Elon Musk Bos Tesla Digugat Gara-gara Tuduhan Penipuan

Reporter

Antara

Jumat, 28 September 2018 11:57 WIB

CEO Tesla Motors, Elon Musk. businessinsider.com

TEMPO.CO, Jakarta - Regulator telah mengajukan gugatan terhadap bos produsen mobil listrik Tesla, Elon Musk melalui cuitan yang ia kirim, untuk mengambil alih perusahaan tersebut. Regulator ingin Musk berhenti menjalankan perusahaan publik.

Baca: Mobil Canggih Tesla Model 3 Dicuri dengan Meretas Lewat Ponsel

Elon Musk dituduh membuat pernyataan palsu terhadap publik yang berpotensi akan merugikan investor, dia adalah salah satu eksekutif paling terkenal yang dituduh oleh Securities and Exchange Commission (SEC) dari penipuan sekuritas.

SEC berusaha agar Musk tidak lagi menjabat sebagai direktur dari perusahaan yag melayani perdaganagan secara publik dan berharap menerapkan denda perdata dan solusi lain atas kasus in, namun badan pengatur tidak memilik kekuatan penegakan kriminal.

Dalam gugatan yang diajukan di New York pada hari Kamis 28 September 2018, SEC mengatakan Musk "tahu atau sembrono dalam tidak mengetahui" bahwa pernyataannya adalah salah atau menyesatkan.

Baca: Mobil Tesla Model 3 Kini Bisa Parkir Otomatis

Pada bulan Agustus, Musk menulis kepada 22 juta pengikut Twitternya bahwa ia telah "mendapatkan dana aman" untuk mengambil Tesla menjadi kepemilikan pribadi senilai 420 dolar AS per saham (sekira Rp6.274.590), yang menyebabkan harga saham Tesla naik tajam untuk waktu yang singkat.

Warga Afrika Selatan, Kanada dan AS yang berusia 47 tahun itu kemudian mengatakan dia memutuskan menentang rencana tersebut. Musk menolak tuduhan SEC.

ANTARA

Advertising
Advertising

Berita terkait

Top 3 Dunia: Ditipu Elon Musk Palsu Hingga Judi Online Kejahatan Transnasional

1 hari lalu

Top 3 Dunia: Ditipu Elon Musk Palsu Hingga Judi Online Kejahatan Transnasional

Berita Top 3 Dunia pada Jumat 26 April 2024 diawali oleh kabar seorang wanita di Korea Selatan ditipu oleh orang yang mengaku sebagai Elon Musk

Baca Selengkapnya

Wanita Korsel Ditipu Elon Musk Palsu Lewat Deepfake, Rugi Rp 811 Juta

2 hari lalu

Wanita Korsel Ditipu Elon Musk Palsu Lewat Deepfake, Rugi Rp 811 Juta

Elon Musk palsu menipu seorang wanita di Korea Selatan dengan menggunakan aplikasi deepfake. Bagaimana modusnya?

Baca Selengkapnya

Vietnam Penjarakan Konglomerat Lagi, Pengusaha Minuman Terjerat Penipuan Rp 648 M

3 hari lalu

Vietnam Penjarakan Konglomerat Lagi, Pengusaha Minuman Terjerat Penipuan Rp 648 M

Vietnam kembali melakukan tindakan keras dalam pemberantasan korupsi dengan memenjarakan konglomerat minuman ringan.

Baca Selengkapnya

37 Tahun Rudy Salim, Kisah Sukses Pengusaha Muda yang Pernah DO di 2 Fakultas Kedokteran

4 hari lalu

37 Tahun Rudy Salim, Kisah Sukses Pengusaha Muda yang Pernah DO di 2 Fakultas Kedokteran

Pengusaha muda Rudy Salim hari ini berusia 37 tahun. Ia pernah drop ot (DO) dari dua fakultas kedokteran, untuk mendalami bisnis otomotif.

Baca Selengkapnya

Tesla Turunkan Harga Teknologi Full Self Driving Menjadi $8.000

5 hari lalu

Tesla Turunkan Harga Teknologi Full Self Driving Menjadi $8.000

Awal bulan ini, Elon Musk mengatakan bahwa Tesla akan meluncurkan robotaksi pada tanggal 8 Agustus 2024.

Baca Selengkapnya

PM Australia Sebut Elon Musk Miliarder Sombong Gara-gara Tolak Hapus Unggahan di X

5 hari lalu

PM Australia Sebut Elon Musk Miliarder Sombong Gara-gara Tolak Hapus Unggahan di X

Perdana Menteri Australia Anthony Albanese menyebut Elon Musk sebagai miliarder sombong karena tak mau menghapus unggahan di media sosial X.

Baca Selengkapnya

Elon Musk Berdebat dengan Pemerintah Australia Soal Konten Penikaman Uskup di Sydney

6 hari lalu

Elon Musk Berdebat dengan Pemerintah Australia Soal Konten Penikaman Uskup di Sydney

Pemilik media sosial X Elon Musk menolak untuk menghapus konten media sosial tentang insiden penikaman uskup di Sydney, menentang perintah komisaris sensor Australia.

Baca Selengkapnya

Alasan Tesla, Google, dan Amazon Kembali PHK Karyawan

9 hari lalu

Alasan Tesla, Google, dan Amazon Kembali PHK Karyawan

Raksasa teknologi Tesla, Google, dan Amazon melakukan PHK karyawan. Apa alasannya?

Baca Selengkapnya

Bersaing Sengit Lawan Produsen Mobil Listrik China, Tesla Mau Bikin Mobil Listrik Murah Tahun Ini

9 hari lalu

Bersaing Sengit Lawan Produsen Mobil Listrik China, Tesla Mau Bikin Mobil Listrik Murah Tahun Ini

Tesla akan terus mengembangkan robotaksis self-driving, yang dikembangkan dari platform kecil, yang akan digunakan untuk mobil listrik murah Tesla.

Baca Selengkapnya

Kementerian Perdagangan Sebut Sektor Penjualan Online Terbanyak Mendapat Keluhan dari Konsumen

10 hari lalu

Kementerian Perdagangan Sebut Sektor Penjualan Online Terbanyak Mendapat Keluhan dari Konsumen

Kementerian Perdagangan menyebut sektor penjualan online paling banyak dilaporkan keluhan konsumen lantaran banyak penipuan. Selain itu, Kemendag telah menutup setidaknya 223 akun yang diindikasi sebagai penipu.

Baca Selengkapnya