Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Intip Isi Garasi Kepala BNPT Baru Komjen Rycko Amelza Dahniel

image-gnews
Komisaris Jenderal Rycko Amelza Dahniel setelah dilantik sebagai Perwira Tinggi Detasemen Khusus 88 Antiteror Polri atau Densus 88 di Mabes Polri, Jakarta, Jumat, 31 Maret 2023. Rycko ditunjuk sebagai Kepala BNPT dan akan dilantik oleh Presiden Joko Widodo. Tempo/Eka Yudha Saputra
Komisaris Jenderal Rycko Amelza Dahniel setelah dilantik sebagai Perwira Tinggi Detasemen Khusus 88 Antiteror Polri atau Densus 88 di Mabes Polri, Jakarta, Jumat, 31 Maret 2023. Rycko ditunjuk sebagai Kepala BNPT dan akan dilantik oleh Presiden Joko Widodo. Tempo/Eka Yudha Saputra
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Joko Widodo atau Jokowi resmi melantik Komisaris Jenderal (Komjen) Rycko Amelza Dahniel sebagai Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme. Rycko menggantikan posisi Komjen Boy Rafli Amar yang memasuki masa pensiun.

Sebelum menjabat sebagai Kepala BNPT, Rycko sempat dimutasi oleh Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo dari posisi Kepala Lembaga Pendidikan dan Pelatihan (Kalemdiklat) Polri menjadi Pati Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri.

Menjabat sebagai Kepala BNPT baru, Rycko Amelza tercatat memiliki harta kekayaan yang terdaftar di Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN)Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) sebesar Rp 16.925.215.110. Harta tersebut terakhir kali dilaporkan pada 22 Desember 2014.

Total harta kekayaan Rycko Amelza terdiri dari harta atas tanah dan bangunan senilai Rp 14.205.765.000, harta alat transportasi dan mesin Rp 418 juta, harta bergerak lainnya Rp 20 juta, serta kas dan setara kas Rp 2.281.450.110.

Dari data LHKPN tersebut, Rycko tercatat memiliki koleksi kendaraan yang nilainya Rp 418 juta. Lulusan Akademi Kepolisian (Akpol) tahun 1998 ini diketahui memiliki tiga unit mobil dan satu unit sepeda motor yang mengisi garasi rumahnya.

Berikut daftar koleksi kendaraan Kepala BNPT baru Komjen Rycko Amelza Dahniel.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

1. Toyota Kijang Innova tahun 2012 senilai Rp 150 juta
2. Toyota Kijang Innova tahun 2014 senilai Rp 200 juta
3. Toyota Hard Top tahun 1981 senilai Rp 60 juta
4. Sepeda motor Honda tahun 2010 senilai Rp 8 juta

Pilihan Editor: Koleksi Mobil Irjen Karyoto, Kapolda Metro Jaya Baru Pengganti Fadil Imran

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto


Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mutasi Polri, Kapolres Jakpus Diangkat Jadi Dirlantas Polda Jawa Timur

21 jam lalu

Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Pol. Komarudin menjelaskan rangkaian pemeriksaan perihal kebakaran di Museum Nasional. TEMPO/Savero Aristia Wienanto
Mutasi Polri, Kapolres Jakpus Diangkat Jadi Dirlantas Polda Jawa Timur

Salah satu pejabat Polda Metro Jaya kena mutasi Polri baru-baru ini. Kapolres Jakarta Pusat Komarudin diangkat menjadi Dirlantas Polda Jawa Timur.


Daftar Presiden Indonesia yang Pernah Menjadi Pimpinan Partai Politik

22 jam lalu

Daftar Presiden Indonesia yang Pernah Menjadi Pimpinan Partai Politik

Kebanyakan Presiden di Indonesia adalah pimpinan partai. Namun ada juga yang bukan.


Jadi Ketua Tim Pemenangan Ganjar, Arsjad Rasjid Cuti Sebagai Dirut Indika Energy

1 hari lalu

Presiden Joko Widodo menerima buku ASEAN Bussines Roadmap dari Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (KADIN) Indonesia, Arsjad Rasjid saat Peresmian Pembukaan ASEAN Business Investment Summit 2023 di Istana Negara, Jakarta, Jumat 1 September 2023. TEMPO/Subekti.
Jadi Ketua Tim Pemenangan Ganjar, Arsjad Rasjid Cuti Sebagai Dirut Indika Energy

Arsjad Rasjid memutuskan menjadi Ketua Tim Pemenangan Ganjar setelah mendapatkan restu dari orang terkasih di sekelilingnya.


