Dodge Siapkan Mobil Listrik Murni dan Hybrid, Akankah Bertenaga Buas?

Selasa, 24 Agustus 2021 07:00 WIB

Sebuah mobil Dodge Challenger SRT Demon yang diperkenalkan dalam acara New York International Auto Show, 11 April 2017. Dodge Challenger SRT Demon merupakan mobil pertama tanpa timbal bahan bakar beroktan tinggi dengan kinerja maksimum. AP/Julie Jacobson

TEMPO.CO, Jakarta - Dodge dikabarkan tengah mengembangkan sejumlah mobil listrik.

Rencananya mobil listrik baru ini akan dirilis pada 2024, namun baru-baru ini dikabarkan keduanya akan meluncur tahun depan.

Melansir laman Carscoops hari ini, Selasa, 24 Agustus 2021, tahun depan Dodge akan memperkenalkan mobil konsep dengan powertrain all-electric. Produsen mobil asal Amerika Serikat ini juga akan meluncurkan model Plug-in Hybrid (PHEV) atau hybrid.

Rencana elektrifikasi jajaran mobil Dodge akan diumumkan pada kuartal keempat 2022.

Kepala Eksekutif Dodge, Timothy Kuniskis mengatakan Dodge ingin menjangkau konsumen baru tanpa meninggalkan basis penggemar mobilnya yang sudah ada saat ini.

"Itu sangat penting bagi kami," kata Kunikis.

Kunikis menerangkan rencana peluncuran mobil listrik sudah mendapatkan persetujuan dari Kepala Eksekutif Stellantis Carlos Tavares.

Menurut dia, transformasi ke model mobil listrik akan menjadi ide yang sangat cerdas, sangat tak terduga, dan akan mengejutkan dunia.

Dodge memang terkenal dengan jajaran muscle car yang ditenagai mesin buas. Peralihan ke powertrain listrik tentunya akan menjadi tantangan besar untuk menciptakan mobil listrik dan hybrid bertenaga buas.

Baca: Begini Tangguhnya Mobil Dinas Polisi Amerika Serikat Buatan Dodge

DICKY KURNIAWAN | CARSCOOPS

Berita terkait

Polri: 75 Motor dan 50 Mobil Listrik Ikut Kawal VVIP di World Water Forum Bali

13 jam lalu

Polri: 75 Motor dan 50 Mobil Listrik Ikut Kawal VVIP di World Water Forum Bali

Polri menyatakan kendaraan listrik untuk pengamanan World Water Forum ke-10 di Bali pada 18-25 Mei 2024 telah siap digunakan.

Baca Selengkapnya

Luhut Punya Kabar Baru Soal Rencana Investasi Tesla di Indonesia

1 hari lalu

Luhut Punya Kabar Baru Soal Rencana Investasi Tesla di Indonesia

Selain Indonesia, ada negara-negara lain yang membujuk Tesla untuk berinvestasi.

Baca Selengkapnya

Jokowi soal Rencana Pemberian Insentif Mobil Listrik: Masih Dibicarakan

4 hari lalu

Jokowi soal Rencana Pemberian Insentif Mobil Listrik: Masih Dibicarakan

Presiden Joko Widodo alias Jokowi buka suara soal kelanjutan rencana pemerintah memberi insentif untuk mobil hybrid.

Baca Selengkapnya

Bahas Tantangan Ekosistem Kendaraan Listrik di Indonesia, BRIN: Perlu Fokus

13 hari lalu

Bahas Tantangan Ekosistem Kendaraan Listrik di Indonesia, BRIN: Perlu Fokus

Implementasi program kendaraan listrik dinilai harus didukung ekosistem yang memadai.

Baca Selengkapnya

Ada 11.377 Pengecasan Mobil di SPKLU Sepanjang Periode Lebaran, Naik Lima Kali Lipat

15 hari lalu

Ada 11.377 Pengecasan Mobil di SPKLU Sepanjang Periode Lebaran, Naik Lima Kali Lipat

Kenaikan transaksi di SPKLU tersebut tercatat hingga H+7 Lebaran.

Baca Selengkapnya

Bersaing Sengit Lawan Produsen Mobil Listrik China, Tesla Mau Bikin Mobil Listrik Murah Tahun Ini

19 hari lalu

Bersaing Sengit Lawan Produsen Mobil Listrik China, Tesla Mau Bikin Mobil Listrik Murah Tahun Ini

Tesla akan terus mengembangkan robotaksis self-driving, yang dikembangkan dari platform kecil, yang akan digunakan untuk mobil listrik murah Tesla.

Baca Selengkapnya

PLN Jamin Ketersediaan SPKLU di Banten untuk Dukung Arus Balik Lebaran

19 hari lalu

PLN Jamin Ketersediaan SPKLU di Banten untuk Dukung Arus Balik Lebaran

PLN menjamin ketersediaan SPKLU di Banten untuk mendukung pemudik yang menggunakan mobil listrik.

Baca Selengkapnya

Mudik dengan Mobil Listrik, Ada 216 Penggunaan SPKLU Solo selama Periode Lebaran

20 hari lalu

Mudik dengan Mobil Listrik, Ada 216 Penggunaan SPKLU Solo selama Periode Lebaran

PLN UP3 Surakarta telah menyiagakan sejumlah stasiun pengisian kendaraan listrik umum (SPKLU) dalam tol dan luar tol di wilayah kerjanya untuk momentum Lebaran 2024. Persiapan itu mendapat animo positif para pemilik kendaraan listrik dengan penggunaan SPKLU yang tercatat hingga 216 pengguna selama periode Siaga Lebaran mulai 1 hingga 16 April 2024.

Baca Selengkapnya

GM PLN UID Banten Operasikan 51 Unit SPKLU, Layani Arus Balik Jalur Mudik Tol Jakarta-Merak

20 hari lalu

GM PLN UID Banten Operasikan 51 Unit SPKLU, Layani Arus Balik Jalur Mudik Tol Jakarta-Merak

Di setiap lokasi rest area SPKLU terdapat posko siaga PLN yang dapat dimanfaatkan para pengguna mobil listrik untuk beristirahat dan menunggu pengisian baterai.

Baca Selengkapnya

7 Orang Terkaya di Dunia Versi Forbes, Pemilik Louis Vuitton Kalahkan Bos Amazon dan Tesla

25 hari lalu

7 Orang Terkaya di Dunia Versi Forbes, Pemilik Louis Vuitton Kalahkan Bos Amazon dan Tesla

Forbes merilis orang terkaya di dunia, nomor 1 Bernard Arnault pemilik Louis Vuitton. Selanjutnya Jeff Bezos dan Elon Musk. Prajogo Pangestu ke berapa

Baca Selengkapnya