"

Drag Race and Drag Bike Championship 2023 Digelar di Palembang

Reporter

Seorang pembalap mengendarai motornya dalam ajang Dragbike Championship 2012 di Parkir Timur Senayan, Jakarta, (15/12). Finalis dalam ajang Ajang balap ini akan dikirim ke seri Drag Race Thailand. Tempo/Fardi Bestari
Seorang pembalap mengendarai motornya dalam ajang Dragbike Championship 2012 di Parkir Timur Senayan, Jakarta, (15/12). Finalis dalam ajang Ajang balap ini akan dikirim ke seri Drag Race Thailand. Tempo/Fardi Bestari

TEMPO.CO, Jakarta - Pemerintah Kota Palembang dilaporkan bakal menggelar ajang balap bertajuk Drag Race and Drag Bike Championship pada 11-12 Maret 2023. Dalam penyelenggaraannya pemerintah setempat bekerja sama dengan Ikatan Motor Indonesia (IMI).

Informasi tersebut disampaikan langsung oleh Ketua Penyelenggara Palembang Emas Darussalam Drag Race and Drag Bike Championship 2023, Ediyus. Dirinya mengatakan, ini merupakan ajang adu kecepatan mobil dan motor jarak pendek.

"Event balap terbesar di Palembang pada tahun ini direncanakan digelar di trek Jakabaring Palembang," kata Ediyus seperti dikutip Tempo.co dari situs berita Antara hari ini, Rabu, 8 Februari 2023.

"Bersama AGProduction, kami kembali menggelar kompetisi Drag Race dan Drag Bike. Apalagi didukung penuh instansi terkait mulai Dispora Kota Palembang, Polrestabes sampai Wali Kota. Inilah yang terbesar tahun ini," tambah dia.

Lebih lanjut dirinya menjelaskan bahwa kegiatan Palembang Emas Darussalam Drag Race and Drag Bike Championship 2023 sejalan dengan program Polrestabes Kota Palembang dalam meminimalisir adanya balapan liar.

"Kapolrestabes Kota Palembang, Kombes Pol M. Ngajib mendukung penuh event ini. Beliau berharap dengan adanya balapan resmi bakal stop ajang balapan liar," jelas dia.

Sementara itu, Kepala Dispora Palembang Isnaini Madani juga menyambut positif gelaran Drag Race and Drag Bike Championship 2023 di Palembang. Menurut dia, ajang balap ini akan menghadirkan hadiah uang pembinaan dan seritifkat.

Bagi para pecinta balap nasional yang ingin mengetahui informasi lebih lanjut untuk melakukan pendaftaran, bisa langsung menghubungi panitia di nomor ini: 0852-6785-8585. Selain itu calon pendaftar juga bisa langsung datang ke Sekretariat Panitia Palembang Emas Darussalam Drag Race and Drag Bike Championship 2023.

Pilihan Editor: Mobil Listrik Neta V yang Diduga Produk Esemka Bakal Hadir di Malaysia?

ANTARA

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto




Berita Selanjutnya





Ivan Ortola Pecahkan Rekor Menjelang Kualifikasi 2 Moto3 Portugal

5 jam lalu

Pembalap Angeluss MTA Team, Ivan Ortola. Foto : Angeluss MTA Team
Ivan Ortola Pecahkan Rekor Menjelang Kualifikasi 2 Moto3 Portugal

Pada hari yang serah di Sirkuit Portimao hari ini, pada sesi pertama, para pembalap Moto3 menuju lintasan untuk laga P3 berebut tempat di Q2.


Jack Miller Red Bull Catat Rekor Baru Latihan MotoGP, Pol Espargaro Luka Parah

10 jam lalu

Brad Binder dan Jack Miller akan menjadi tim kuat di MotoGP 2023. (Foto: Red Bull KTM Factory Racing MotoGP)
Jack Miller Red Bull Catat Rekor Baru Latihan MotoGP, Pol Espargaro Luka Parah

Pol Espargaro diterbangkan ke rumah sakit dengan helikopter dari lintasan MotoGP untuk perawatan cedera punggung dan leher.


