Dua Bulan Diluncurkan, Wuling Formo Terjual 76 Unit

Reporter

Bisnis.com

Rabu, 19 Desember 2018 18:43 WIB

Wuling Formo blind van. TEMPO/Wawan Priyanto

TEMPO.CO, Jakarta - Wuling Formo, kendaraan komersial pabrikan asal Cina meraih penjualan 76 unit pada 2 bulan terakhir. Model van tertutup menyumbang penjualan sebanyak 58 unit, sementara mini bus sebanyak 20 unit.

Angka penjualan Wuling Formo terbilang minim dibandingkan pemain lama, seperti van tertutup Daihatsu Gran Max yang meraup penjualan sekitar 660 unit per bulan.

Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) menyebutkan, total pengiriman kendandaraan ke dealer (wholesales) Wuling selama periode Januari-November 2018 sebanyak 14.677 unit, naik tinggi dibandingkan periode yang sama tahun lalu yang sejumlah 3.918 unit.

Baca: Wuling Formo Diluncurkan, Harga Rp 135,8 Juta

Kontibusi terbesar penjualan Wuling berasal dari model low multipurpose vehicle(LMPV) Confero dengan raihan 9.506 unit. Selanjutnya, model MPV Wuling Cortez yang meraup penjualan sebanyak 443 unit sepanjang 10 bulan pertama tahun ini.

Sisanya, berasal dari segmen komersial melalui dua model yakni Formo van buta dan Formo mini bus. Kedua kendaraan tersebut pertama kali diperkenalkan ke pasar pada awal November lalu, sementara pengiriman kendaraan ke diler telah dilakukan sejak Oktober.

Advertising
Advertising

Peningkatan penjualan Wuling pada tahun ini membuat pendatang baru ini mendapatkan 1,4 persen pangsa pasar otomotif nasional. Wuling mengungguli beberapa pemain lama seperti Datsun, Nissan hingga Mazda.

Baca: Harga Wuling Formo Beda Tipis dengan Toyota Calya, Pilih Mana?

Gaikindo mencatat, Wuling rerata memasarkan kendaraan di atas 1.000 unit per bulan. Penjualan paling tinggi tahun ini terjadi pada bulan Agustus dengan raihan 1.908 unit. Adapun, penjualan terendah Wuling terjadi pada Januari di mana hanya memasarkan 927 unit.

BISNIS

Berita terkait

Kecelakaan KM 58 Tol Cikampek, Sopir Gran Max Diduga Alami Microsleep

17 hari lalu

Kecelakaan KM 58 Tol Cikampek, Sopir Gran Max Diduga Alami Microsleep

Polri mengungkap kelelahan sopir Gran Max menjadi penyebab kecelakaan di KM 58 Jalan Tol Jakarta-Cikampek yang menewaskan 12 orang.

Baca Selengkapnya

Cerita Ayah Korban Kecelakaan KM 58 Tol Cikampek Kehilangan Dua Anaknya

17 hari lalu

Cerita Ayah Korban Kecelakaan KM 58 Tol Cikampek Kehilangan Dua Anaknya

Dua anak Syaifudin pada akhirnya tak tiba di Ciamis di Idul Fitri tahun ini. Kecelakaan maut membuat keduanya kembali ke Depok, terbujur dalam peti

Baca Selengkapnya

Kecelakaan Maut KM 58 Tol Cikampek, Sopir Gran Max Kelelahan Usai 4 Hari PP Jakarta-Ciamis

17 hari lalu

Kecelakaan Maut KM 58 Tol Cikampek, Sopir Gran Max Kelelahan Usai 4 Hari PP Jakarta-Ciamis

Polisi menyatakan penyebab kecelakaan maut di KM 58 Tol Cikampek karena pengemudi Gran Max kelelahan

Baca Selengkapnya

Ini Identitas 12 Korban Kecelakaan Maut di KM 58 Tol Cikampek

17 hari lalu

Ini Identitas 12 Korban Kecelakaan Maut di KM 58 Tol Cikampek

Kepolisian RI mengumumkan hasil identifikasi 12 korban yang tewas dalam kecelakaan maut di KM 58 Tol Jakarta-Cikampek, Karawang, Jawa Barat.

Baca Selengkapnya

Satu Jenazah Koban Kecelakaan Gran Max di KM 58 Tol Cikampek Berhasil Terindentifikasi Melalui Gigi

20 hari lalu

Satu Jenazah Koban Kecelakaan Gran Max di KM 58 Tol Cikampek Berhasil Terindentifikasi Melalui Gigi

Kepala RS Polri Kramat Jati Brigjen Hariyanto menyebut satu jenazah korban kecelakaan di Tol Cikampek diidentifikasi melalui gigi

Baca Selengkapnya

Penjualan Ritel Daihatsu pada Maret 2024 Naik 17 Persen

22 hari lalu

Penjualan Ritel Daihatsu pada Maret 2024 Naik 17 Persen

Pada Maret 2024, penjualan ritel Daihatsu tercatat mencapai 17.352 unit atau naik sekitar 17,1 persen dibanding bulan sebelumnya.

Baca Selengkapnya

Satu Jenazah Korban Kecelakaan Beruntun di Tol Cikampek KM 58 Telah Teridentifikasi, Perempuan Asal Bogor

22 hari lalu

Satu Jenazah Korban Kecelakaan Beruntun di Tol Cikampek KM 58 Telah Teridentifikasi, Perempuan Asal Bogor

Pada saat penyerahan jenazah korban kecelakaan beruntun itu, keluarga korban menerima santunan dari PT Jasa Raharja dan tali asih dari Polri.

Baca Selengkapnya

Kakorlantas Ungkap Dugaan Sementara Penyebab Kecelakaan KM 58: Mobil Kecepatan Tinggi dan Kelebihan Muatan

23 hari lalu

Kakorlantas Ungkap Dugaan Sementara Penyebab Kecelakaan KM 58: Mobil Kecepatan Tinggi dan Kelebihan Muatan

Menurut Kakorlantas, tak ada tanda pengereman dari sopir mobil Gran Max di lokasi kecelakaan KM 58 Tol Jakarta-Cikampek.

Baca Selengkapnya

Kapolri Sebut 12 Korban Tewas Kecelakaan Tol Jakarta-Cikampek Jalani Post Mortem

24 hari lalu

Kapolri Sebut 12 Korban Tewas Kecelakaan Tol Jakarta-Cikampek Jalani Post Mortem

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyatakan korban tewas dari kecelakaan di Jalan Tol Jakarta-Cikampek berjumlah 12 orang

Baca Selengkapnya

9 Orang yang Meninggal dalam Kecelakaan KM 58 Tol Jakarta-Cikampek Mengalami Luka Bakar

25 hari lalu

9 Orang yang Meninggal dalam Kecelakaan KM 58 Tol Jakarta-Cikampek Mengalami Luka Bakar

Kakorlantas Polri Irjen Aan Suhanan menyampaikan 9 korban yang meninggal dunia daam kecelakaan KM 58 mengalami luka bakar dan dibawa ke RSUD Karawang.

Baca Selengkapnya