Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Begini Jika Pengemudi Mobil Alphard Mengantuk di Jalan Tol

Reporter

image-gnews
Tiga penumpang mobil MPV premium Toyota Alphard meninggal dalam  pada Kamis pagi, 24 November 2022, di Jalan Tol Semarang - Solo KM 490. Alphard hitam nopol AD 374 Z tersebut menabrak pantat truk trailer nopol H 1913 AR, sebelum banting setir ke kanan lalu menghajar median jalan. FOTO: Antara
Tiga penumpang mobil MPV premium Toyota Alphard meninggal dalam pada Kamis pagi, 24 November 2022, di Jalan Tol Semarang - Solo KM 490. Alphard hitam nopol AD 374 Z tersebut menabrak pantat truk trailer nopol H 1913 AR, sebelum banting setir ke kanan lalu menghajar median jalan. FOTO: Antara
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Tiga penumpang mobil MPV premium Toyota Alphard meninggal dalam kecelakaan pagi tadi, Kamis, 24 November 2022, di Jalan Tol Semarang - Solo KM 490.

Alphard hitam nopol AD 374 Z tersebut menabrak pantat truk trailer nopol H 1913 AR, sebelum banting setir ke kanan lalu menghajar median jalan.

"Sopir mobil Alphard diduga mengantuk sehingga kendaraannya oleng dan menabrak truk yang melaju searah di depannya," ucap Kepala Bidang Humas Polda Jateng Komisaris Besar Iqbal Alqudusy hari ini.

Dia menjelaskan ketika itu mobil Alphard yang dikemudikan Jefri Fajar Rifai, 42 tahun, warga Kabupaten Klaten, melaju di jalan tol dari arah Semarang menuju Solo dengan kecepatan cukup tinggi. Saat sampai di KM 490, Alphard menabrak bagian belakang truk yang melaju di depannya, Jefri lalu membanting setir ke kanan lalu menabrak median jalan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Tiga penumpang Toyota Alpahard nahas tadi pun tewas, yakni Ivan (34) dan Mega Puspita (35) warga Ceper, Kabupaten Klaten, serta Eka Lestari (36) warga Kota Magelang, Jateng.

Baca: Harga Mobil Alphard dan Vellfire Januari 2022 Naik Rp 17,95 Juta

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Libur Panjang Akhir Tahun, PT Hutama Karya Pasang 982 Unit CCTV dan Dirikan Pos PAM di Jalan Tol

23 jam lalu

Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) yaitu jalan tol Indralaya-Prabumulih. ANTARA/HO-Corcom PT Hutama Karya
Libur Panjang Akhir Tahun, PT Hutama Karya Pasang 982 Unit CCTV dan Dirikan Pos PAM di Jalan Tol

Menjelang libur panjang akhir tahun ini, PT Hutama Karya telah melengkapi jalan tol dengan 982 unit CCTV .


Spesifikasi Mobil yang Dimiliki Irjen Karyoto, Kapolda yang Digugat Firli Bahuri

1 hari lalu

Kapolda Metro Jaya Irjen Karyoto mendatangi massa saat unjuk rasa yang lakukan oleh Gerakan Nasional ANti LGBT melakukan aksi jelang diselenggarakan konser Coldplay di kawasan Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Rabu, 15 November 2023. Dari aksinya massa menuntut untuk membatalkan konser Coldplay yang dianggap dapat menyuarakan gerakan Lesbian, Gay, Biseksual, dan Transgender. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Spesifikasi Mobil yang Dimiliki Irjen Karyoto, Kapolda yang Digugat Firli Bahuri

Kapolda Metro Jaya Irjen Karyoto digugat oleh mantan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri. Simak spesifikasi mobil Kaartoyo:


Kecelakaan Tunggal, Alphard Terguling dan Terbakar di Dekat Tol Bintaro

1 hari lalu

Alphard terguling dan terbakar di dekat Tol Bintaro. (Dok NTMC Polri)
Kecelakaan Tunggal, Alphard Terguling dan Terbakar di Dekat Tol Bintaro

Mobil mewah Alphard mengalami kecelakaan tunggal di kawasan pintu masuk Bintaro Xchange Bintaro-Jakarta, hingga terguling dan terbakar.


Jumlah Pengguna Jalan Tol Diprediksi Naik 24 Persen Saat Libur Nataru

2 hari lalu

Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) yaitu jalan tol Indralaya-Prabumulih. ANTARA/HO-Corcom PT Hutama Karya
Jumlah Pengguna Jalan Tol Diprediksi Naik 24 Persen Saat Libur Nataru

Peningkatan lalu lintas saat libur Nataru di jalan tol diperkirakan mencapai 24 persen, dari semula 990.000 menjadi 1.230.000 kendaraan.


