Mobil Militer Buatan Tata Motors Ini Mirip Range Rover

Reporter

Terjemahan

Selasa, 22 Mei 2018 08:50 WIB

Tata Safari Storme memiliki desain mirip Range Rover. Sumber: drivespark.com

TEMPO.CO, New Delhi - Tata Motors akan memasok mobil untuk militer India sebanyak 3.192 unit dengan Safari Storme 4x4. Model ini memiliki desain mirip dengan Range Rover buatan Land Rover, bahkan warna hijau dongker-nya sangat mirip.

Saat ini, Tata Motors telah melakukan pengiriman. Safari Storme 4x4 menggunakan warna hijau dongker lengkap dengan velg yang disemprot dengan warna yang sama. Tampilan ini menambah kesan mobil ini lebih garang.

Baca: Tata Motors Luncurkan Pikab Tata Super Ace HT di Denpasar

Tata Safari Storme akan menjadi kendaraan utilitas seperti patroli sekunder dan alat tempur ringan lainnya. Tata Motors juga akan memasok mobil untuk pertempuran ringan. Namun Tata Safari Storme tidak akan digunakan sebagai kendaraan tempur garis depan karena membutuhkan desain yang berbeda dan lebih kuat.

Tata Motors belum mengungkapkan output daya dari Army-spec Safari Storme. Versi Safari Storme yang lama menggunakan mesin diesel empat silinder, turbocharged berkapasitas 2,2 liter yang menghasilkan 154bhp dan torsi 400Nm. Mesin ini dikawinkan dengan gearbox manual 6-percepatan dengan penggerak empat roda.

Baca: Inilah Penantang Toyota Fortuner dari Pabrikan India Tata Motors

Tata Safari Storme Army Edition memiliki fitur keamanan, mulai dual airbag, ABS, EBD, kontrol stabilitas elektronik, hingga rollover mitigation. Safari Storme spek militer akan mendapat holder di fender kiri belakang, lampu tambahan di bumper depan, dan antena di kap mesin Tata Motors.

DRIVESPARK

Advertising
Advertising

Berita terkait

11 Unit Range Rover Terkena Recall di Australia, Begini Penyebabnya

16 Januari 2024

11 Unit Range Rover Terkena Recall di Australia, Begini Penyebabnya

Land Rover melakukan penarikan kembali atau recall untuk 11 unit Range Rover dan Range Rover Sport 2023 di Australia.

Baca Selengkapnya

Range Rover Listrik Bakal Rilis 2025, Performa Mirip Versi Mesin V8

15 Desember 2023

Range Rover Listrik Bakal Rilis 2025, Performa Mirip Versi Mesin V8

Jaguar Land Rover (JLR) mengonfirmasi akan meluncurkan Range Rover listrik pada tahun 2025.

Baca Selengkapnya

Range Rover Velar Rilis di Indonesia, Simak Spesifikasinya

18 November 2023

Range Rover Velar Rilis di Indonesia, Simak Spesifikasinya

Range Rover Velar dilengkapi sistem audio Meridian Signature Sound System dengan 23 speaker dan daya amplifier 1.300 W.

Baca Selengkapnya

Range Rover PHEV Meluncur di Indonesia, Harga Tembus Rp 5,2 Miliar

7 September 2023

Range Rover PHEV Meluncur di Indonesia, Harga Tembus Rp 5,2 Miliar

The New Range Rover Plug-in Hybrid Electric Vehicle (PHEV) resmi meluncur di Indonesia dengan dua tipe. Simak informasi lengkapnya di sini:

Baca Selengkapnya

Sopir Range Rover yang Tewaskan 8 Orang, Didakwa dengan Pasal Pembunuhan

9 Mei 2023

Sopir Range Rover yang Tewaskan 8 Orang, Didakwa dengan Pasal Pembunuhan

Sopir mobil Range Rover yang menabrak kerumunan orang hingga menewaskan delapan orang di Texas, didakwa dengan pasal pembunuhan dan penyerangan

Baca Selengkapnya

Mobil Listrik Range Rover Bakal Dirilis Tahun 2025

21 April 2023

Mobil Listrik Range Rover Bakal Dirilis Tahun 2025

Jaguar Land Rover (JLR) mengonfirmasi akan merilis mobil listrik Range Rover pertama mereka pada 2025.

Baca Selengkapnya

Range Rover Classic Bob Marley akan Dilelang, Begini Kondisinya

27 Februari 2023

Range Rover Classic Bob Marley akan Dilelang, Begini Kondisinya

Bagi penggemar sejati Bob Marley yang juga petrolhead memiliki Range Rover ini menjadi sesuatu yang tidak ternilai dan kesempatan sekali seumur hidup.

Baca Selengkapnya

Jaguar Land Rover Recall Mobil, Berpotensi Oli Mesin Bocor

7 Februari 2023

Jaguar Land Rover Recall Mobil, Berpotensi Oli Mesin Bocor

Mobil lain pabrikan Jaguar Land Rover yang juga direcall adalah 229 unit Jaguar F-Pace 27 buatan Oktober 2022 - 24 November 2022.

Baca Selengkapnya

Tata Motors Rayakan Pencapaian 50 Ribu Mobil Listrik

30 Desember 2022

Tata Motors Rayakan Pencapaian 50 Ribu Mobil Listrik

Ke-50 ribu mobil listrik Tata Motors didorong oleh salah satu andallnya, Tata Nexon EV.

Baca Selengkapnya

Bantu Argentina Kalahkan Belanda, Ini 3 Koleksi Mobil Nahuel Molina

12 Desember 2022

Bantu Argentina Kalahkan Belanda, Ini 3 Koleksi Mobil Nahuel Molina

Nahuel Molina menyelesaikan pertandingan babak perempatfinal Piala Dunia 2022 antara Belanda vs Argentina dengan baik.

Baca Selengkapnya