"

4 Pos Pengamanan Didirikan Jelang Libur Nataru, Lihat Lokasinya

Reporter

Pemudik tampak melintas di Jalan Tol Pekalongan arah Jakarta pada Rabu, 4 Mei 2022. Arus balik mudik Lebaran 2022 mulai terlihat pada H+3 Lebaran. TEMPO/Wawan Priyanto
Pemudik tampak melintas di Jalan Tol Pekalongan arah Jakarta pada Rabu, 4 Mei 2022. Arus balik mudik Lebaran 2022 mulai terlihat pada H+3 Lebaran. TEMPO/Wawan Priyanto

TEMPO.CO, Jakarta - Pemerintah Kota Pekalongan, Jawa Tengah, bakal mendirikan empat pos pengamanan jelang libur Nataru (Natal dan Tahun Baru 2023). Nantinya pos pengamanan tersebut bakal di sebar ke beberapa titik.

Informasi tersebut disampaikan langsung oleh Pelaksana Tugas Kepala Dinas Perhubungan Kota Pekalongan Soesilo. Ia mengatakan empat pos pengamanan itu akan dibangun di sekitar Plaza Pekalongan, pintu keluar tol Setono, depan Transmart, dan sekitar Jalan Jetayu.

Dirinya juga menjelaskan bahwa kesiapan pengamanan liburan Nataru telah dibahas dalam forum  lalu lintas angkutan jalan (FLLAJ). Kesiapan itu juga akan melibatkan TNI/Polri dan Satpol PP (Pamong Praja).

"Kami menilai di lokasi itu sering menjadi titik kerawanan dan kemacetan arus lalu lintas kendaraan sehingga perlu mendapatkan penjagaan petugas," kata dia seperti dikutip Tempo.co dari situs berita Antara hari ini, Kamis, 8 Desember 2022.

Lebih lanjut dirinya menyebut kegiatan pengamanan libur Nataru akan menugaskan 150 personel. Para petugas ini nantinya juga akan dibantu dari instansi lain untuk mengamankan masyrakat.

"Ratusan personel tersebut akan disiagakan untuk pengamanan libur Natal 2022 dan Tahun Baru yang rencananya dilaksanakan mulai 23 Desember 2022," kata Soesilo menjelaskan.

Terlepas dari itu, Soesilo memprediksi adanya lonjakan keramaian massa pada liburan Nataru tahun ini. Dirinya meminta agar masyarakat lebih waspada dan berhati-hati ketika ingin menikmati libur Nataru.

"Bagi masyarakat yang berlibur dengan menggunakan kendaraan agar berhati-hati di jalan raya, karena arus lalu lintas kendaraan dipastikan akan padat," tutup dia.

Baca juga: Formula 1 2023 Bakal Hadirkan 6 Sprint Race, di Mana Saja Tempatnya?

ANTARA

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto








Ini Pelanggaran Lalu Lintas Terbanyak di Pekalongan

26 hari lalu

Ilustrasi Razia pengendara motor/antisipasi begal. ANTARA/Rivan Awal Lingga
Ini Pelanggaran Lalu Lintas Terbanyak di Pekalongan

Polisi Kota Pekalongan dalam Operasi Keselamatan Candi 2023 menyita STNK 287, SIM C 42, SIM A/B/B I/B II 37, dan motor 20 unit.


Evaluasi Nataru 2022, Menhub Sebut Penumpang Pesawat Mulai Beralih ke Kereta

33 hari lalu

Calon penumpang kereta api memasuki peron Stasiun Pasar Senen di Jakarta, Senin, 19 Desember 2022. PT KAI Daop 1 Jakarta telah menyiapkan 20 Kereta tambahan per hari dari Stasiun Senen dan Gambir karena diproyeksikan jumlah penumpang kereta api di DAOP 1 Jakarta pada libur Natal 2022 dan Tahun Baru akan mengalami kenaikan 10 persen dibanding 2021. ANTARA/Muhammad Adimaja
Evaluasi Nataru 2022, Menhub Sebut Penumpang Pesawat Mulai Beralih ke Kereta

Menteri Budi Karya menyebut pada musim libur natal dan tahun baru atau nataru, jumlah penumpang angkutan kereta api melonjak sangat signifikan.


