Xiaomi Luncurkan Ninebot GoKart Pro Lamborghini Edition

Senin, 17 Agustus 2020 15:35 WIB

Xiamo Ninebot GoKart Pro Lamborghini Edition. (Xiaomi via Motor1)

TEMPO.CO, Jakarta - Xiaomi meluncurkan Ninebot GoKart Pro edisi khusus yang menjadi bagian dari perayaan 10 tahun eksistensi mereka, 16 Agustus 2020.

Edisi khusus itu berupa Ninebot GoKart Pro Lamborghini Edition. Model ini dipasarkan dengan harga 9.999 yuan atau setara Rp 21,5 juta dengan kurs saat ini 1 yuan = Rp 2.145.

Xiaomi Ninebot GoKart Pro Lamborghini Edition. (Xiaomi via Motor1)

Soal penampilan, Ninebot GoKart Pro ini mungkin jauh dari sosok Lamborghini aslinya. Tapi tunggu dulu, meski cuma gokart, Ninebot ini memakai warna ikonik Lambo, 'Giallo Orion', lengkap dengan emblemnya.

Penampilannya semakin sporty dengan sayap belakang, setir kecil ala mobil balap, dan tempat duduk yang relatif nyaman. Xiaomi mengklaim gokart ini mampu membawa beban maksimal hingga 100 kilogram.

Xiaomi Ninebot GoKart Pro Lamborghini Edition. (Xiaomi via Motor1)

Seperti Ninebot GoKart Pro yang ada, Edisi Lamborghini serba listrik dan dilengkapi dengan paket baterai 432Wh dengan kecepatan 25 mil per jam (setara 40 kilometer per jam).

Selain itu, Edisi Lamborghini mendapat lampu depan LED dalam "Ice Lake Blue" untuk visibilitas, sistem emulasi audio yang menciptakan kembali suara mesin Lamborghini (tidak disebutkan, meskipun V10 atau V12 akan menjadi epik).

Advertising
Advertising

Berita terkait

Disebut-sebut Versi Rebranding dari Xiaomi Civi 4 Pro, Xiaomi 14 SE Diperkirakan Dirilis di India Bulan Depan

2 hari lalu

Disebut-sebut Versi Rebranding dari Xiaomi Civi 4 Pro, Xiaomi 14 SE Diperkirakan Dirilis di India Bulan Depan

Xiaomi 14 SE, yang dikabarkan bakal diluncurkan di India pada Juni 2024, bisa jadi merupakan rebranding dari Xiaomi Civi 4 Pro.

Baca Selengkapnya

Galaxy S24 Bantu Samsung Kembali ke Puncak Pasar Smartphone Global Awal 2024

2 hari lalu

Galaxy S24 Bantu Samsung Kembali ke Puncak Pasar Smartphone Global Awal 2024

Laporan terkini dari Canalys memperkirakan total 296,2 juta smartphone telah didistribusikan di dunia sepanjang kuartal pertama tahun ini.

Baca Selengkapnya

Peluncuran Tablet Pertama Poco, Ini Bocoran Spesifikasinya

4 hari lalu

Peluncuran Tablet Pertama Poco, Ini Bocoran Spesifikasinya

Meski Xiaomi belum membuat pernyataan resmi apa pun terkait spesifkasi tablet itu, namun sejumlah bocoran telah mengungkapkan detailnya.

Baca Selengkapnya

Xiaomi Civi 4 Muncul di Daftar Google Play Console, Ini Detailnya

7 hari lalu

Xiaomi Civi 4 Muncul di Daftar Google Play Console, Ini Detailnya

Perangkat Xiaomi dengan nomor model "24053PY09C", nama kode "chenfeng", dan nama pemasaran Xiaomi Civi 4 telah muncul di Google Play Console.

Baca Selengkapnya

37 Tahun Rudy Salim, Kisah Sukses Pengusaha Muda yang Pernah DO di 2 Fakultas Kedokteran

10 hari lalu

37 Tahun Rudy Salim, Kisah Sukses Pengusaha Muda yang Pernah DO di 2 Fakultas Kedokteran

Pengusaha muda Rudy Salim hari ini berusia 37 tahun. Ia pernah drop ot (DO) dari dua fakultas kedokteran, untuk mendalami bisnis otomotif.

Baca Selengkapnya

Ponsel Jadul Xiaomi Akan Mendapat Pembaruan HyperOS, Ini Daftar Peningkatannya?

11 hari lalu

Ponsel Jadul Xiaomi Akan Mendapat Pembaruan HyperOS, Ini Daftar Peningkatannya?

Xiaomi bakal melakukan pembaruan HyperOS ke smartphone seri jadulnya, Mi 10. Pembaruan sistem operasi dilakukan secara bertahap ke semua serinya.

Baca Selengkapnya

Top 3 Tekno Berita Hari Ini: YouTube Perkuat Fitur Layanan Belanja, HyperOS Terpasang di Redmi Note 13, Fakta Gunung Ruang

12 hari lalu

Top 3 Tekno Berita Hari Ini: YouTube Perkuat Fitur Layanan Belanja, HyperOS Terpasang di Redmi Note 13, Fakta Gunung Ruang

Topik tentang YouTube mengembangkan fitur belanja baru yang bersaing dengan TikTok Shop menjadi berita terpopuler Top 3 Tekno Berita Hari Ini.

Baca Selengkapnya

Xiaomi Mulai Pasang HyperOS untuk Seri Note 13, Fitur Mana yang Berkembang?

13 hari lalu

Xiaomi Mulai Pasang HyperOS untuk Seri Note 13, Fitur Mana yang Berkembang?

Xiaomi mulai memasang HyperOS untuk ponsel seri Note 13 di India. Beberapa fitur eks MIUI kini lebih canggih.

Baca Selengkapnya

Ditunggu Pasar, Bocoran Terbaru Xiaomi 15 Menonjolkan Kecanggihan Layar dan Kamera

15 hari lalu

Ditunggu Pasar, Bocoran Terbaru Xiaomi 15 Menonjolkan Kecanggihan Layar dan Kamera

Informasi fitur Xiaomi 15 bocor sedikit demi sedikit ke publik. Yang terbaru soal layar yang tersedia dalam dua versi.

Baca Selengkapnya

10 Rekomendasi HP Fast Charging dari Berbagai Merek

17 hari lalu

10 Rekomendasi HP Fast Charging dari Berbagai Merek

Fitur fast charging kini banyak ditemukan di model HP terbaru. Berikut rekomendasi HP fast charging dari berbagai merek dan keunggulannya.

Baca Selengkapnya