Kia Sorento PHEV 2022 Bertempur di Reli Off-Road Rebelle Khusus Wanita

Sabtu, 9 Oktober 2021 17:15 WIB

Kia Sorento (Kia)

TEMPO.CO, Jakarta - Ketika Mitsubisi Outlander tidak memiliki model plug-in hybrid atau PHEV baru, dua Kia Sorento Plug-in PHEV 2022 akan muncul dalam reli Rebelle pada 16 Oktober 2021.

Rebelle adalah balapan mobil off-road khusus wanita Rebelle Rally dengan mobil listrik pada tahun ini.

Dikutip dari Autoblog hari ini, Sabtu, 9 Oktober 2021, dua Kia Sorento itu telah dioprek untuk medan kasar oleh bengkel milik wanita, yakni LGE-CTS. Spacer satu inci telah dipasang pada suspensi Sorento dengan ban tebal untuk segala medan plus velg KMC 17 inci.

Pelat selip melapisi bagian bawah untuk perlindungan, dan kait derek dipasang untuk pemulihan potensial. Papan tapak dan sekop disimpan di rak atap aftermarket.

Kursi belakang Kia Sorento PHEV dilepas untuk memberi ruang bagi sistem penyimpanan khusus.

Dengan dua Sorento, Kia memiliki dua tim, salah satunya tim yang masuk. Salah satunya adalah tim reli Rebelle Kia tahun lalu yakni Alyssa Roenigk dan Sabrina Howells.

Adapun tim kedua, pasangan baru, adalah pembalap Verena Mei dan navigator Tana White.

Kedua tim Kia Sorento PHEV 2022 akan bersaing di reli Rebelle kelas X-Cross melawan Mitsubishi Outlander dan VW ID.4 pada 16 Oktober 2021.

JOBPIE | AUTOBLOG

Baca: Di Eropa, Kia Sorento Kalahkan Aston Martin DBX dan BMW X6

Berita terkait

Mengenal F3DM, Mobil PHEV Perdana BYD Sekaligus yang Pertama di Dunia

23 Februari 2024

Mengenal F3DM, Mobil PHEV Perdana BYD Sekaligus yang Pertama di Dunia

BYD memiliki mobil pertamanya di segmen Plug-in Hybrid Electric Vehicle (PHEV) pada 2008 melalui model F3DM.

Baca Selengkapnya

Absen di IIMS 2024, Penjualan Mitsubishi Outlander PHEV di Indonesia Disetop

19 Februari 2024

Absen di IIMS 2024, Penjualan Mitsubishi Outlander PHEV di Indonesia Disetop

Mitsubishi resmi menyetop penjualan Outlander PHEV di Indonesia, dan absen di pameran IIMS 2024.

Baca Selengkapnya

Jaguar Land Rover Lebih Fokus Kembangkan PHEV Ketimbang Mobil listrik

11 Februari 2024

Jaguar Land Rover Lebih Fokus Kembangkan PHEV Ketimbang Mobil listrik

Jaguar Land Rover (JLR) akan memperlambat pengenalan mobil listrik di tahun-tahun mendatang, karena bakal fokus ke model PHEV.

Baca Selengkapnya

BYD Belum Berminat Jual Mobil PHEV di Indonesia

24 Januari 2024

BYD Belum Berminat Jual Mobil PHEV di Indonesia

Saat ini BYD memperkenalkan tiga model mobil listrik untuk pasar Indonesia yang terdiri dari Dolphin, Atto 3, dan Seal.

Baca Selengkapnya

Mensos Risma Sebut Temukan Banyak Anak Tanpa Identitas: Pemda Harus Cepat Tangani Masalah Ini

24 Januari 2024

Mensos Risma Sebut Temukan Banyak Anak Tanpa Identitas: Pemda Harus Cepat Tangani Masalah Ini

Menurut Mensos Risma terjadi dilema di pemda ketika harus mengakui seorang anak yang tidak memiliki orang tua dan identitas karena dianggap beban

Baca Selengkapnya

Hyundai dan Kia Akan Kembangkan Mobil Hidrogen Terbaru

6 Januari 2024

Hyundai dan Kia Akan Kembangkan Mobil Hidrogen Terbaru

Hyundai dan Kia bekerja sama dengan WL Gore & Associates untuk mengembangkan mobil hidrogen. Simak informasi lengkapnya di sini:

Baca Selengkapnya

Hyundai dan Kia Gandeng Samsung untuk Ciptakan Fitur SmartThings

6 Januari 2024

Hyundai dan Kia Gandeng Samsung untuk Ciptakan Fitur SmartThings

Kerja sama Hyundai dan Kia dengan Samsung ini diklaim untuk meningkatkan kinerja telematika.

Baca Selengkapnya

Kaleidoskop Otomotif 2023: Mobil Hybrid yang Rilis Sepanjang Tahun Ini

30 Desember 2023

Kaleidoskop Otomotif 2023: Mobil Hybrid yang Rilis Sepanjang Tahun Ini

Tempo mencoba memasukkan daftar mobil hybrid yang rilis sepanjang tahun ini ke dalam kaleidoskop otomotif 2023. Berikut ulasannya:

Baca Selengkapnya

Toyota Crown Sport PHEV Dirilis, Harga Capai Rp 800 Jutaan

20 Desember 2023

Toyota Crown Sport PHEV Dirilis, Harga Capai Rp 800 Jutaan

Toyota resmi merilis Crown Sport versi Plug-in Hybrid Electric Vehicle (PHEV) dengan harga Rp 800 jutaan.

Baca Selengkapnya

Intip Spesifikasi Kia Carens yang Akan Dilelang Mulai Rp 56 Juta

13 Desember 2023

Intip Spesifikasi Kia Carens yang Akan Dilelang Mulai Rp 56 Juta

Kia Carens produksi tahun 2013 akan dilelang oleh Bea Cukai Tanjung Priok pada Kamis, 14 Desember 2023. Intipn spesifikasinya di sini:

Baca Selengkapnya