Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Cuaca Ekstrem Melanda, Ini Tips Aman Berkendara Motor

Ilustrasi cuaca ekstrem. ANTARA/Saiful Bahri
Ilustrasi cuaca ekstrem. ANTARA/Saiful Bahri
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta mengeluarkan peringatan dini potensi cuaca ekstrem sejumlah daerah di Ibu Kota hari ini, Rabu, 28 Desember 2022.

Cuaca ekstrem bahkan berpotensi terjadi di wilayah Bogor hingga Depok. Pengendara motor perlu melakukan beberapa persiapan dan mengetahui tips berkendara aman.

"BMKG memprakirakan potensi curah hujan dengan Intensitas Sedang-lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang untuk periode tanggal 25 Desember 2022 - 01 Januari 2023 di wilayah DKI Jakarta,” kata BPBD DKI hari ini.

Menurut BPBD DKI, berdasarkan analisis Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) dalam periode tersebut terdapat potensi signifikan dinamika atmosfer yang berdampak pada peningkatan curah hujan di sejumlah wilayah Indonesia.

Potensi cuaca ekstrem tersebut khususnya terjadi selama liburan Nataru 2023.

Masyarakat masih bisa melakukan perjalanan menggunakan sepeda motor, namun mesti mewaspadai hujan deras dan angin kencang, 

Berikut 5 tips berkendara motor saat musim hujan dan cuaca ekstrem dari Yamaha Babel :

1. Jaga Jarak Aman

Tips berkendara motor dalam kondisi hujan deras atau cuaca ekstrem diperlukan jarak yang aman. jalan licin membuat traksi atau daya cengkram ban motor berkurang.

2. Selalu Waspada

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Berusaha tetap fokus terhadap lingkungan sekitar baik kendaraan lain, jalan berlubang, atau orang yang menyeberang.

3. Penggunaan Rem

Tips berkendara motor saat cuaca ekstrem berikutnya adalah melakukan pengereman dengan halus dan perlahan. Ingat, saat hujan apalagi hujan deras traksi atau daya cengkram ban motor terhadap permukaan jalan yang basah menjadi berkurang.

4. Gunakan Safety Gear yang Tepat

Penggunaan peralatan keselamatan berkendara mesti diperhatikan, seperti jas hujan model setelan (atasan dan bawahan), helm dengan visor bening, sepatu karet anti air, dan sarung tangan.

5. Kondisi Motor Terjaga

Untuk menghindari kecelakaan perlu diperhatikan kondisi motor, seperti rem motor yang pakem, kembangan ban motor tidak gundul, tekanan ban motor sesuai standar spek, serta kelistrikan berfungsi baik.

Baca: Tips berkendara, Begini Cara Ngegas Motor yang Benar

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


2 Penjambret di Pondok Aren Babak Belur Dikeroyok Massa, Curi HP Milik Anak 9 Tahun

5 hari lalu

Ilustrasi penjambretan. Swns.com
2 Penjambret di Pondok Aren Babak Belur Dikeroyok Massa, Curi HP Milik Anak 9 Tahun

Dua sekawan penjambret babak belur di keroyok massa. Keduanya kepergok saat melakukan aksi pencurian terhadap G seorang bocah berusia 9 tahun.


Pengendara Harley-Davidson Tabrak Lari di Ciamis

8 hari lalu

Ilustrasi motor gede Harley-Davidson. REUTERS/Gary Cameron
Pengendara Harley-Davidson Tabrak Lari di Ciamis

Pada Sabtu lalu, Komunitas pecinta moge Harley-Davidson tersebut memang sedang merayakan ulang tahun HDCI Bandung di Pantai Pangandaran.


