BYD Cina Sasar Brasil Pasarkan Kendaraan Listrik

Senin, 4 Oktober 2021 18:20 WIB

Truk Sampah BYD Bertenaga Listrik (BYD)

TEMPO.CO, Jakarta - BYD (Build Your Dreams) Cina menyasar Brasil sebagai kontributor pengembangan kendaraan listrik perkotaan.

"(Brasil) salah satu pasar utama untuk mobil dan bus (dan itu) dapat menjadi pemain global dalam perubahan ini," kata Direktur Institusional dan Kepala Unit Bus BYD Brasil Marcello Von Schneider dikutip dari Xinhua hari ini, Senin, 4 Oktober 2021.

Pernyataan itu muncul saat pabrik BYD di Campinas, Brasil, akan mengirimkan sejumlah sasis bus listrik ke Sao Jose dos Campos, Negara Bagian Sao Paulo.

Menurut dia, kendaraan listrik yang dikembangkan di Brasil dibangun dengan rekayasa Cina dan Brasil. "Kami membawa 100 persen teknologi Cina yang disesuaikan dengan pasar Brasil," ucap Marcello Von Schneider.

Eksekutif BYD Brasil mencatat bahwa perusahaan juga menawarkan jenis kendaraan listrik lain di negara itu. Dia mencontohkan pengiriman truk listrik untuk pembersih perkotaan pada November, van listrik untuk perusahaan logistik, dan panel fotovoltaik.

"Kami adalah produsen utama kendaraan listrik di Brasil."

JOBPIE | XINHUA

Baca: Volkswagen Percepat Transisi ke Kendaraan Listrik

Berita terkait

PLN Bakal Tambah 111 SPKLU di Berbagai Lokasi Rest Area Tol

55 menit lalu

PLN Bakal Tambah 111 SPKLU di Berbagai Lokasi Rest Area Tol

PT PLN (Persero), melalui anak usahanya PLN Haleyora Power, bakal menambah 111 unit stasiun pengisian kendaraan listrik Umum (SPKLU) di rest area.

Baca Selengkapnya

5 Proyek Besar Cina di Era Presiden Jokowi

2 jam lalu

5 Proyek Besar Cina di Era Presiden Jokowi

Hubungan ekonomi Cina-Indonesia disebut mencapai masa keemasan di era Presiden Jokowi.

Baca Selengkapnya

AS Batasi Izin Ekspor Teknologi untuk Cina, Qualcomm dan Intel Tak Bisa Pasok Chip ke Huawei

21 jam lalu

AS Batasi Izin Ekspor Teknologi untuk Cina, Qualcomm dan Intel Tak Bisa Pasok Chip ke Huawei

AS membatasi izin ekspor teknologi untuk Cina. Qualcomm dan Intel tak lagi bisa memasok produknya ke perusahaan seperti Huawei.

Baca Selengkapnya

Tingkat Perekonomian Indonesia Turun, Ada Dampak dari Perlambatan di Cina

1 hari lalu

Tingkat Perekonomian Indonesia Turun, Ada Dampak dari Perlambatan di Cina

Perlambatan perekonomian di Cina memberi dampak ke Indonesia. Sebab sasaran pasar terbesar untuk kegiatan ekspor komoditas alam berada di Cina

Baca Selengkapnya

Kendaraan Listrik Disiapkan untuk Pengawalan VIP dan VVIP di KTT WWF Bali

1 hari lalu

Kendaraan Listrik Disiapkan untuk Pengawalan VIP dan VVIP di KTT WWF Bali

Pengawalan VVIP dan VIP Konferensi Tingkat Tinggi World Water Forum (KTT WWF) ke-10 di Bali nanti menggunakan kendaraan listrik. Acara itu akan digelar pada 18-25 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Jokowi Berlakukan Kelas Standar BPJS Kesehatan, Muhammadiyah Tanggapi Bagi-bagi Izin Tambang Ala Bahlil

1 hari lalu

Terpopuler: Jokowi Berlakukan Kelas Standar BPJS Kesehatan, Muhammadiyah Tanggapi Bagi-bagi Izin Tambang Ala Bahlil

Terpopuler: Jokowi memberlakukan kelas standar untuk rawat inap pasien BPJS Kesehatan, Muhammadiyah tanggapi bagi-bagi izin tambang untuk Orman.

Baca Selengkapnya

Huawei Vs Amerika: Pura 70 Pro Gunakan Komponen Lokal Cina Lebih Banyak

1 hari lalu

Huawei Vs Amerika: Pura 70 Pro Gunakan Komponen Lokal Cina Lebih Banyak

Smartphone Huawei seri Pura 70 dinilai hampir menjadi simbol kemandirian Cina menghadapi tekanan sanksi dari Amerika. Chip masih titik terlemah.

Baca Selengkapnya

Ditangkap di Australia, Mantan Pilot Marinir AS Akui Bekerja dengan Peretas Cina

1 hari lalu

Ditangkap di Australia, Mantan Pilot Marinir AS Akui Bekerja dengan Peretas Cina

Mantan pilot Marinir AS yang menentang ekstradisi dari Australia, tanpa sadar bekerja dengan seorang peretas Tiongkok, kata pengacaranya.

Baca Selengkapnya

Pasukan Penjaga Pantai Filipina Pastikan Jaga Laut Cina Selatan

2 hari lalu

Pasukan Penjaga Pantai Filipina Pastikan Jaga Laut Cina Selatan

Penjaga Pantai Filipina berkomitmen menjaga wilayah Laut Cina Selatan yang dipersengketakan agar Beijing tidak bisa reklamasi.

Baca Selengkapnya

Warga Cina Diduga Menambang Emas Secara Ilegal, Ini Modusnya

2 hari lalu

Warga Cina Diduga Menambang Emas Secara Ilegal, Ini Modusnya

Seorang warga Cina berinisial YH diduga menambang bijih emas secara ilegal dan memproduksi emas batangan di bawah tanah di Kabupaten Ketapang

Baca Selengkapnya