Kitty O'Neil Pembalap Wanita Tercepat, Google Doodle Mengenangnya

11 jam lalu

Kitty O'Neil. wikipedia.org
Kitty O'Neil Pembalap Wanita Tercepat, Google Doodle Mengenangnya

Pembalap wanita Kitty O'Neil adalah perempuan pertama yang bekerja dengan agensi bakat besar di AS, Stunts Unlimited. Google Doodle mengenangnya.


Menikmati Hamparan Padang Savana ala Afrika di Palembang

2 hari lalu

Sapi beragam jenis sedang meruput di lahan milik BPTU HPT Sembawa. Tempat dikenal sebagai padang savananya Sumsel. TEMPO/Parliza Hendrawan
Menikmati Hamparan Padang Savana ala Afrika di Palembang

Di lokasi ini ada hamparan padang savana dengan rumput yang menghijau.


Rute Sirkuit Formula E Jakarta 2024 Bakal Lewati Kawasan Masjid Istiqlal

2 hari lalu

Wakil Ketua Komisi III DPR Ahmad Sahroni
Rute Sirkuit Formula E Jakarta 2024 Bakal Lewati Kawasan Masjid Istiqlal

Ketua Pelaksana Formula E Jakarta 2022 Ahmad Sahroni mengatakan balap mobil listrik itu akan digelar di street circuit.


Melihat Keunikan Pura Agung Sriwijaya di Palembang Saat Libur Nyepi

3 hari lalu

Bagian dalam Pura Agung Sriwijaya, Palembang. TEMPO/Parliza Hendrawan
Melihat Keunikan Pura Agung Sriwijaya di Palembang Saat Libur Nyepi

Pura Agung Sriwijaya terletak bersebelahan dengan Komplek Garuda II Kodam II Sriwijaya Palembang dan Musala Al Ihsan.


Aston Martin Bikin Model Konfigurator Mobil Balap Digital di Pit Formula 1

5 hari lalu

AMR23, mobil balap Formula 1 dari Tim Aston Martin (AMF1). Dok. Aston Martin
Aston Martin Bikin Model Konfigurator Mobil Balap Digital di Pit Formula 1

Publisitas digital online configurator Aston Martin juga didorong penampilan menawan pembalap Fernando Alonso di Grand Prix Formula 1 Bahrain.


Balap Motor OnePrix 2023 Berlakukan Superpole Race, Apa itu?

5 hari lalu

Pergelaran Kejurnas Balap Motor Oneprix 2019. (foto: dok. Oneprix)
Balap Motor OnePrix 2023 Berlakukan Superpole Race, Apa itu?

Balap motor OnePrix 2023 juga mengalami perubahan jumlah lap balapan di setiap kelas. Kelas Expert menerapkan 24 lap. Superpole menarik bagi penonton.


MotoGP Punya Musik Tema Baru, Penciptanya Komposer Film Hollywood

7 hari lalu

Marco Beltrami. Foto : marcobeltrami.com
MotoGP Punya Musik Tema Baru, Penciptanya Komposer Film Hollywood

Pencipta musik MotoGP juga penggubah musik film-film laris di bioskop-bioskop dunia, termasuk Terminator 3, Resident Evil, Scream, dan World War Z.


Lewis Hamilton Sebut Mercedes Merosot Lagi di F1 Tahun Ini

7 hari lalu

Pembalap Mercedes, Lewis Hamilton dalam F1 Bahrain GP di Bahrain International Circuit, Sakhir, Bahrain, 3 Maret 2023. REUTERS/Rula Rouhana
Lewis Hamilton Sebut Mercedes Merosot Lagi di F1 Tahun Ini

Lewis Hamilton mengatakan tim Mercedes harus menyingkirkan tiga tim agar memiliki kesempatan menang di F1 musim 2023.