5 Aturan Bawa Barang di Atas Motor agar Tidak Membahayakan

8 hari lalu

Pengendara motor membawa barang belanjaan melintasi Pasar Tasik Cideng, Jakarta, Senin, 20 Maret 2023. Pelanggan dari pasar ini merupakan pedagang yang akan menjual kembali secara eceran. Tempo/Tony Hartawan
5 Aturan Bawa Barang di Atas Motor agar Tidak Membahayakan

Terdapat 5 aturan membawa barang di atas motor. Berikut Tempo.co merangkumnya seperti dilansir dari laman Wahana Honda hari ini, Sabtu, 27 Mei 2023:


4 Tips Berkemah Pakai Motor agar Aman dan Nyaman

8 hari lalu

Berkemah dengan motor. (Foto: PT SIS)
4 Tips Berkemah Pakai Motor agar Aman dan Nyaman

Berikut tips dan beberapa hal yang harus diperhatikan oleh para pengendara saat berkemah menggunakan sepeda motor, versi Suzuki:


Koleksi Mobil Gibran yang Dipanggil PDIP Usai Bertemu Prabowo

11 hari lalu

Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming Raka bertemu dengan Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto di Solo, Jumat malam, 19 Mei 2023. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Koleksi Mobil Gibran yang Dipanggil PDIP Usai Bertemu Prabowo

Wali Kota Solo Gibran Rakabuming dipanggil PDIP setelah pertemuannya dengan bakal calon presiden Prabowo Subianto. Intip koleksi mobil dia:


Jangan Pasang Ponsel di Setang Sepeda Motor, Bisa Bikin HP Rusak

14 hari lalu

Ilustrasi holder smartphone di sepeda motor. Tokopedia
Jangan Pasang Ponsel di Setang Sepeda Motor, Bisa Bikin HP Rusak

Getaran yang dihasilkan dari sepeda motor akan tersalurkan ke ponsel dan bisa membuat komponen di dalam ponsel rusak.


MV Agusta Bantah Rumor akan Diakuisisi KTM

14 hari lalu

MV Agusta Superveloce 800 dibalut dengan gearbox enam percepatan dipermudah dengan adnya quick shifter MV EAS 2.0 (Pemindahan dampingan yang dibantu secara elektronik). mvagusta.com.au
MV Agusta Bantah Rumor akan Diakuisisi KTM

Sejak November 2022 muncul isu yang menyebutkan bahwa MV Agusta akan diakuisisi KTM.


WMO: Siap-siap, Suhu Global Diprediksi Akan Meningkat dalam 5 Tahun Ke Depan

16 hari lalu

Warga berjalan sambil membawa payung saat hujan di kawasan Bundaran Hotel Indonesia, Jakarta, Senin, 1 November 2021. BMKG mengingatkan adanya potensi bencana hidrometeorologi yang berupa banjir, banjir bandang, tanah longsor, angin kencang, dan puting beliung. ANTARA/Akbar Nugroho Gumay
WMO: Siap-siap, Suhu Global Diprediksi Akan Meningkat dalam 5 Tahun Ke Depan

Organisasi Meteorologi Dunia atau WMO prediksi kenaikan suhu global diperkirakan akan menyentuh rekor barunya dalam 5 tahun ke depan.


Peserta Arak-Arakan Timnas U-22 Kedapatan Langgar Lalu Lintas, Tak Pakai Helm hingga Bonceng Tiga

16 hari lalu

Para penggemar timnas U-22 Indonesia yang memadati jalanan di depan Kantor Kemenpora dan TVRI, Senayan, Jakarta, Jumat, 19 Mei 2023. TEMPO/Randy
Peserta Arak-Arakan Timnas U-22 Kedapatan Langgar Lalu Lintas, Tak Pakai Helm hingga Bonceng Tiga

Untuk mengamankan arak-arakan timnas U-22 itu, jajaran kepolisian telah mengatur arus lalu lintas di sekitar Kemenpora.


Tips Terhindar Getok Harga dari Bengkel Nakal

17 hari lalu

Ilustrasi bengkel mitra Federal Oil. (Federal Oil)
Tips Terhindar Getok Harga dari Bengkel Nakal

Menghindari oknum seperti itu lebih baik. Sebelum ke bengkel, pahami cara jitu anti getok harga bengkel!