Dinilai Terinspirasi dari Tucson, Hyundai Custo Isyaratkan Peluncuran

Reporter

Tempo.co

Kamis, 29 Juli 2021 08:31 WIB

Gambar siluit Hyundai Custo. (Sumber: Hyundai)

TEMPO.CO, Jakarta - Hyundai dikabarkan siap meluncurkan kendaraan multiguna bernama Custo setelah memperkenalkan Staria MPV dengan tampilan futuristik pada awal tahun ini.

Produsen asal Korea Selatan tersebut dikabarkan bakal meluncurkan MPV Custo secara ekslusif untuk pasar Cina.

Menjelang debut resminya, Hyundai telah membagikan beberapa siluet MPV untuk memberikan gambaran tentang desain dan ukurannya.

Hyundai Custo sendiri memiliki ukuran yang lebih kecil dari MPV Staria, yakni panjang 4.950 mm, lebar 1.850 mm, dan tinggi 1.734 mm.

Menurut laporan Hindustan Times, mobil baru Hyundai Custo ini dianggap terinspirasi dari generasi baru SUV Tucson. Itu terlihat dari tampilan depan kendaraan tersebut.

Advertising
Advertising

Kendaraan anyar ini memakai gril yang tampak sangat mirip dengan lampu daytime running terintegrasi dan lampu depan LED yang ramping.

MPV Custo sendiri tidak memiliki terlalu banyak lipatan di bagian samping. Namun gagang pintunya dinilai menggunakan teknologi yang sama seperti MPV Kia Carnival.

Kementerian Perindustrian dan Teknologi Informasi Cina, Hyundai Custo ini akan hadir dengan mesin bensin 1.5 liter (tenaga maksimum 168 hp) dan mesin 2.0 (236 hp).

Menurut rushlane.com, Hyundai Custo bakal menawarkan fitur-fitur seperti kluster instrument TFT berwarna, layar infotainment, setir multifungsi dan kontrol iklim otomatis.

Baca: Hyundai Ungkap 3 Faktor yang Bisa Mendorong Tumbuhnya Mobil Listrik di RI

HINDUSTAN TIMES | RUSHLANE

Berita terkait

Shin Tae-yong Dapat Hadiah Mobil Hyundai Genesis eG80, Ini Spesifikasinya

1 hari lalu

Shin Tae-yong Dapat Hadiah Mobil Hyundai Genesis eG80, Ini Spesifikasinya

Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong dihadiahi mobil listrik dari Hyundai. Berikut spesifikasi Hyundai Genesis eG80.

Baca Selengkapnya

10 Orang Terkaya di Korea Selatan versi Forbes Mei 2024

9 hari lalu

10 Orang Terkaya di Korea Selatan versi Forbes Mei 2024

Berikut ini deretan orang terkaya di Korea Selatan versi Forbes. Petinggi Samsung termasuk ke dalam daftar. Berikut ini daftar lengkapnya.

Baca Selengkapnya

5 Chaebol dari Korea Selatan di Dunia Nyata

24 hari lalu

5 Chaebol dari Korea Selatan di Dunia Nyata

Kalangan Chaebol memiliki kekayaan dan pengaruh besar di Korea Selatan. Dinamika kehidupan mereka kerap dijadikan cerita drakor.

Baca Selengkapnya

Alasan Kpopers Desak Hyundai Batalkan Pembelian Aluminium Adaro, Diproduksi dengan PLTU Batubara

40 hari lalu

Alasan Kpopers Desak Hyundai Batalkan Pembelian Aluminium Adaro, Diproduksi dengan PLTU Batubara

Para aktivis dan Kpopers menentang Hyundai menggunakan alumunium dari smelter Adaro untuk produksi mobil mereka.

Baca Selengkapnya

Penggemar K-Pop Minta Hyundai Mundur dari Investasi penggunaan PLTU di Kalimantan

41 hari lalu

Penggemar K-Pop Minta Hyundai Mundur dari Investasi penggunaan PLTU di Kalimantan

Penggemar K-Pop global dan Indonesia meminta Hyundai mundur dari investasi penggunaan PLTU di Kalimantan Utara.

Baca Selengkapnya

5 Rekomendasi Mobil Hyundai Terbaru 2024, Bisa untuk Mudik

59 hari lalu

5 Rekomendasi Mobil Hyundai Terbaru 2024, Bisa untuk Mudik

Meskipun lebaran masih lama, tak ada salahnya Anda mempersiapkan mobil untuk mudik. Berikut rekomendasi mobil Hyundai terbaru untuk mudik.

Baca Selengkapnya

7 Rekomendasi Mobil Keluarga untuk Mudik, Mulai Rp200 Jutaan

16 Maret 2024

7 Rekomendasi Mobil Keluarga untuk Mudik, Mulai Rp200 Jutaan

Berikut deretan rekomendasi mobil keluarga untuk mudi yang dibanderol mulai Rp200 jutaan. Daftar mobil ini cukup luas dan nyaman.

Baca Selengkapnya

Hyundai LG Indonesia Produksi Sel Baterai April 2024, Pasok 150 Ribu Kendaraan Listrik

9 Maret 2024

Hyundai LG Indonesia Produksi Sel Baterai April 2024, Pasok 150 Ribu Kendaraan Listrik

Indonesia direncanakan bakal memproduksi sel baterai listrik dari PT HLI mulai April 2024.

Baca Selengkapnya

10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

5 Maret 2024

10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

Deretan mobil terlaris di dunia sepanjang 2023, salah satunya Toyota yang masih memimpin posisi puncak selama 14 tahun berturut-turut.

Baca Selengkapnya

Adu Teknologi Bus Listrik di Indonesia, Buatan Lokal Vs Asing

26 Februari 2024

Adu Teknologi Bus Listrik di Indonesia, Buatan Lokal Vs Asing

Meski lamban dibandingkan moda EV lain, beragam bus listrik mulai berkembang di Indonesia, dari buatan lokal hingga produk pabrikan asing.

Baca Selengkapnya