Libur Akhir Tahun, Pengguna Tol Diprediksi Meningkat 24 Persen

2 hari lalu

Sejumlah truk pengangkut barang melintas di Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) ruas Kayu Agung-Palembang (Kapal)  di Kabupaten Ogan Komering Ili (OKI), Sumatera Selatan, Kamis 13 April 2023. Pemerintah mengatur pembatasan operasional angkutan Lebaran untuk jenis angkutan barang non sembako dan BBM dilarang melintas di Jalur mudik mulai tanggal 17 April 2023 atau pada H-5 Lebaran. ANTARA FOTO/Nova Wahyudi
Libur Akhir Tahun, Pengguna Tol Diprediksi Meningkat 24 Persen

Libur akhir tahun, PT Hutama Karya memprediksi lonjakan lalu lintas di Jalan Tol Trans Sumatera atau JTTS meningkat hingga 24 persen.


Mulai Besok Tarif Jalan Tol Semarang - Solo Naik, Berapa Jumlahnya?

4 hari lalu

Ilustrasi jalan tol. dok.TEMPO
Mulai Besok Tarif Jalan Tol Semarang - Solo Naik, Berapa Jumlahnya?

Pengelola jalan tol Semarang-Solo, PT Trans Marga Jateng berencana memberlakukan tarif baru mulai 27 November 2023, pukul 00.00 WIB.


Ada Pemeliharaan Rutin di Jalan Tol Jakarta-Cikampek hingga Rabu, Berikut Titik Lokasinya

6 hari lalu

Kemacetan truk barang yang akan menuju kawasan MM 2100 di Tol Jakarta- Cikampek, Cibitung, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis 23 November 2023.  Kemacetan tersebut terjadi akibat buruh menutup pintu tol menuju dan keluar kawasan MM 2100 saat menuntut kenaikan Upah Minimum Provinsi (UMP) Jawa Barat 2024. ANTARA FOTO/Fakhri Hermansyah
Ada Pemeliharaan Rutin di Jalan Tol Jakarta-Cikampek hingga Rabu, Berikut Titik Lokasinya

Jasa Marga kembali melakukan pemeliharan rutin ruas jalan Tol Jakarta-Cikampek. Pekerjaan jalan ini dimulai Jumat malam, 24 November 2023, hingga Rabu


Kendaraan Angkutan Barang Bakal Dibatasi Operasionalnya Saat Libur Nataru

6 hari lalu

Truk melintasi tol Cikampek kawasan Jakasampurna, Bekasi, Jawa Barat, Senin, 26 Juni 2023. Kementerian Perhubungan (Kemenhub) akan melakukan pembatasan angkutan barang selama periode cuti bersama dan libur hari raya Idul Adha pada 27-30 Juni 2023 mendatang. Pembatasan operasional angkutan barang mulai diberlakukan mulai pada 27 Juni 2023 pukul 16.00 WIB sampai dengan pukul 24.00 WIB. TEMPO/Tony Hartawan
Kendaraan Angkutan Barang Bakal Dibatasi Operasionalnya Saat Libur Nataru

Kepolosian akan membatasi operasional kendaraan angkutan barang saat libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2023/2024 untuk mengantisipasi kemacetan.


Terasa Mengantuk Setelah Berenang, Apa Penyebabnya?

6 hari lalu

Ilustrasi pria berenang. photodeck.com
Terasa Mengantuk Setelah Berenang, Apa Penyebabnya?

Ada berbagai faktor yang membuat orang merasa mengantuk setelah berenang


PT Hutama Karya Pasang 3.704 Smart Lamp di Jalan Tol Trans Sumatera

8 hari lalu

Foto udara pembangunan ruas jalan tol Padang - Pekanbaru di Nagari Kasang, Kabupaten Padangpariaman, Sumatera Barat, Jumat 26 Februari 2021. Pemerintah telah menyiapkan anggaran sebesar Rp821 miliar untuk membebaskan lahan Tol Padang-Pekanbaru seksi I sepanjang 32,4 kilometer dengan target pencairan uang ganti kerugian (UKG) yakni sebelum lebaran 2021. ANTARA FOTO/Iggoy el Fitra
PT Hutama Karya Pasang 3.704 Smart Lamp di Jalan Tol Trans Sumatera

PT Hutama Karya memasang 3.704 Smart Lamp di sejumlah ruas tol yang dikelola sepanjang Jalan Tol Trans Sumatera atau JTTS.