Siasati Aturan Emisi, Suzuki Jimny Dijual di Eropa Sebagai Kendaraan Niaga

Senin, 21 September 2020 14:37 WIB

Suzuki Jimny, 6 Agustus 2020. TEMPO/Wawan Priyanto

TEMPO.CO, Jakarta - Penjualan Suzuki Jimny sebagai mobil penumpang sudah dihentikan di Eropa. Meski demikian, bukan berarti Jimny hilang dari Benua Biru itu. Sebagai gantinya, Jimny dipasarkan sebagai kendaraan komersial atau kendaraan niaga ringan dengan dua baris tempat duduk. Bangku baris kedua dilepas.

Hal ini akan membuat ruang bagasi Jimny menjadi lebih luas. Di belakang jok depan diberi penyekat, layaknya sebuah cargo van. Dimensinya tak berubah, hanya produsen Jepang itu mencoba untuk menawarkan Jimny masuk ke segmen kendaraan komersial ringan.

Kemungkinan besar Suzuki mengambil langkah transisi ini untuk mematuhi aturan emisi yang ketat di Eropa. Sekadar catatan, Suzuki menghentikan penjualan Jimny karena aturan emisi yang ketat untuk kendaraan penumpang. Menurut laporan rushlane.com, ada relaksasi yang signifikan untuk kendaraan komersial di Eropa.

Karenanya, Suzuki melihat peluang ini dengan memasukkan Jimny sebagai kendaraan komersial ringan (Light Commercial Vehicle/LCV) sehingga dapat melanjutkan operasi penjualannya.

Meski masuk sebagai kendaraan komersial, Jimny masih akan dibekali mesin bensin 1,5 liter. Mesin dengan daya hingga 100 hp ini dikawinkan dengan tramsmisi AWD Pro Suzuki.

Secara teknis, seluruh pengaturan powertrain akan tetap sama antara model 5-seater dan CV 2-seater. Namun, kabar baiknya bagi Suzuki adalah ia dapat menjual Jimny meskipun kandungan emisi 173 gram CO2 per km, berkat norma emisi yang relatif lunak untuk LCV di Eropa.

Advertising
Advertising

Dengan pembaruan baru, area penumpang belakang akan memberi ruang bagi kompartemen kargo yang sangat besar yang akan memiliki kapasitas keseluruhan 863 liter.

Berita terkait

Penanganan Polusi Udara, Peneliti BRIN Minta Indonesia Belajar dari Cina

4 hari lalu

Penanganan Polusi Udara, Peneliti BRIN Minta Indonesia Belajar dari Cina

Cina menjadi salah satu negara yang bisa mengurangi dampak polusi udaranya secara bertahap. Mengikis dampak era industrialisasi.

Baca Selengkapnya

Pertamina International Shipping Catat Penurunan Emisi Karbon 25.445 Ton

10 hari lalu

Pertamina International Shipping Catat Penurunan Emisi Karbon 25.445 Ton

PT Pertamina International Shipping mencatat data dekarbonisasi PIS turun signifikan setiap tahun.

Baca Selengkapnya

Masukkan Sektor Laut Dalam Second NDC, KLHK: Ekosistem Pesisir Menyerap Karbon

14 hari lalu

Masukkan Sektor Laut Dalam Second NDC, KLHK: Ekosistem Pesisir Menyerap Karbon

KLHK memasukkan sektor kelautan ke dalam dokumen Second NDC Indonesia. Potensi mangrove dan padang lamun ditonjolkan.

Baca Selengkapnya

Sambut Hari Bumi, PGE Laporkan Pengurangan Emisi CO2

15 hari lalu

Sambut Hari Bumi, PGE Laporkan Pengurangan Emisi CO2

PGE berkomitmen dalam penghematan konsumsi energi dan pengendalian jumlah limbah.

Baca Selengkapnya

Bos Transjakarta Sebut 9 dari 10 Orang Jakarta Bisa Akses Transjakarta dengan Jalan Kaki Maksimal 10 Menit

7 Maret 2024

Bos Transjakarta Sebut 9 dari 10 Orang Jakarta Bisa Akses Transjakarta dengan Jalan Kaki Maksimal 10 Menit

Bos PT Transjakarta mengklaim 9 dari 10 orang di Jakarta bisa mengakses layanan Transjakarta hanya dengan berjalan kaki 5 hingga 10 menit.

Baca Selengkapnya

Ramai di Media Sosial, Berapa Harga Suzuki Jimny 5 Pintu di Indonesia?

5 Maret 2024

Ramai di Media Sosial, Berapa Harga Suzuki Jimny 5 Pintu di Indonesia?

Viral harga Suzuki Jimny 5 pintu yang di-mark up sales hingga lebih mahal Rp 50 juta, ternyata segini harga aslinya.

Baca Selengkapnya

Mahasiswa ITS Gagas Aspal Ramah Lingkungan, Hasil Modifikasi Lumpur Panas dan Serat Kelapa Sawit

3 Maret 2024

Mahasiswa ITS Gagas Aspal Ramah Lingkungan, Hasil Modifikasi Lumpur Panas dan Serat Kelapa Sawit

Tim mahasiswa dari ITS menggagas pemakaian limbah lumpur Lapindo dan serat kepala sawit untuk membuat aspal ramah lingkungan.

Baca Selengkapnya

Suzuki Rilis Pelumas Ecstar Oil 0W-16 SN Khusus Jimny 5 Pintu

22 Februari 2024

Suzuki Rilis Pelumas Ecstar Oil 0W-16 SN Khusus Jimny 5 Pintu

Varian terbaru pelumas Ecstar Oil untuk Suzuki Jimny ini tersedia dalam satu ukuran yaitu 3,6 Liter dengan harga Rp 550 ribu.

Baca Selengkapnya

Suzuki Jimny 5-door Meluncur di Indonesia International Motor Show 2024

20 Februari 2024

Suzuki Jimny 5-door Meluncur di Indonesia International Motor Show 2024

Sistem penggerak roda AllGrip Pro membuktikan Suzuki Jimny 5-door menjadi kendaraan offroad profesional yang legendaris.

Baca Selengkapnya

Pemesanan Suzuki Jimny 5 Pintu Tembus 1.200 Unit, Kuota hanya 100 Unit per Bulan

20 Februari 2024

Pemesanan Suzuki Jimny 5 Pintu Tembus 1.200 Unit, Kuota hanya 100 Unit per Bulan

PT Suzuki Indomobil Sales telah berhasil membukukan lebih dari 1.200 surat pemesanan kendaraan atau SPK untuk Jimny 5 pintu

Baca Selengkapnya