Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bradley Ray Bersiap Hadapi WSBK Eropa 2023

image-gnews
Pembalap motor dari Tim Yamaha Motoxracing, Bradley Ray. Foto : worldSBK
Pembalap motor dari Tim Yamaha Motoxracing, Bradley Ray. Foto : worldSBK
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pembalap motor dari Tim Yamaha Motoxracing, Bradley Ray, menyiapkan diri berlaga di WSBK (World Superbike) 2023 ronde Eropa tahun ini.

Rekan setim pembalap Indonesia Galang Hendra Pratama tersebut akan menghadapi balap motor WSBK Belanda di Sirkuit TT Assen Belanda pada 21-23 April nanti.

Kini, Bradley Ray mengikuti tes dan persiapan WSBK di Sirkuit Barcelona-Catalunya setelah selama dua hari tes  di MotorLand Aragon.

"Saya percaya diri dengan kecepatan balapan yang sebenarnya dan kecepatan yang kami miliki," kata Ray dalam siaran pers Yamaha hari ini, Selasa, 4 April 2024.

Bradley Ray melewatkan balap motor WSBK 2023 putaran Australia dan Indonesia karena ia mengikuti program pengujian awal tahun. Pilih-pilih balapan bisa dibilang sudah biasa. Tim Yamaha Motoxracing melakukan hal yang sama pada 2022.

Dalam tes di Barcelona hari pertama, Bradley Ray menyelesaikan 69 lap dengan waktu terbaik 1 menit 43,006 detik, atau sekitar 2,5 detik lebih lambat dari juara Alvaro Bautista dari Tim Aruba.it Ducati.

Adapun hari kedua, ia mengalami crash di lap kedua namun mampu menyelesaikan 30 lap dengan waktu terbaik 1 menit 43,320 detik.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pembalap asal Inggris itu pernah berkompetisi di WSBK dengan tampil satu kali 2018. Bradley Ray pernah menyabet gelar Superbike Inggris (BSB) pada 2022 berssama motor balap Yamaha YZF R1.

"Motor R1 yang saya kendarai di BSB dan WSBK ini sama, tapi ternyata memiliki perbedaan. Saya tinggal membiasakan diri dengan sistem kelistrikan, chassis, untuk membuat saya nyaman saat balapan," tutur Ray.

ANTARA

Pilihan Edtor: Daftar Harga Tiket WSBK Mandalika 2023 dengan Diskon 75 Persen

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.


Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mahasiswa Universitas Halu Uleo Korban TPPO: Ferienjob Itu Eksploitasi Mahasiswa di Jerman

1 hari lalu

Mahasiswa Universitas Halu Uleo foto bersama di Bandara Soekarno-Harta saat akan berangkat ferienjob ke Jerman. Istimewa
Mahasiswa Universitas Halu Uleo Korban TPPO: Ferienjob Itu Eksploitasi Mahasiswa di Jerman

Korban TPPO modus ferienjob menyesal mengikuti program magang bohong. Mahasiswa dieksploitasi selama mengikuti kegiatan di Jerman.


Top 3 Dunia: Minggu Palma Dihalangi Israel, 4 Negara Eropa Siap Akui Negara Palestina

3 hari lalu

Bendera Palestina berkibar di samping bendera PBB untuk pertama kali di Markas Besar PBB di Manhattan, New York, 1 Oktober 2015. Sidang majelis Umum PBB menyetujui keputusan untuk mengibarkan bendera Palestina dan Vatikan. REUTERS/Andrew Kelly
Top 3 Dunia: Minggu Palma Dihalangi Israel, 4 Negara Eropa Siap Akui Negara Palestina

Berita Top 3 Dunia pada Senin 25 Maret 2024 diawali Israel menghalangi ribuan umat Kristen dari Tepi Barat untuk merayakan Minggu Palma


Israel Peringatkan 4 Negara Eropa karena Akan Akui Negara Palestina

3 hari lalu

Menteri Transportasi Israel, Israel Katz Sebastian Scheiner/Pool via REUTERS
Israel Peringatkan 4 Negara Eropa karena Akan Akui Negara Palestina

