Elon Musk Janjikan Perombakan Radikal Desain Tesla di Pabrik Berlin

Reporter

Terjemahan

Jumat, 4 September 2020 20:08 WIB

Elon Musk menggendong putranya bernama X A-12. Kredit: Twitter/Elon Musk

TEMPO.CO, Jakarta - Produsen mobil listrik AS, Tesla, akan menggunakan pabriknya di Brandenburg, Jerman, untuk menunjukkan perombakan radikal desain produk barunya.

CEO Tesla Elon Musk mengatakan di Jerman perusahaan akan memproduksi sel baterai dan paket baterai mobil listrik dan paket baterai.

Elon Musk mengungkapkannya pada Kamis lalu, 3 September 2020, kepada para pengamat di Gruenheide, di pinggiran Berlin, tempat pabrik Tesla yang sedang dibangun.

Tesla berencana membuat versi baru mobil crossover Tesla Model Y di sana.

"Ini akan menjadi pertama kalinya ada transformasi dalam desain struktur inti kendaraan. Ini hal yang cukup besar. Baik manufaktur, teknik, dan desain juga," ucap Musk dalam video paparannya pada Kamis lalu.

"Tiga elemen yang dibutuhkan untuk masa depan energi berkelanjutan adalah pembangkit energi berkelanjutan, penyimpanan energi, dan transportasi berkelanjutan yakni mobil listrik."

Komentar Musk muncul setelah Tesla memperoleh lisensi memperdagangkan listrik di seluruh Eropa Barat, sekaligus menjajaki penjualan mobil listrik Tesla.

"Saya pikir kami akan membangun beberapa baterai dan sel dan hal-hal lain di sini. Itu akan bagus untuk penyimpanan stasioner angin dan matahari," ucap Elon Musk.

Di depan pengamat, Elon Musk memuji dengan "Deutschland Rocks" dan ketersediaan bakat teknik lokal. Maka Tesla bakal merekrut banyak orang.

"Ini akan menjadi lebih baik daripada yang ada di AS," ucapnya.

Selain membangun bengkel cat kendaraan tercanggih sedunia di pabrik Brandenburg, Tesla ingin memiliki laboratorium warna di Jerman.

Elon Musk bahkan menyatakan rencananya untuk mendirikan "ravecave" di atap pabrik baru sehingga akan menjadi tempat yang menyenangkan untuk bekerja.

"Saya pikir sebuah ravecave (tempat latihan cardio yang menyenangkan) diperlukan secara budaya."

Berita terkait

Starlink Masuk Indonesia, Akan Ancam Penyedia Internet Lokal?

1 hari lalu

Starlink Masuk Indonesia, Akan Ancam Penyedia Internet Lokal?

Starlink bakal meramaikan persaingan dalam bisnis jasa Internet di Indonesia, namun Menkominfo menjamin tak merusak pasar pemain lokal.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Kemenperin akan Panggil Manajemen Sepatu Bata, Zulhas Sebut Pelaku Usaha Jastip Wajib Ikut Aturan

1 hari lalu

Terpopuler: Kemenperin akan Panggil Manajemen Sepatu Bata, Zulhas Sebut Pelaku Usaha Jastip Wajib Ikut Aturan

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) akan memanggil manajemen PT Sepatu Bata Tbk., imbas penutupan pabrik alas kaki itu di Purwakarta, Jawa Barat.

Baca Selengkapnya

Luhut Punya Kabar Baru Soal Rencana Investasi Tesla di Indonesia

1 hari lalu

Luhut Punya Kabar Baru Soal Rencana Investasi Tesla di Indonesia

Selain Indonesia, ada negara-negara lain yang membujuk Tesla untuk berinvestasi.

Baca Selengkapnya

Cerita Pemuda Asal Bandung Gunakan Starlink: Unlimited dan Lebih Stabil

1 hari lalu

Cerita Pemuda Asal Bandung Gunakan Starlink: Unlimited dan Lebih Stabil

Melalui situs resminya, Starlink mematok harga layanan internet sebesar Rp 750 ribu per bulan.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Perjalanan Bisnis Sepatu Bata hingga Tutup Pabrik, Kawasan IKN Kebanjiran

2 hari lalu

Terpopuler: Perjalanan Bisnis Sepatu Bata hingga Tutup Pabrik, Kawasan IKN Kebanjiran

Terpopuler: Perjalanan bisnis sepatu Bata yang sempat berjaya hingga akhirnya tutup, kawasan IKN kebanjiran.

Baca Selengkapnya

Layanan Internet Starlink Sudah Bisa Dipesan, Biaya Langganan Rp750 Ribu per Bulan

2 hari lalu

Layanan Internet Starlink Sudah Bisa Dipesan, Biaya Langganan Rp750 Ribu per Bulan

Perusahaan penyedia jasa telekomunikasi dan layanan internet milik Elon Musk, Starlink mulai menawarkan layanannya untuk masyarakat di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Izin Operasi Starlink Rampung, Kominfo: Kecil Peluang Masuk Jakarta

4 hari lalu

Izin Operasi Starlink Rampung, Kominfo: Kecil Peluang Masuk Jakarta

Kominfo akhirnya mengizinkan masuknya layanan Starlink ke Indonesia. Bukan untuk kota besar, Starlink didorong masuk ke wilayah terisolir.

Baca Selengkapnya

Luhut Sebut Starlink Milik Elon Musk Diluncurkan di RI Dua Pekan Lagi, Akan Diumumkan di Bali

4 hari lalu

Luhut Sebut Starlink Milik Elon Musk Diluncurkan di RI Dua Pekan Lagi, Akan Diumumkan di Bali

Menteri Luhut menyebutkan layanan internet berbasis satelit Starlink bakal diluncurkan dalam dua pekan ke depan atau pertengahan Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Otoritas Otomotif AS Investigasi 2 Juta Mobil Tesla yang Direcall, Sebab...

6 hari lalu

Otoritas Otomotif AS Investigasi 2 Juta Mobil Tesla yang Direcall, Sebab...

Investigasi baru NHTSA berfokus pada pembaruan perangkat lunak dari Tesla untuk memperbaiki masalah ini pada bulan Desember.

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: Ditipu Elon Musk Palsu Hingga Judi Online Kejahatan Transnasional

11 hari lalu

Top 3 Dunia: Ditipu Elon Musk Palsu Hingga Judi Online Kejahatan Transnasional

Berita Top 3 Dunia pada Jumat 26 April 2024 diawali oleh kabar seorang wanita di Korea Selatan ditipu oleh orang yang mengaku sebagai Elon Musk

Baca Selengkapnya