Juli 2020 Penjualan Mobil Hyundai Turun, Sedan Grandeur Naik Daun

Reporter

Bisnis.com

Selasa, 4 Agustus 2020 08:09 WIB

Hyundai 5G Grandeur. AP/ Lee Jin-man

TEMPO.CO, Jakarta - Hyundai Motor Company menderita penurunan penjualan mobil secara global sebesar 12,5 persen pada Juli 2020 menjadi 313.097 unit.

Penurunan terutama akibat perlambatan kegiatan ekonomi dipicu pandemi Covid-19.

Adapun penjualan mobil Hyundai di pasar domestik Korea Selatan meningkat 28,4 persen tahun-ke-tahun (year on year) menjadi 77.381 unit.

Model-model populer, seperti sedan Grandeur terus memimpin penjualan domestik dengan 14.381 unit. Hyundai Grandeur dijual sebagai Azera di beberapa pasar.

Kinerja kuat merek Genesis, dengan all-new sedan G80 dan model SUV GV80, juga membantu menjaga momentum penjualan mobil di Korea Selatan.

Di pasar lain, Hyundai mencatat penjualan mobil 235.716 unit atau turun 20,8 persen dari tahun sebelumnya pada periode yang sama. Penyebabnya sama yakni pandemi Covid-19.

Hyundai Motor dalam keterangan pers pada Senin, 3 Agustus 2020, menyatakan akan terus mengelola risiko secara proaktif dan meminimalkan dampak Covid-19 terhadap bisnis.

Pengelolaan risiko itu seperti Hyundai menerapkan berbagai skema untuk menjaga pelanggannya, seperti memperpanjang masa garansi dan meluncurkan model-model baru secara online.


Berita terkait

5 Chaebol dari Korea Selatan di Dunia Nyata

14 hari lalu

5 Chaebol dari Korea Selatan di Dunia Nyata

Kalangan Chaebol memiliki kekayaan dan pengaruh besar di Korea Selatan. Dinamika kehidupan mereka kerap dijadikan cerita drakor.

Baca Selengkapnya

Alasan Kpopers Desak Hyundai Batalkan Pembelian Aluminium Adaro, Diproduksi dengan PLTU Batubara

31 hari lalu

Alasan Kpopers Desak Hyundai Batalkan Pembelian Aluminium Adaro, Diproduksi dengan PLTU Batubara

Para aktivis dan Kpopers menentang Hyundai menggunakan alumunium dari smelter Adaro untuk produksi mobil mereka.

Baca Selengkapnya

Penggemar K-Pop Minta Hyundai Mundur dari Investasi penggunaan PLTU di Kalimantan

31 hari lalu

Penggemar K-Pop Minta Hyundai Mundur dari Investasi penggunaan PLTU di Kalimantan

Penggemar K-Pop global dan Indonesia meminta Hyundai mundur dari investasi penggunaan PLTU di Kalimantan Utara.

Baca Selengkapnya

5 Rekomendasi Mobil Hyundai Terbaru 2024, Bisa untuk Mudik

49 hari lalu

5 Rekomendasi Mobil Hyundai Terbaru 2024, Bisa untuk Mudik

Meskipun lebaran masih lama, tak ada salahnya Anda mempersiapkan mobil untuk mudik. Berikut rekomendasi mobil Hyundai terbaru untuk mudik.

Baca Selengkapnya

Hyundai LG Indonesia Produksi Sel Baterai April 2024, Pasok 150 Ribu Kendaraan Listrik

59 hari lalu

Hyundai LG Indonesia Produksi Sel Baterai April 2024, Pasok 150 Ribu Kendaraan Listrik

Indonesia direncanakan bakal memproduksi sel baterai listrik dari PT HLI mulai April 2024.

Baca Selengkapnya

10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

5 Maret 2024

10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

Deretan mobil terlaris di dunia sepanjang 2023, salah satunya Toyota yang masih memimpin posisi puncak selama 14 tahun berturut-turut.

Baca Selengkapnya

Adu Teknologi Bus Listrik di Indonesia, Buatan Lokal Vs Asing

26 Februari 2024

Adu Teknologi Bus Listrik di Indonesia, Buatan Lokal Vs Asing

Meski lamban dibandingkan moda EV lain, beragam bus listrik mulai berkembang di Indonesia, dari buatan lokal hingga produk pabrikan asing.

Baca Selengkapnya

Pemerintah Beri Insentif PPN dan PPnBM, Hyundai: Positif untuk Pertumbuhan Mobil Listrik

24 Februari 2024

Pemerintah Beri Insentif PPN dan PPnBM, Hyundai: Positif untuk Pertumbuhan Mobil Listrik

PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) menanggapi pemberian insentif fiskal, berupa PPN dan PPnBM ditanggung pemerintah, untuk mobil listrik.

Baca Selengkapnya

Merek Mobil Terlaris Januari 2024: Toyota Teratas, Wuling Turun 2 Posisi

21 Februari 2024

Merek Mobil Terlaris Januari 2024: Toyota Teratas, Wuling Turun 2 Posisi

Gaikindo melaporkan data penjualan mobil sepanjang Januari 2024. Berikut daftar 10 merek mobil terlaris pada bulan lalu:

Baca Selengkapnya

Brio dan HR-V Dominasi Penjualan Mobil Honda pada Januari 2024

20 Februari 2024

Brio dan HR-V Dominasi Penjualan Mobil Honda pada Januari 2024

PT Honda Prospect Motor (HPM) melaporkan bahwa Brio dan HR-V menjadi penyumbang terbesar dalam penjualan mobil mereka pada Januari 2024.

Baca Selengkapnya