Hasil Moto3 Prancis: Andi Gilang Sukses Raih Poin Pertama

Reporter

Tempo.co

Minggu, 16 Mei 2021 17:31 WIB

Pembalap Honda Team Asia, Andi Farid Izdihar alias Andi Gilang. Instagram/Honda Team Asia

TEMPO.CO, Jakarta - Pembalap Honda Team Asia asal Indonesia Andi Farid Izdihar alias Andi Gilang berhasil mendapatkan poin pertamanya di ajang Moto3 2021.

Keberhasilan itu ia dapatkan setelah sukses menyelesaikan balapan Sirkuit Le Mans di posisi ke-15, Minggu, 16 Mei 2021, sore WIB.

Hasil tersebut membuat Andi Gilang berhak mendapatkan satu poin di klasemen sementara Moto3 2021.

Dengan begitu, dirinya menjadi rider Indonesia pertama yang sukses meraih poin di ajang MotoGP setelah Donitata pada Moto2 2013 lalu.

Andi Gilang sendiri saat ini menampilkan grafik peningkatan yang cukup baik, setidaknya dalam empat seri balapan terakhir.

Advertising
Advertising

Bagaimana tidak, pembalap kelahiran 14 Agustus 1997 tersebut posisinya selalu membaik, atau setidaknya tak lebih buruk dari seri balapan sebelumnya.

Sebelumnya, posisi terbaik Andi Gilang di ajang Moto3 2021 hanya di peringkat ke-18. Itu terjadi pada Moto3 Portugal dan Spanyol.

Pada Moto3 Prancis, Andi Gilang mampu tampil lebih cepat ketimbang peraih podium pekan lalu dari tim Indonesian Racing Gresini Moto3, Jeremy Alcoba.

Rider berpaspor Spanyol tersebut harus mendekam di posisi ke-22 dan tertinggal 4 laps dari pembalap terdepan, Sergio Garcia.

Garcia mampu menjadi pembalap tercepat setelah berhasil mengungguli Filip Salac (posisi kedua) dengan selisih 2,439 detik dan Riccardo Rossi (peringkat ketigat) 5,589 detik.

Hasil Moto3 Prancis 2021:

Pos.

