baca juga: Akibat Krisis Chip, Tesla Stop Penggunaan Sensor Ultrasonik Akhir Tahun Ini

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mengenal Nicole Shanahan, Cawapres pilihan Robert F. Kennedy Jr.

2 hari lalu

Nicole Shanahan berbicara saat menjadi calon wakil presiden dari calon presiden independen Robert F. Kennedy, Jr., di Oakland, California., AS, 26 Maret 2024. REUTERS/Laure Andrillon
Mengenal Nicole Shanahan, Cawapres pilihan Robert F. Kennedy Jr.

Pengacara kaya raya keturunan Cina, Nicole Shanahan, mantan istri pendiri Google, Sergey Brin, adalah telah lama menjadi donor Partai Demokrat.


Mirip Ahli Telepati, Pasien Implan Chip Neuralink Bermain Game Online dengan Sinyal Otak

2 hari lalu

Ilustrasi desain Neuralink. Chip itu berada di belakang telinga, sementara elektroda dimasukkan ke dalam otak. Kredit: Neuralink/YouTube
Mirip Ahli Telepati, Pasien Implan Chip Neuralink Bermain Game Online dengan Sinyal Otak

Pasien implan chip otak Neuralink pamerkan pengalaman bermain game dengan "kekuatan pikiran". Hasil kerja chip yang dicangkok ke dalam kepalanya.


Ilmuwan di Cina Kembangkan Chip Otak Seperti Neuralink, Sukses Uji di Ikan Zebra

14 hari lalu

Ikan Zebra (Wikipedia)
Ilmuwan di Cina Kembangkan Chip Otak Seperti Neuralink, Sukses Uji di Ikan Zebra

Chip otak yang dikembangkan mampu melacak aktivitas hingga 100 ribu sel yang bisa mengendalikan ikan zebra berenang walaupun dalam kondisi lumpuh.


Media Sosial X Merambah ke Smart TV, Berpotensi Saingi YouTube

17 hari lalu

Logo baru media sosial X, dahulu Twitter. REUTERS/Dado Ruvic
Media Sosial X Merambah ke Smart TV, Berpotensi Saingi YouTube

Media sosial X digadang-gadang memiliki fitur video panjang yang akan ditempatkan di Smart TV. Sinyal untuk menyaingi YouTube?


Bos Transjakarta Sebut 9 dari 10 Orang Jakarta Bisa Akses Transjakarta dengan Jalan Kaki Maksimal 10 Menit

21 hari lalu

Sejumlah pekerja menyelesaikan revitalisasi Halte Transjakarta Cawang UKI di Jakarta, Jumat, 17 November 2023. PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) merevitalisasi Halte Cawang UKI atau Cawang Sentral yang pengerjaannya telah mencapai 65-70 persen dan ditargetkan pada akhir tahun 2023 sudah bisa beroperasi. TEMPO/M Taufan Rengganis
Bos Transjakarta Sebut 9 dari 10 Orang Jakarta Bisa Akses Transjakarta dengan Jalan Kaki Maksimal 10 Menit

Bos PT Transjakarta mengklaim 9 dari 10 orang di Jakarta bisa mengakses layanan Transjakarta hanya dengan berjalan kaki 5 hingga 10 menit.


Donald Trump bertemu dengan Elon Musk di Florida, Apa Agendanya?

22 hari lalu

Presiden AS Donald Trump dan Elon Musk di Firing Room 4 setelah peluncuran roket SpaceX Falcon 9 dan pesawat ruang angkasa Crew Dragon pada misi SpaceX Demo-2 NASA ke Stasiun Luar Angkasa Internasional dari Kennedy Space Center NASA di Cape Canaveral, Florida, AS 30 Mei 2020. REUTERS/Jonathan Ernst
Donald Trump bertemu dengan Elon Musk di Florida, Apa Agendanya?

Mantan presiden Amerika Serikat Donald Trump bertemu dengan CEO Tesla Elon Musk, salah satu orang terkaya di dunia, di Florida pada akhir pekan.


Facebook-Instagram Down, Elon Musk, dan Penguins of Madagascar

22 hari lalu

Meme Elon Musk. Foto: X
Facebook-Instagram Down, Elon Musk, dan Penguins of Madagascar

Facebook dan Instagram kena bully netizen X, bermula dari meme yang diunggah Elon Musk


Uang Pesangon Tak Dibayar, Mantan Pejabat Eksekutif Twitter Gugat Elon Musk

23 hari lalu

Elon Musk telah memberhentikan Chief Executive Twitter Parag Agrawal, Chief Financial Officer Ned Segal dan kepala urusan hukum dan kebijakan Vijaya Gadde. Musk menuduh mereka menyesatkan dirinya dan investor Twitter atas jumlah akun palsu di platform media sosial itu. REUTERS/Dado Ruvic/Illustration
Uang Pesangon Tak Dibayar, Mantan Pejabat Eksekutif Twitter Gugat Elon Musk

Sejumlah mantan pejabat level eksekutif di Twitter melayangkan gugatan ke Elon Musk karena belum juga membayar uang pesangon setelah dipecat Musk


Kanal YouTube IVE, Monsta X, dan Cravity Diretas, Namanya Berubah Jadi SpaceX

24 hari lalu

Grup K-pop, IVE. Foto: Instagram/@ivestarship
Kanal YouTube IVE, Monsta X, dan Cravity Diretas, Namanya Berubah Jadi SpaceX

Kanal YouTube IVE, Monsta X, dan Cravity mendadak berubah namanya menjadi SpaceX. Starship Entertainment mengatakan sedang dalam proses pemulihan.


Mahasiswa ITS Gagas Aspal Ramah Lingkungan, Hasil Modifikasi Lumpur Panas dan Serat Kelapa Sawit

25 hari lalu

Ilustrasi pembuatan jalan aspal.[pxfuel.com]
Mahasiswa ITS Gagas Aspal Ramah Lingkungan, Hasil Modifikasi Lumpur Panas dan Serat Kelapa Sawit

Tim mahasiswa dari ITS menggagas pemakaian limbah lumpur Lapindo dan serat kepala sawit untuk membuat aspal ramah lingkungan.