Tips Mengatur Kaca Spion untuk Meminimalisasi Blind Spot

Reporter

Tempo.co

Senin, 1 Juni 2020 11:38 WIB

Ilustrasi kaca spion. (Hyundaimobil..co.id)

TEMPO.CO, Jakarta - Kaca spion pada kendaraan bermotor memiliki perang yang penting, terutama untuk memantau keadaan sekeliling kendaraan. Karena itu, kaca spion perlu diatur se-ideal mungkin agar pengemudi dapat memantau kondisi sekitar mobil dengan lebih baik. Paling tidak meminimalisasi blind spot (area tidak terlihat) di sekitar mobil.

Yang perlu dipahami pengemudi adalah, tidak semua area bisa dijangkau dari kaca spion. Itu makanya muncul istilah blind spot. Area tak terlihat itu bisa menimbulkan bahaya jika diabaikan. Dengan alasan itu, pengaturan kaca spion yang sesuai dengan pandangan pengemudi sangat dibutuhkan. Apalagi tubuh masing-masing orang dan preferensi posisi berkendara juga berbeda. Jadi posisi spion tiap orang bisa berbeda.

Dikutip dari hyundaimobil.co.id, blind spot bisa diminimalisir dengan pengaturan tiga kaca spion mobil dengan baik. Lakukan itu sebelum mulai berkendara. Pastikan spion di luar, kanan dan kiri, mencakup pandangan yang Anda butuhkan. Biasanya dari spion luar, Anda bisa melihat area samping belakang mobil dan sisanya untuk melihat area jalan atau kendaraan lain. Porsi bodi mobil lebih kecil dari area jalan.

Sementara spion tengah bisa disesuaikan dengan posisi pandangan. Atur agar area belakang bisa terlihat cukup dengan lirikan mata Anda. Arahkan juga agar area tengah, kiri dan kanan bisa terlihat dari spion tengah kabin.

Sebagai tambahan, biasakan diri untuk mengecek ketiga kaca spion saat berkendara, meski tak sedang berbelok sekalipun. Interval 8 - 10 detik sekali mengecek keadaan sekitar melalui ketiga spion.

Advertising
Advertising

Berita terkait

Tesla Recall 200 Ribu Mobil Listrik Gara-gara Kaca Spion Bermasalah

29 Januari 2024

Tesla Recall 200 Ribu Mobil Listrik Gara-gara Kaca Spion Bermasalah

Tesla melakukan recall terhadap 200 ribu unit mobil listrik Model S, X, dan Y di Amerika Serikat karena kaca spionnya bermasalah.

Baca Selengkapnya

Kaca Spion Honda Civic Meleleh Terkena Sinar Matahari, Bumper Melengkung

5 Januari 2024

Kaca Spion Honda Civic Meleleh Terkena Sinar Matahari, Bumper Melengkung

Kaca spion mobil Honda Civic ditemukan meleleh dan bagian catnya menggelembung akibat terpapar sinar matahari. Simak selengkapnya di sini:

Baca Selengkapnya

Aturan Menyalip Kendaraan di Jalan Raya Demi Hindari Kecelakaan Tragis

14 November 2022

Aturan Menyalip Kendaraan di Jalan Raya Demi Hindari Kecelakaan Tragis

Mobil atau motor yang digunakan mesti dalam kondisi prima untuk menyalip kendaraan lain di jalan raya.

Baca Selengkapnya

Kia Sorento 2023 Mndapat Banyak fitur Tambahan

30 Oktober 2022

Kia Sorento 2023 Mndapat Banyak fitur Tambahan

Harga mobil SUV Kia Sorento 2023 yang dipasarkan di AS naik sekitar Rp 6 juta sehingga menjadi Rp 400 juta-an.

Baca Selengkapnya

Petugas Dishub DKI yang Pukul Kaca Spion Mobil Parkir Liar Disanksi

29 Oktober 2022

Petugas Dishub DKI yang Pukul Kaca Spion Mobil Parkir Liar Disanksi

Petugas Dishub DKI emosi karena pengemudi mencoba kabur saat mobilnya hendak diderek karena parkir liar

Baca Selengkapnya

6 Hal yang Menyebabkan Spion Mobil Elektrik Rusak

8 Juni 2022

6 Hal yang Menyebabkan Spion Mobil Elektrik Rusak

Spion mobil dapat rusak. Kerusakan ini dapat disebabkan karena disenggol atau sebab lain.

Baca Selengkapnya

Tips Perawatan Spion Mobil Elektrik

7 Juni 2022

Tips Perawatan Spion Mobil Elektrik

Kaca spion mobil elektrik perlu dirawat agar kondisinya tetap prima dan berfungsi baik untuk menampilkan visual area samping kanan kiri belakang.

Baca Selengkapnya

4 Tips Merawat Spion Mobil

4 Februari 2022

4 Tips Merawat Spion Mobil

Bila kaca spion mobil kotor akan mengangu pandangan dan bisa berbahaya bagi Anda. Oleh karena itu, merawat spion mobil menjadi penting.

Baca Selengkapnya

Ketahui Aturan Mengenai Kaca Spion Kendaraan Bermotor

4 Februari 2022

Ketahui Aturan Mengenai Kaca Spion Kendaraan Bermotor

Kaca spion berfungsi untuk membantu pengemudi untuk melihat bagian samping ataupun belakang kendaraan, kanan dan kiri..

Baca Selengkapnya

Kunci Pas dan Ring Sama Fungsi, tapi Berbeda Pemakaian

13 Januari 2022

Kunci Pas dan Ring Sama Fungsi, tapi Berbeda Pemakaian

Di bengkel ada sangat banyak peranti untuk mengoprek kendaraan bermotor. Peranti yang sering digunakan, yaitu kunci ring dan kunci pas.

Baca Selengkapnya