Israel mengatakan kepada empat negara Eropa bahwa rencana untuk berupaya mencapai pengakuan negara Palestina merupakan hadiah bagi teroris


Jerman Krisis Tenaga Kerja, Minta Pelajar Sopiri Trem

4 hari lalu

Penumpang melintasi rel kereta api pada jam sibuk di stasiun kereta Gare de Lyon, saat karyawan kereta melakukan aksi mogok massal, di Paris, 3 April 2018. Aksi mogok pekerja kereta di Prancis mengganggu kelancaran perjalanan kereta di Eropa terutama untuk rute perjalanan dari Prancis ke Inggris dan Brussels yang dilayani kereta Eurostar. REUTERS
Jerman Krisis Tenaga Kerja, Minta Pelajar Sopiri Trem

Jerman sedang mengalami krisis tenaga kerja sehingga meminta anak muda magang menjadi sopir trem.


Kota di Portugal Ini Jadi Destinasi Pariwisata Berkembang di Eropa

6 hari lalu

Braga, Portugal. Unsplash.com/Julia Koblitz
Kota di Portugal Ini Jadi Destinasi Pariwisata Berkembang di Eropa

Selain Lisbon dan Porto, Braga juga dilirik wisatawan yang mengunjungi Portugal. Destinasi apa yang menarik di sana?


3 Pembalap Indonesia Naik Podium di Asia Road Racing Championhip Thailand, Andi Gilang Juara

11 hari lalu

Andi Gilang di ARRC. (Foto: Instagram/@27_andigilang)
3 Pembalap Indonesia Naik Podium di Asia Road Racing Championhip Thailand, Andi Gilang Juara

Tiga pembalap Indonesia mampu naik podium di Asia Road Racing Championhip (ARRC) seri perdana. Andi Gilang juara.


Warga Resah Area Bintaro Dijadikan Arena Balap Liar Jelang Sahur

12 hari lalu

Perempatan Penabur, Bintaro, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan yang dijadikan arena adu kecepatan atau speeding oleh puluhan remaja menjelang sahur, Minggu 17 Maret 2024. Foto: TEMPO/Muhammad Iqbal
Warga Resah Area Bintaro Dijadikan Arena Balap Liar Jelang Sahur

Perempatan Penabur, Bintaro, Kota Tangerang Selatan kerap dijadikan arena balap liar para remaja menjelang sahur


64 Wisatawan Kapal Pesiar dari Eropa Kunjungi Desa Mambalan

17 hari lalu

Wisatawan Kapal Pesiar Kunjungi Desa Mambalan, Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat. (Dok. Kantor Desa Mambalan)
64 Wisatawan Kapal Pesiar dari Eropa Kunjungi Desa Mambalan

Wisatawan kapal pesiar Fred Olsen Cruise Line mengikuti program menyusuri desa Mambalan


4 Tips Buat yang Pertama Kali Mencoba Sleeper Train

21 hari lalu

Ilustrasi sleeper train. Freepik.com/bearfotos
4 Tips Buat yang Pertama Kali Mencoba Sleeper Train

Pengalaman perjalanan malam dengan sleeper train layak dicoba jika bepergian ke Eropa


Rudal Korea Utara Ditembakkan ke Ukraina, Miliki Komponen Buatan Eropa dan AS

37 hari lalu

Seorang pria memotret bagian-bagian dari rudal tak dikenal, yang diyakini pihak berwenang Ukraina dibuat di Korea Utara dan digunakan dalam serangan di Kharkiv awal pekan ini, di tengah serangan Rusia terhadap Ukraina, di Kharkiv, Ukraina 6 Januari 2024. REUTERS/Vyacheslav Madiyevskyy
Rudal Korea Utara Ditembakkan ke Ukraina, Miliki Komponen Buatan Eropa dan AS

Sebuah rudal Korea Utara yang ditembakkan ke Ukraina timur oleh Rusia ternyata mengandung ratusan komponen elektronik buatan perusahaan Eropa dan AS