Rider

Nation

Team

Bike

Km/h

Time/Gap

1

Sergio GARCIA

SPA

Gaviota GASGAS Aspar Team

GASGAS

130.4

42'21.172

2

Filip SALAC

CZE

Rivacold Snipers Team

Honda

130.3

+2.349

3

Riccardo ROSSI

ITA

BOE Owlride

KTM

130.1

+5.589

4

John MCPHEE

GBR

Petronas Sprinta Racing

Honda

130.0

+7.158

5

Ayumu SASAKI

JPN

Red Bull KTM Tech 3

KTM

129.6

+14.882

6

Adrian FERNANDEZ

SPA

Sterilgarda Max Racing Team

Husqvarna

129.0

+27.279

7

Xavier ARTIGAS

SPA

Leopard Racing

Honda

129.0

+27.408

8

Pedro ACOSTA

SPA

Red Bull KTM Ajo

KTM

128.9

+29.880

9

Deniz ÖNCÜ

TUR

Red Bull KTM Tech 3

KTM

128.6

+35.098

10

Romano FENATI

ITA

Sterilgarda Max Racing Team

Husqvarna

128.5

+36.616

11

Andrea MIGNO

ITA

Rivacold Snipers Team

Honda

128.2

+42.347

12

Ryusei YAMANAKA

JPN

CarXpert PruestelGP

KTM

128.2

+42.739

13

Jason DUPASQUIER

SWI

CarXpert PruestelGP

KTM

128.2

+42.756

14

Izan GUEVARA

SPA

Gaviota GASGAS Aspar Team

GASGAS

127.8

+50.891

15

Andi Farid IZDIHAR

INA

Honda Team Asia

Honda

127.7

+52.753

16

Maximilian KOFLER

AUT

CIP Green Power

KTM

127.7

+53.054

17

Stefano NEPA

ITA

BOE Owlride

KTM

127.7

+53.568

18

Dennis FOGGIA

ITA

Leopard Racing

Honda

126.5

+1'18.995

19

Lorenzo FELLON

FRA

SIC58 Squadra Corse

Honda

126.4

+1'19.103

20

Darryn BINDER

RSA

Petronas Sprinta Racing

Honda

124.8

+1'54.124

21

Kaito TOBA

JPN

CIP Green Power

KTM

123.3

1 Lap

22

Jeremy ALCOBA

SPA

Indonesian Racing Gresini Moto3

Honda

106.1

4 Laps

Carlos TATAY

SPA

Avintia Esponsorama Moto3

KTM

124.8

8 Laps

Takuma MATSUYAMA

JPN

Honda Team Asia

Honda

121.8

19 Laps

Gabriel RODRIGO

ARG

Indonesian Racing Gresini Moto3

Honda

122.9

20 Laps

Jaume MASIA

SPA

Red Bull KTM Ajo

KTM

120.8

21 Laps

Tatsuki SUZUKI

JPN

SIC58 Squadra Corse

Honda

119.3

21 Laps

Niccolò ANTONELLI

ITA

Avintia Esponsorama Moto3

KTM

66.5

21 Laps

Baca: Moto3 Prancis: Rider Indonesian Racing Start Ke-5, Andi Gilang di Belakang

MOTOGP

Berita terkait

8 Hal Menarik di Cannes Prancis selain Festival Film

1 hari lalu

8 Hal Menarik di Cannes Prancis selain Festival Film

Dari pantai, tempat belanja, hingga kuliner, ketahui hal lain yang menarik di Cannes selain festival film tahunan.

Baca Selengkapnya

Rusia Ancam Prancis Akan Buru Tentaranya Jika Dikirim ke Ukraina

7 hari lalu

Rusia Ancam Prancis Akan Buru Tentaranya Jika Dikirim ke Ukraina

Rusia menemukan banyak warga negara Prancis yang tewas di Ukraina.

Baca Selengkapnya

Jika Lolos Olimpiade Paris 2024, Timnas Indonesia Satu Grup dengan Prancis, AS, dan Selandia Baru

8 hari lalu

Jika Lolos Olimpiade Paris 2024, Timnas Indonesia Satu Grup dengan Prancis, AS, dan Selandia Baru

Timnas Indonesia akan satu grup dengan tuan rumah Prancis, Amerika Serikat, dan Selandia Baru bila lolos Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Selain Istana Versailles 4 Chateau di Paris Ini Tak Kalah Megah dan Menakjubkan

9 hari lalu

Selain Istana Versailles 4 Chateau di Paris Ini Tak Kalah Megah dan Menakjubkan

Kalau sudah pernah ke Istana Versailles dan ingin mencari tempat baru, berikut ini adalah istana terbaik di dekat Paris

Baca Selengkapnya

Emmanuel Macron Mengutuk Unjuk Rasa Mahasiswa Pro-Palestian yang Menutup Paksa Gerbang Kampus

9 hari lalu

Emmanuel Macron Mengutuk Unjuk Rasa Mahasiswa Pro-Palestian yang Menutup Paksa Gerbang Kampus

Emmanuel Macron mengutuk blokade oleh demonstran pro-Palesitna yang menutup pintu-pintu gerbang masuk ke universitas.

Baca Selengkapnya

Legendaris! Nama Beyonce akan Masuk ke dalam Kamus Prancis Larousse

12 hari lalu

Legendaris! Nama Beyonce akan Masuk ke dalam Kamus Prancis Larousse

Nama Beyonce akan masuk ke dalam Kamus Prancis Le Petit Larousse edisi terbaru tahun ini dengan definisi sebagai penyanyi R&B dan pop Amerika.

Baca Selengkapnya

Universitas Sciences Po Prancis Tolak Tuntutan Mahasiswa untuk Putus Hubungan dengan Israel

13 hari lalu

Universitas Sciences Po Prancis Tolak Tuntutan Mahasiswa untuk Putus Hubungan dengan Israel

Universitas Sciences Po di Paris menolak tuntutan mahasiswa untuk memutus hubungan dengan universitas-universitas Israel.

Baca Selengkapnya

Champs-Elysees di Paris Bakal Disulap jadi Tempat Piknik Raksasa, Diikuti 4.000 Orang

13 hari lalu

Champs-Elysees di Paris Bakal Disulap jadi Tempat Piknik Raksasa, Diikuti 4.000 Orang

Setiap peserta akan diberikan keranjang piknik gratis yang dikemas sampai penuh oleh sejumlah pemilik restoran ikonik di jalanan Kota Paris itu.

Baca Selengkapnya

Polisi Prancis Bubarkan Unjuk Rasa Pro-Palestina di Universitas Sciences Po

19 hari lalu

Polisi Prancis Bubarkan Unjuk Rasa Pro-Palestina di Universitas Sciences Po

Polisi Prancis membubarkan unjuk rasa pro-Palestina di Paris ketika protes-protes serupa sedang marak di Amerika Serikat.

Baca Selengkapnya

Israel Panggil Duta Besar Negara-negara Pendukung Keanggotaan Penuh Palestina di PBB

24 hari lalu

Israel Panggil Duta Besar Negara-negara Pendukung Keanggotaan Penuh Palestina di PBB

Israel akan memanggil duta besar negara-negara yang memilih keanggotaan penuh Palestina di PBB "untuk melakukan protes"

Baca Selengkapnya