Persiapan Pelayanan Angkutan Lebaran 2023 di Pelabuhan Merak Jadi Perhatian Legislator

38 hari lalu

Anggota komisi V DPR RI Tubagus Haerul Jaman saat mengikuti Kunjungan Kerja Spesifik (Kunspik) Komisi V DPR RI ke PT ASDP Indonesia Ferry dan Kementerian Perhubungan, Provinsi Banten, Kamis (9/02/2023). Foto: Balggys/nr
Persiapan Pelayanan Angkutan Lebaran 2023 di Pelabuhan Merak Jadi Perhatian Legislator

PT ASDP perlu membangun koordinasi dengan pemangku kepentingan terkait


Mendag: Kami Berusaha Keras Memastikan Stok Bahan Pokok Bulan Puasa Terjaga Baik

18 Januari 2023

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan (kedua kiri) bersama Wakil Ketua Satuan Tugas Khusus (Satgasus) Pencegahan Korupsi Polri Novel Baswedan (kiri) melakukan sidak ke pabrik baja tulangan beton di PT Long Teng Iron and Steel Product di Pasar Kemis, Kabupaten Tangerang, Banten, Kamis 12 Januari 2023. Menteri Perdagangan bersama tim Kepolisian RI melakukan penertiban terhadap 2.300 ton baja tulang beton yang tidak memenuhi Standar Nasional Indonesia (SNI) senilai Rp32 miliar. ANTARA FOTO/Fauzan
Mendag: Kami Berusaha Keras Memastikan Stok Bahan Pokok Bulan Puasa Terjaga Baik

Mendag Zulkifli Hasan memastikan pemerintah memantau ketersediaan stok dan harga bahan pokok menjelang bulan Puasa.


Sederet Rekomendasi Aneka Kuliner Khas Kota Pekalongan

13 Januari 2023

Sego megono kuliner khas Pekalongan yang terdiri dari nasi, urap nangka mud. Bisa dipadu juga dengan mendoan, baceman, iwak pe, dan lain-lain. (Instagram @humaspemkotpekalongan)
Sederet Rekomendasi Aneka Kuliner Khas Kota Pekalongan

Nikmati aneka kuliner khas Kota Pekalongan yang bisa jadi pilihan rekomendasi berikut.


Menyegarkan Mata, Daftar Destinasi Wisata Pegunungan di Pekalongan

13 Januari 2023

Seorang wisatawan yang berkunjung ke kawasan wisata Petungkriyono Pekalongan, bersantai di atas hammock sembari menikmati Curug Bajing dari kejauhan. (Instagram @petungkriyono.di)
Menyegarkan Mata, Daftar Destinasi Wisata Pegunungan di Pekalongan

Tak hanya soal batik yang legendaris, Pekalongan juga punya banyak destinasi wisata elok mulai dari air terjun, puncak, telaga, hingga pegunungan.


KAI Layani 4,4 Juta Penumpang Selama Libur Nataru, Naik 123 Persen

10 Januari 2023

Calon penumpang sedang melakukan pengecekan tiket oleh petugas saat hendak memasuki peron kereta api di stasiun Gambir, Jakarta, Senin, 26 Desember 2022. TEMPO/MAGANG/Abdullah Syamil Iskandar
KAI Layani 4,4 Juta Penumpang Selama Libur Nataru, Naik 123 Persen

PT Kereta Api Indonesia (KAI) melayani penumpang sebanyak 4.407.277 selama periode perjalanan Nataru 2022/2023.


Bandara Soekarno-Hatta Menjadi Bandara Tersibuk di Asean selama Nataru

9 Januari 2023

Calon penumpang pesawat berjalan di selasar Terminal 3 Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Jumat, 23 Desember 2022. PT Angkasa Pura II selaku pengelola Bandara Soekarno Hatta mencatat puncak arus mudik Natal 2022 terjadi pada H -2 dengan jumlah 1.090 penerbangan dan penumpang sebanyak 159.282 orang. ANTARA/Muhammad Iqbal
Bandara Soekarno-Hatta Menjadi Bandara Tersibuk di Asean selama Nataru

Bandara Soekarno-Hatta menjadi bandar paling sibuk di kawasan Asean selama masa Nataru 2022-2023.


ITDC Bangun Fasilitas Pengamanan The Mandalika agar Wisatawan Nyaman

9 Januari 2023

Fasilitas Keamanan di kawasan Mandalika. Dokumentasi ITDC
ITDC Bangun Fasilitas Pengamanan The Mandalika agar Wisatawan Nyaman

Pembangunan fasilitas pengamanan di The Mandalika ini berupa gate atau gerbang yang dapat dibuka dan ditutup ini mencapai 18 hingga 83 persen.


PT KAI: Kedatangan 417 Ribu Penumpang ke Jakarta Selama Libur Nataru

9 Januari 2023

Penumpang kereta jarak jauh menunggu jadwal keberangkatan di Stasiun Gambir saat masa mudik Lebaran di Jakarta, Kamis, 28 April 2022. Sejak 22 April sampai 1 Mei sebanyak 312.200 tiket telah terjual. TEMPO/Subekti
PT KAI: Kedatangan 417 Ribu Penumpang ke Jakarta Selama Libur Nataru

PT KAI mencatat kedatangan penumpang Kereta Api Jarak Jauh (KAJJ) yang turun di sejumlah stasiun wilayah Jakarta telah mencapai 417.500 penumpang.