Mobil Tesla Paling Disukai, Lihat Hasil Lengkap Penelitian CR

Reporter

Terjemahan

Minggu, 7 Februari 2021 15:59 WIB

Ketua DPR Bambang Soesatyo membawa mobil mewahnya, Tesla Model X, saat bertemu Presiden Joko Widodo atau Jokowi di Istana Kepresidenan Jakarta, 15 Juli 2019. Tidak hanya dibanderol harga mahal, mobil ini juga dilengkapi dengan berbagai fitur masa depan yang canggih. Tempo/Friski Riana

TEMPO.CO, Jakarta - Hasil penelitian menunjukkan mayoritas pengguna mobil Tesla menyukai kendaraannya, melebihi pengguna-pengguna mobil lain. Walhasil, Tesla memimpin deretan merek mobil yang paling disukai.

Hasil survei Consumer Reports ini berdasarkan beberapa pertanyaan yang diajukan kepada 369.000 pemilik mobil dari merek-merek yang terdaftar.

Hasil survei, yang dirilis CNET pada Jumat, 5 Februari 2021, menunjukkan produsen mobil listrik Tesla berada di urutan pertama dengan skor total 88 dari 100 poin.

Baca: Tesla dan Indonesia Bahas Investasi Bahan Baku Baterai Mobil Listrik

Pertanyaan terpenting yang diajukan adalah, "Apakah akan membeli kendaraan mereka lagi (dari merek yang sama), jika ada kesempatan?"

Peringkat Consumer Reports (CR) disusun berdasarkan pada kepuasan mengemudi, kenyamanan, nilai, elektronik dalam mobil, dan penyimpanan kabin.

Menyusul Tesla di posisi puncak, merek Lincoln di tempat kedua (79) dan merek RAM di urutan ke-3 (76) bersama sepupunya, Chrysler. Kemudian, Subaru dan Hyundai di urutan 4 (75), Porsche menjadi yang ke-5 (74).

Studi CR tersebut hanya mencari tanggapan pemilik atas lima urutan tertinggi merek mobil. Bisa jadi lebih banyak tanggapan akan mempengaruhi peringkat CR.

Pembatasan data tersebut bisa memberikan gambaran yang cukup suram bagi sejumlah merek. Ambil contoh Cadillac (59) dan Infiniti (48). Penelitian itu hanya memasukkan dua mobil model Cadillac dan tiga Infiniti.

Dengan kata lain, ada peluang meningkatkan peringkat CR dengan sedikit model yang disertakan dalam survei.

Beberapa merek menjual lebih banyak model daripada merek lain yang membuat lebih bayak penilaian negatif. Contohnya, Toyota menjual lebih banyak model daripada Tesla. Hyundai menjual lebih dari lima model berbeda.


CNET

Berita terkait

Kenapa Orang Suka Aroma Bayi? Ini Penjelasan Ilmiahnya

3 jam lalu

Kenapa Orang Suka Aroma Bayi? Ini Penjelasan Ilmiahnya

Cairan amnion dan substansi seperti verniks caseosa berperan dalam menciptakan aroma bayi yang khas.

Baca Selengkapnya

Alasan Golkar Terapkan Survei Tiga Lapis untuk Usung Calon di Pilkada 2024

17 jam lalu

Alasan Golkar Terapkan Survei Tiga Lapis untuk Usung Calon di Pilkada 2024

Partai Golkar menerapkan aturan ketat bagi para kandidat yang akan diusung sebagai calon kepala daerah dalam kontestasi Pilkada 2024

Baca Selengkapnya

Otoritas Otomotif AS Investigasi 2 Juta Mobil Tesla yang Direcall, Sebab...

23 jam lalu

Otoritas Otomotif AS Investigasi 2 Juta Mobil Tesla yang Direcall, Sebab...

Investigasi baru NHTSA berfokus pada pembaruan perangkat lunak dari Tesla untuk memperbaiki masalah ini pada bulan Desember.

Baca Selengkapnya

Polisi Sebut Akan Periksa Ponsel Brigadir Ridhal Ali Tomi Dalami Penyebab Kematian di Mobil

2 hari lalu

Polisi Sebut Akan Periksa Ponsel Brigadir Ridhal Ali Tomi Dalami Penyebab Kematian di Mobil

Brigjen Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan polisi terus menggali terkait kasus meninggalnya Brigadir Ridhal Ali Tomi diduga bunuh diri di dalam mobil.

Baca Selengkapnya

Kelebihan Punya Tinggi Badan Menjulang Menurut Penelitian

5 hari lalu

Kelebihan Punya Tinggi Badan Menjulang Menurut Penelitian

Selain penampilan, orang tinggi diklaim punya kelebihan pada kesehatan dan gaya hidup. Berikut keuntungan memiliki tinggi badan di atas rata-rata.

Baca Selengkapnya

Selain Tikus, Inilah 4 Hewan yang Kerap Dijadikan Percobaan Penelitian

5 hari lalu

Selain Tikus, Inilah 4 Hewan yang Kerap Dijadikan Percobaan Penelitian

Berikut beberapa hewan yang kerap dijadikan hewan percobaan dalam penelitian:

Baca Selengkapnya

37 Tahun Rudy Salim, Kisah Sukses Pengusaha Muda yang Pernah DO di 2 Fakultas Kedokteran

7 hari lalu

37 Tahun Rudy Salim, Kisah Sukses Pengusaha Muda yang Pernah DO di 2 Fakultas Kedokteran

Pengusaha muda Rudy Salim hari ini berusia 37 tahun. Ia pernah drop ot (DO) dari dua fakultas kedokteran, untuk mendalami bisnis otomotif.

Baca Selengkapnya

Bahas Tantangan Ekosistem Kendaraan Listrik di Indonesia, BRIN: Perlu Fokus

8 hari lalu

Bahas Tantangan Ekosistem Kendaraan Listrik di Indonesia, BRIN: Perlu Fokus

Implementasi program kendaraan listrik dinilai harus didukung ekosistem yang memadai.

Baca Selengkapnya

Google Form, Apa Saja Fungsinya?

8 hari lalu

Google Form, Apa Saja Fungsinya?

Google Form platform online yang memungkinkan pengguna untuk membuat formulir, survei, kuis, dan polling

Baca Selengkapnya

Fakta Tentara AS Hilang di Hutan Karawang dan Ditemukan Meninggal

8 hari lalu

Fakta Tentara AS Hilang di Hutan Karawang dan Ditemukan Meninggal

Kapuspen TNI Mayjen Nugraha Gumilar mengatakan tentara Amerika tersebut ditemukan sudah dalam keadaan meninggal di hutan Karawang.

Baca Selengkapnya