Eks Anggota Densus 88 Pembunuh Sopir Taksi Online di Depok Divonis Seumur Hidup

2 hari lalu

Terdakwa kasus pembunuhan sopir taksi online di Depok, Bripda Haris Sitanggang saat menjalani sidang tuntutan di Pengadilan Negeri Depok, Rabu, 30 Agustus 2023. TEMPO/Ricky Juliansyah
Eks Anggota Densus 88 Pembunuh Sopir Taksi Online di Depok Divonis Seumur Hidup

Eks personel Densus 88, Bripda Haris Sitanggang, membunuh sopir taksi online Sony Rizal karena terjerat utang akibat judi online


Projo Umumkan Dukungan Capres 2024 pada Pertengahan Oktober

2 hari lalu

Ketua BAPILPRES PROJO, Panel Barus menyampaikan Projo tegak lurus dengan Jokowi dan akan mengumumkan calon presiden yang akan diusung Pilpres 2024 pada RAKORNAS Oktober dalam Konferensi Pers di Kantor DPP Projo, Jalan Pancoran Timur Nomor 37, Pengadegan, Pancoran, Jakarta Selatan, Senin 25 September 2024. TEMPO
Projo Umumkan Dukungan Capres 2024 pada Pertengahan Oktober

Panel Barus mengatakan hasil Rakernas Projo nanti adalah keputusan final. Dukungan Projo adalah keputusan Jokowi.


PDIP Depok Bicara Kaesang Berlabuh ke PSI: Belum Ada Kinerja, Baru Gambar

3 hari lalu

Kepsen:Kaesang Pangarep resmi menerima KTA dari Ketua Umum PSI secara simbolis di Kota Solo, Jawa Tengah, Sabtu, 23 September 2023. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
PDIP Depok Bicara Kaesang Berlabuh ke PSI: Belum Ada Kinerja, Baru Gambar

PSI adalah partai politik yang selama ini getol mengusung Kaesang sebagai bakal calon Wali Kota Depok di pilkada mendatang.


Pengukuhan ANIES Jakarta Utara Ingatkan Tuntasnya IMB Sejumlah Gereja

3 hari lalu

Bacapres Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) Anies Baswedan  menjawab dinamika politik di Rumah Joglo, Jakarta Selatan, Kamis, 7 September 2023.  TEMPO/Tika Ayu
Pengukuhan ANIES Jakarta Utara Ingatkan Tuntasnya IMB Sejumlah Gereja

Para relawan mengaku puas dengan kinerja Anies selama menjabat sebagai Gubernur Jakarta dan diharapkan dapat membawa perubahan besar bagi Indonesia.


Kaesang Pangarep Berharap Dapat Membawa PSI Masuk Senayan

4 hari lalu

Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Giring Ganesha (ketiga kiri) didampingi Wakil Dewan Pembina Grace Natalie (kanan) memberikan friendship card atau Kartu Tanda Anggota (KTA) secara simbolis kepada Kaesang Pangarep (ketiga kanan) didampingi istri Erina Gudono (kedua kanan) di Sumber, Solo, Jawa Tengah, Sabtu 23 September 2023. Kaesang Pangarep resmi bergabung menjadi anggota Partai Solidaritas Indonesia (PSI) setelah menerima KTA yang diserahkan secara langsung oleh sejumlah petinggi PSI. ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha
Kaesang Pangarep Berharap Dapat Membawa PSI Masuk Senayan

Kaesang Pangarep berharap dapat membawa PSI melenggang masuk ke Senayan dan meraih kursi perwakilan di DPR RI.


Giliran Air AC Bocor Deras Viral dari LRT Jabodebek, Ini Penjelasan Penanganannya

4 hari lalu

Video viral air AC bocor di kereta LRT Jabodebek. Twitter
Giliran Air AC Bocor Deras Viral dari LRT Jabodebek, Ini Penjelasan Penanganannya

Video viral di media sosial berisi peristiwa air AC bocor mengucur deras dalam kereta LRT Jabodebek, Sabtu 23 September 2023.


Kantor Bupati Pohuwato Dibakar Massa, Ini Profil Saipul Mbuinga Benarkah Kepala Daerah Termiskin di Gorontalo?

4 hari lalu

Saipul Mbuinga Bupati Pohuwato Gorontalo. wikipedia.org
Kantor Bupati Pohuwato Dibakar Massa, Ini Profil Saipul Mbuinga Benarkah Kepala Daerah Termiskin di Gorontalo?

Kantor Bupati Pohuwato, Gorontalo dibakar massa pada 21 September 2023. Ini profil Saipul Mbuinga, benarkah kepala daerah termiskin?