Komponen Pajak Ini yang Membuat Harga Mobil Listrik Tesla Mahal

Jumat, 9 Agustus 2019 17:37 WIB

Tesla Model X. 10 Juni 2019. TEMPO/Wawan Priyanto

TEMPO.CO, Jakarta - Regulasi mobil listrik yang ditandatangani Presiden RI Joko Widodo pada Senin, 5 Agustus 2019, diperkirakan memuat beragam insentif bagi industri otomotif. Di antaranya adalah kemungkinan penghapusan Pajak Penjualan Atas Barang Mewah (PPnBM) alias nol persen. Nah, lalu kenapa harga Tesla Model S dan Model X yang dijual di Indonesia bisa selangit, di atas Rp 2 miliar (off the road)?

President Director Prestige Motorcars (selaku importir umum yang menjual Tesla), Rudy Salim, mengatakan bahwa harga Tesla mahal karena ada beberapa komponen pajak yang harus dibayar, mulai dari pemberitahuan impor barang (PIB), pajak pertambahan nilai (PPN), dan Pajak Penghasilan (PPH).

"PIB 50 persen, setelah dikenakan PIB dikenakan lagi PPN dan PPH 10 persen masing-masing," katanya kepada Tempo, Jumat, 9 Agustus 2019.

Tidak hanya itu, setelah tiba dan digunakan pun, mobil masih dikenakan biaya lainnya yakni Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (BBnKB). Setelah mobil tiba dan digunakan, dikenakan lagi BBnKB sekitar 11 persen. "Jika ditotal total hampir 100 persen, jadi dua kali lipat dari negara asal," tutur Rudy.

Rudy menambahkan bahwa sejak pertama kali mendatangkan mobil listrik Tesla sudah tidak dikenakan PPnBM alias nol persen. Inilah alasannya kalau insentif dari regulasi mobil listrik yang diteken Presiden Joko Widodo hanya penghapusan PPnBM maka harga mobil listrik Tesla tidak akan turun.

Berita terkait

Jokowi soal Rencana Pemberian Insentif Mobil Listrik: Masih Dibicarakan

1 hari lalu

Jokowi soal Rencana Pemberian Insentif Mobil Listrik: Masih Dibicarakan

Presiden Joko Widodo alias Jokowi buka suara soal kelanjutan rencana pemerintah memberi insentif untuk mobil hybrid.

Baca Selengkapnya

Presiden Senang Produksi Jagung di Sumbawa Maju

2 hari lalu

Presiden Senang Produksi Jagung di Sumbawa Maju

Saat ini yang perlu dilakukan adalah menjaga keseimbangan harga di tingkat petani maupun di tingkat peternak.

Baca Selengkapnya

Terkini: Jokowi Dorong Penghiliran Industri Jagung, Uni Eropa Jajaki Peluang Investasi IKN

2 hari lalu

Terkini: Jokowi Dorong Penghiliran Industri Jagung, Uni Eropa Jajaki Peluang Investasi IKN

Terkini: Presiden Jokowi dorong penghiliran industri jagung, Uni Eropa jajaki peluang investasi di IKN.

Baca Selengkapnya

Apple dan Microsoft Bilang ke Jokowi Mau Investasi di Indonesia, Ahli ICT Beri Catatan Ini

2 hari lalu

Apple dan Microsoft Bilang ke Jokowi Mau Investasi di Indonesia, Ahli ICT Beri Catatan Ini

Ahli ini menyatakan tak anti investasi asing, termasuk yang dijanjikan datang dari Apple dan Microsoft.

Baca Selengkapnya

Otoritas Otomotif AS Investigasi 2 Juta Mobil Tesla yang Direcall, Sebab...

3 hari lalu

Otoritas Otomotif AS Investigasi 2 Juta Mobil Tesla yang Direcall, Sebab...

Investigasi baru NHTSA berfokus pada pembaruan perangkat lunak dari Tesla untuk memperbaiki masalah ini pada bulan Desember.

Baca Selengkapnya

Jokowi dan Ma'ruf Amin Dukung Timnas U-23 Indonesia Lolos ke Olimpiade Paris 2024 Usai Gagal ke Final Piala Asia U-23 2024

4 hari lalu

Jokowi dan Ma'ruf Amin Dukung Timnas U-23 Indonesia Lolos ke Olimpiade Paris 2024 Usai Gagal ke Final Piala Asia U-23 2024

Presiden Jokowi dan Wakil Presiden Ma'ruf Amin tetap memberikan dukungan semangat kepada Timnas U-23 Indonesia bisa lolos Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Catatan Dosen Unair untuk Relokasi ASN ke IKN: Kebijakan Terburu-buru

5 hari lalu

Catatan Dosen Unair untuk Relokasi ASN ke IKN: Kebijakan Terburu-buru

Sejak Oktober 2023 lalu, Pemerintah telah mengumumkan keputusan untuk memindahkan Aparatur Sipil Negara (ASN) ke Ibu Kota Nusantara atau IKN

Baca Selengkapnya

Daftar Keluarga Jokowi yang Terima Penghargaan dari Pemerintah: Iriana, Anwar Usman, dan Bobby Nasution

5 hari lalu

Daftar Keluarga Jokowi yang Terima Penghargaan dari Pemerintah: Iriana, Anwar Usman, dan Bobby Nasution

Sejumlah keluarga Presiden Joko Widodo atau Jokowi mendapat penghargaan dari pemerintah: Iriana, Bobby Nasution, dan Anwar Usman.

Baca Selengkapnya

Marak Judi Online, Menteri Komunikasi: Susah, Seperti Menghadapi Hantu

7 hari lalu

Marak Judi Online, Menteri Komunikasi: Susah, Seperti Menghadapi Hantu

Menteri Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Budi Arie Setiadi mengatakan akan terus mempersempit ruang gerak bagi pelaku judi online.

Baca Selengkapnya

Terkini: Lahan Padi Cina 1 Juta Hektar di Kalimantan Menuai Polemik, Cara Daftar Subsidi LPG 3 Kilogram

8 hari lalu

Terkini: Lahan Padi Cina 1 Juta Hektar di Kalimantan Menuai Polemik, Cara Daftar Subsidi LPG 3 Kilogram

Rencana pembukaan lahan 1 juta hektar untuk padi Cina di Kalimantan menuai pro dan kontra. Cara mendaftar menjadi penerima subsidi LPG 3 kilogram.

Baca Selengkapnya