AISI Perkirakan Motor Listrik Mulai Dipasarkan Tahun Ini

Reporter

Naufal Shafly

Sabtu, 6 Januari 2018 17:30 WIB

Menteri ESDM Ignasius Jonan mencoba motor listrik Gesits (Garasindo Electric Scooter ITS) di halaman Kementerian ESDM, Jakarta, 19 Oktober 2017. Jonan yakin Motor Gesits akan bisa bersaing dengan motor konvensional. ANTARA

TEMPO.CO, Jakarta - Asosiasi Industri Sepeda Motor Indonesia (AISI) memperkirakan penjualan motor listrik akan mulai dilakukan pada tahun ini sebagai langkah uji coba. Hal tersebut sejalan dengan draft tentang peraturan kendaraan listrik yang sudah hampir disepakati oleh pihak instansi terkait dengan pihak asosiasi.

Kepala Bidang Komersial AISI, Sigit Kumala, mengatakan, regulasi tentang kendaraan listrik kemungkinan besar akan rampung pada tahun ini. Beberapa produsen yang sudah mempunyai produk motor listrik harus menyesuaikan produknya dengan regulasi yang nanti akan ditetapkan.

Baca: Regulasi Baru Belum Siap, Begini Aturan Pajak Motor Listrik

“Kalau yang lalu kan (produk motor listrik dari beberapa produsen) masih berupa prototype. Nanti kalau peraturan sudah jadi berarti produknya harus mengikuti peraturan yang sudah disepakati,” ujar Sigit kepada Tempo, Jumat, 5 Januari 2018, melalui sambungan telepon.

Sigit menjelaskan, pihaknya telah intens melakukan komunikasi dengan instansi terkait untuk menyiapkan regulasi kendaraan listrik.

Simak: Yamaha India Menyiapkan Motor Listrik Bermodel Sport R15?

Beliau berharap, peraturan kendaraan listrik yang akan diterapkan bisa mengikuti peraturan yang berlaku di dunia internasional dan dapat diterima oleh masyarakat Indonesia.

Saat ini, beberapa produsen motor listrik sudah bersiap-siap untuk memasarkan produknya di Indonesia. Gesits dan Viar Q1 bahkan sudah beberapa kali melakukan uji coba produk. Sedangkan Yamaha, memperkenalkan e-Vino beberapa waktu lalu.

Advertising
Advertising

Berita terkait

Jokowi Sebut Kapasitas Produksi Motor Listrik di RI 1,6 Juta Unit, Baru Tercapai 100 Ribu Unit

10 jam lalu

Jokowi Sebut Kapasitas Produksi Motor Listrik di RI 1,6 Juta Unit, Baru Tercapai 100 Ribu Unit

Presiden Jokowi menyebut Indonesia memiliki peluang pasar yang besar untuk mengembangkan ekosistem kendaraan motor listrik. Begini penjelasannya.

Baca Selengkapnya

FIF Dapatkan Pembiayaan Hijau, untuk Leasing Motor Listrik hingga Panel Surya

1 hari lalu

FIF Dapatkan Pembiayaan Hijau, untuk Leasing Motor Listrik hingga Panel Surya

FIF mendapatkan pembiayaan hijau senilai USD 60 juta dari tiga bank asal Jepang. Modal itu buat leasing motor listrik hingga panel surya.

Baca Selengkapnya

Begini Cara Daftar Konversi Motor Bensin ke Motor Listrik

3 hari lalu

Begini Cara Daftar Konversi Motor Bensin ke Motor Listrik

Pendaftaran konversi motor bensin menjadi motor listrik dapat dilakukan dengan dua cara, yakni offline dan online. Begini caranya.

Baca Selengkapnya

Terkini: Jokowi Keluhkan Rp 180 Triliun Hilang karena Pengobatan ke Luar Negeri, Es Krim Magnum Mengandung Plastik dan Logam

9 hari lalu

Terkini: Jokowi Keluhkan Rp 180 Triliun Hilang karena Pengobatan ke Luar Negeri, Es Krim Magnum Mengandung Plastik dan Logam

Presiden Jokowi mengeluhkan hilangnya Rp 180 triliun devisa karena masyarakat berobat ke luar negeri. Es krim Magnum ditarik karena mengandung plastik

Baca Selengkapnya

Pemerintah Subsidi Biaya Konversi Sepeda Motor Listrik Rp10 Juta, Ini Caranya

9 hari lalu

Pemerintah Subsidi Biaya Konversi Sepeda Motor Listrik Rp10 Juta, Ini Caranya

Pemerintah memberikan insentif Rp10 juta kepada pemilik sepeda motor berbahan bakar bensin yang mengkonversi mesinnya menjadi motor listrik.

Baca Selengkapnya

10 Daftar Motor Listrik Murah, Harganya Mulai 2 Jutaan

46 hari lalu

10 Daftar Motor Listrik Murah, Harganya Mulai 2 Jutaan

Berikut ini deretan rekomendasi motor listrik murah yang dijual mulai Rp2 jutaan setelah mendapatkan subsidi dari pemerintah.

Baca Selengkapnya

ITS Uji Coba Baterai Aluminium Udara ke Motor Listrik

52 hari lalu

ITS Uji Coba Baterai Aluminium Udara ke Motor Listrik

Tim dari ITS melakukan uji coba purwarupa generasi pertama Baterai Aluminium Udara pada sepeda motor listrik.

Baca Selengkapnya

Kemenhub Buka Kemungkinan Motor Listrik Masuk Program Mudik Gratis, Syaratnya..

59 hari lalu

Kemenhub Buka Kemungkinan Motor Listrik Masuk Program Mudik Gratis, Syaratnya..

DJKA Kemenhub menyatakan belum mempunyai SOP yang jelas untuk pengangkutan motor listrik dalam program mudik gratis.

Baca Selengkapnya

Motor Listrik Belum Masuk Materi Kompetisi Honda Instruktur Safety Riding Asia-Oceania 2024

1 Maret 2024

Motor Listrik Belum Masuk Materi Kompetisi Honda Instruktur Safety Riding Asia-Oceania 2024

Indonesia mengirim empat perwakilan instruktur untuk mengikuti kompetisi Honda Safety Riding di Thailand, 29 Februari - 1 Maret 2024.

Baca Selengkapnya

IIMS 2024: Pacific Bike Bawa Sepeda dan Motor Listrik Terbaru

24 Februari 2024

IIMS 2024: Pacific Bike Bawa Sepeda dan Motor Listrik Terbaru

Pacific Bike memperkenalkan jajaran sepeda listrik dan motor listrik terbarunya di pameran IIMS 2024. Apa saja modelnya?

Baca Selengkapnya