Mobil Great Wall Motor Cina pakai Sensor dari Pemasok iPhone

Reporter

Antara

Minggu, 9 Agustus 2020 11:58 WIB

Great Wall Motors di pameran otomotif Delhi Auto Expo, 6 Februari 2020. (China Daily)

TEMPO.CO, Jakarta - Perusahaan otomotif Great Wall Motor Cina (GWM) mengumumkan rencana menggunakan teknologi sensor dari pemasok komponen iPhone Apple, AWS Austria, mulai 2022.,

AWS yang dikenal sebagai pemasok iPhone Apple Inc, mencoba masuk sebagai penyuplai komponen teknologi kendaraan. Langkah mereka sejalan dengan upaya Great Wall Motor yang membutuhkan komponen sensor untuk proyek mobil listrik dan swakemudi bernama Ora.

Seperti diberitakan Reuters pada Sabtu lalu, 8 Agustus 2020, Great Wall Motor adalah produsen truk dan pickup yang sudah mengembangkan purwarupa Ora, sebuah mobil listrik dengan harga terjangkau.

Great Wall Motor juga bermitra dengan BMW dalam proyek pengembangan mobil masa depan.

AWS mengatakan bahwa teknologi yang ditawarkan kepada Great Wall Motor telah dikembangkan bersama Ibeo Automotive Systems di Jerman.

Ibeo Automotive Systems spesialis sensor optik laser untuk menghasilkan gambar tiga dimensi.
Teknologi itu akan dipakai Great Wall Motor untuk mobil terbaru yang diklaim dapat berjalan otomatis tanpa sentuhan pengemudi.

Setelah sukses dengan komponen iPhone, AWS juga melirik produsen lampu Osram untuk mengembangkan teknologi sensor pada lampu mobil.

Berita terkait

Begini Cara Memblokir SMS Spam atau Penipuan

17 jam lalu

Begini Cara Memblokir SMS Spam atau Penipuan

Jika Anda tak ingin menerima SMS spam atau penipuan, lakukan ikuti langkah berikut.

Baca Selengkapnya

Alasan Militer Korea Selatan Bakal Larang Penggunaan iPhone dan Apple Watch

2 hari lalu

Alasan Militer Korea Selatan Bakal Larang Penggunaan iPhone dan Apple Watch

Militer Korea Selatan melarang anggotanya menggunakan iPhone bahkan Apple Watch. Apa alasannya?

Baca Selengkapnya

Apple Kebut Pengembangan AI Model Bahasa Besar untuk Iphone

3 hari lalu

Apple Kebut Pengembangan AI Model Bahasa Besar untuk Iphone

Apple dikabarkan sedang mengembangkan sistem AI dengan model bahasa besar (LLM) untuk mengaktifkan fitur Device Generative AI di perangkatnya.

Baca Selengkapnya

Khawatir Kebocoran Data, Militer Korea Selatan Akan Larang Personelnya Pakai iPhone

3 hari lalu

Khawatir Kebocoran Data, Militer Korea Selatan Akan Larang Personelnya Pakai iPhone

Militer Korea Selatan dilaporkan sudah membuat edaran yang melarang prajuritnya memakai perangkat iPhone karena khawatir datanya bocor.

Baca Selengkapnya

Ini Sejumlah Tips Memaksimalkan Kamera iPhone, Mulai dari Exposure hingga Mode Portrait

5 hari lalu

Ini Sejumlah Tips Memaksimalkan Kamera iPhone, Mulai dari Exposure hingga Mode Portrait

Di bawah ini sejumlah tips untuk memaksimalkan kamera iPhone, dari exposure hingga penggunaan mode portrait.

Baca Selengkapnya

Waspadai Celah Peretasan pada iMessage iPhone, Berikut Tips untuk Menghindarinya

11 hari lalu

Waspadai Celah Peretasan pada iMessage iPhone, Berikut Tips untuk Menghindarinya

Trust Wallet menemukan kerentanan pembobolan data pada iMessage. Pengguna dengan aset keuangan besar diimbau waspada.

Baca Selengkapnya

Cara Menambahkan Musik di Bio Instagram di Android dan iPhone

11 hari lalu

Cara Menambahkan Musik di Bio Instagram di Android dan iPhone

Instagram kembali mengeluarkan fitur baru. Kini Anda bisa menambahkan musik di bio Instagram yang bisa diputar. Berikut caranya.

Baca Selengkapnya

Cara Mudah Membuat Ponsel Pintar Lama Menjadi CCTV

12 hari lalu

Cara Mudah Membuat Ponsel Pintar Lama Menjadi CCTV

Dengan menggunakan smartphone yang sudah tidak terpakai, CCTV dapat mudah dibuat dengan menggunakan sebuah aplikasi.

Baca Selengkapnya

Desas-desus Kamera Canggih iPhone 16, Dilengkapi Filter Anti Silau dan Citra 3D

12 hari lalu

Desas-desus Kamera Canggih iPhone 16, Dilengkapi Filter Anti Silau dan Citra 3D

Spekulasi mengenai fitur canggih iPhone 16 bermunculan. Salah satu teknologi yang menonjol adalah kameranya.

Baca Selengkapnya

iPhone 16 Pro Disebut Dapat Memiliki Lapisan Lensa Baru untuk Meningkatkan Kualitas Foto

12 hari lalu

iPhone 16 Pro Disebut Dapat Memiliki Lapisan Lensa Baru untuk Meningkatkan Kualitas Foto

Teknologi yang sedang dikerjakan Apple pada iPhone 16 Pro dikenal dengan nama ALD yang merupakan singkatan dari deposisi lapisan atom.

Baca Selengkapnya