WheeM-i, Transportasi Online Semi Otonom untuk Difabel

Rabu, 9 Oktober 2019 14:41 WIB

WheeM-i karya Italdesign untuk layanan ride sharing difabel pengguna kursi roda pertama di dunia. (Carscoops)

TEMPO.CO, Jakarta - Mobil untuk layanan ride sharing atau biasa dikenal transportasi online untuk difabel pengguna kursi roda pertama di dunia meluncur.

Dilansir carscoops, kendaraan yang diberi nama WheeM-i itu diluncurkan oleh Italdesign, yang berkolaborasi dengan perusahaan ternama asal Abu Dhabi, Etisalat. Mobil tersebut akan diperlihatkan kepada publik pada ajang GITEX Technology di Dubai, yang akan digelar pada 6 - 10 Oktober 2019.

Yang kerennya lagi, WheeM-i merupakan kendaraan dengan penggerak listrik semi-otonom. Kendaraan tersebut diklaim memudahkan para kaum difabel yang menggunakan kursi roda untuk berkeliling kota, ketimbang harus menggunakan kursi roda manual.

Untuk mendapatkannya pun cukup mudah. Konsumen hanya perlu memesannya melalui sebuah aplikasi yang bisa diunduh lalu datang ke tempat penyewaan terdekat, setelah melalui beberapa syarat atau proses, konsumen langsung bisa menggunakannya.

Simak video WheeM-i:

Lalu setelah selesai digunakan, konsumen dapat mengembalikannya ke tempat ia meminjamnya.

Advertising
Advertising

Selain itu WheeM-i dilengkapi sistem yang terintegritas yang dapat membantu pengguna menghindari tabrakan. Dengan aplikasi tersebut juga memungkinkan pengguna untuk berinteraksi dengan perangkat, penggua kursi roda lainnya, sarana transportasi lain, serta aplikasi transportasi lainnya.

Pada ajang GITEX, pengunjung dapat menyaksikan langsung demonstarsi penggunaan WheeM-i, mulai dari pemesaman perangkat melalui aplikasi khusus, hingga simulasi penggunannya sendiri.

"Sebagai perusahaan yang menyediakan layanan pengembangan untuk industri mobilitas di seluruh dunia, kami sangat percaya bahwa mobilitas masa depan harus memiliki dampak positif untuk semua orang, termasuk difabel. WheeM-i merupakan bagian dari visi ini yang kami harapkan dapat terwujud dengan baik," ujar CEO Itadesign Jorg Astalosch.




Berita terkait

Pemerintah Dorong Lembaga Keuangan Prioritaskan Kredit untuk Difabel

2 hari lalu

Pemerintah Dorong Lembaga Keuangan Prioritaskan Kredit untuk Difabel

Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian mendorong lembaga keuangan penyalur Kredit Usaha Rakyat (KUR) untuk memprioritaskan kalangan difabel.

Baca Selengkapnya

Lifecare Taxi Terbaru dari Bluebird untuk Layani Difabel dan Lansia, Pakai Toyota Voxy

9 hari lalu

Lifecare Taxi Terbaru dari Bluebird untuk Layani Difabel dan Lansia, Pakai Toyota Voxy

Bluebird meluncurkan layanan Lifecare Taxi untuk menunjang kebutuhan penyandang disabilitas dan lansia.

Baca Selengkapnya

Dua Peserta Difabel Lolos Tes SIPSS Polri Hingga Tahap Akhir sebagai Dokter dan Operator IT

28 Februari 2024

Dua Peserta Difabel Lolos Tes SIPSS Polri Hingga Tahap Akhir sebagai Dokter dan Operator IT

Dua peserta difabel lolos SIPSS Polri sebagai dokter dan operator IT. Ini syarat mendaftar SIPSS Polri.

Baca Selengkapnya

Pemilu 2024, Banyak Difabel Tak Dapat Mengakses TPS dan Kertas Suara Dibatasi

16 Februari 2024

Pemilu 2024, Banyak Difabel Tak Dapat Mengakses TPS dan Kertas Suara Dibatasi

Catatan penyelenggaraan Pemilu 2024, banyak difabel tidak bisa menggunakan hak suaranya karena mendapatkan kertas suara terbatas.

Baca Selengkapnya

Aksesibilitas Disabilitas untuk Pencoblosan Pemilu 2024 Sudah Terpenuhi atau Belum?

30 Januari 2024

Aksesibilitas Disabilitas untuk Pencoblosan Pemilu 2024 Sudah Terpenuhi atau Belum?

Semua orang memiliki hak suara untuk pencoblosan pada Pemilu 2024, termasuk para disabilitas. Apakah aksesibilitas difabel sudah terpenuhi?

Baca Selengkapnya

Prosedur dan Cara Difabel Mengikuti Pencoblosan Pemilu 2024, Begini Penjelasan KPU

29 Januari 2024

Prosedur dan Cara Difabel Mengikuti Pencoblosan Pemilu 2024, Begini Penjelasan KPU

Para difabel memiliki hak suara untuk memilih di Pemilu 2024. Ini prosedur dan cara dari KPU untuk disabilitas saat pencoblosan surat suara di TPS.

Baca Selengkapnya

Ingin Berjuang buat Kaumnya, Difabel Di Kota Bogor Maju sebagai Caleg

23 Januari 2024

Ingin Berjuang buat Kaumnya, Difabel Di Kota Bogor Maju sebagai Caleg

Seorang penyandang difabel yang juga penjual kue basah di Kota Bogor maju sebagai caleg dengan harapan dapat membantu kaumnya bila terpilih.

Baca Selengkapnya

Hasil Survei, Sebanyak 23 Persen Difabel Terlibat Kampanye Pemilu

19 Januari 2024

Hasil Survei, Sebanyak 23 Persen Difabel Terlibat Kampanye Pemilu

Temuan lainnya, tingkat kesadaran dan pemahaman difabel akan hak politik cukup tinggi.

Baca Selengkapnya

Hanya 35 Persen Tercatat Pemilih Difabel, Aksesibilitas TPS Mengkhawatirkan

19 Januari 2024

Hanya 35 Persen Tercatat Pemilih Difabel, Aksesibilitas TPS Mengkhawatirkan

Kurangnya keterjangkauan informasi tersebut dapat menimbulkan banyak kemungkinan, seperti tidak terpenuhinya hak pilih difabel.

Baca Selengkapnya

Sudahkah Akses Bacaan bagi Disabilitas Tersedia di Indonesia?

5 Januari 2024

Sudahkah Akses Bacaan bagi Disabilitas Tersedia di Indonesia?

Staf Layanan Lansia dan Disabilitas Perpustakaan Nasional, Arum Nugrahanti menjelaskan Perpusnas, telah menyediakan 3.276 judul edisi Braille.

Baca Selengkapnya